logo

Free Fire dan Habib Ja'far Ajak Pemain Donasi Paket Berbuka Puasa dan Baju Lebaran

Maverikf14
Jumat 28 Februari 2025, 11:01 WIB
Free Fire dan Habib Ja'far ajak pemain Free Fire berbagi kebaikan selama bulan suci Ramadhan 2025. (FOTO: Dok.Garena)

Free Fire dan Habib Ja'far ajak pemain Free Fire berbagi kebaikan selama bulan suci Ramadhan 2025. (FOTO: Dok.Garena)

Indogamers.com-Game Free Fire dan Habib Ja'far mengajak para pemain game besutan Garena ini untuk berbagi berkah melalui donasi paket berbuka puasa dan baju lebaran bagi yang membutuhkan.

Kolaborasi ini akan dilangsungkan selama satu bulan penuh selama Ramadhan, 1-31 Maret 2025 dalam event Booyah Ramadan: 'Mabar Bawa Berkah' untuk para pemain.

Head of Business Development, Esports & Community Garena Indonesia, Wijaya Nugroho mengatakan, Garena bangga dapat terus menjadi game yang konsisten dalam menghadirkan event Ramadan berdampak positif kepada pemain dan masyarakat luas.

Baca Juga: Hok Invitational 2025 Season 3: Bigetron Sigma Gagal ke Semifinal

"Dalam kolaborasi di Booyah Ramadan ini, Free Fire dan Habib Ja'far mengusung pesan 'Mabar Bawa Berkah' untuk memberikan pengalaman main game yang seru tapi juga penuh berkah di bulan suci ini, di mana pemain bisa ikut berdonasi dan menyebarkan pesan positif tentang kebaikan dan ibadah di melalui game," ungkapnya dalam acara Konferensi Pers Free Fire Mabar Bawa Berkah di Jakarta, Rabu (26/2/2025).

Kolaborasi dengan Habib Ja'far ini merupakan kolaborasi keempat Free Fire dengan sang pendakwah di rangkaian Booyah Ramadan.

Dalam setiap kolaborasi, Free Fire dan Habib Ja'far selalu berupaya menghadirkan kegiatan positif melalui bermain game, salah satunya mengajak pemain bersedekah lewat donasi item in-game.

Baca Juga: Perjalanan Karier Watt hingga Jadi Coach Dewa United Esports di MPL ID Season 15

Tak hanya itu, setiap kolaborasi Free Fire dan Habib Ja'far juga selalu membawa pesan yang berbeda, misalnya 'Mabar Tau Waktu' pada Booyah Ramadan 2024 dan 'Mabar Gapapa, Tapi Ibadah yang Utama' di Booyah Ramadan 2023.

Garena

"Tidak terasa kolaborasi saya dan Free Fire sudah terjalin hingga tahun keempat. Saya mengapresiasi konsistensi Free Fire telah selalu menghadirkan event spesial yang mampu mendorong pemain untuk tetap menjaga ibadah di bulan suci," ungkap Habib Ja'far.

"Sebagai game, Free Fire mampu menghadirkan platform bersedekah, bahkan mengajak kaum muda beribadah dan berbuat kebaikan. Oleh karena itu, yuk kita jalani Ramadan dengan gembira dan penuh berkah bersama saya dan Free Fire."

Berbagi Berkah di Booyah Ramadan Free Fire

Dalam setiap rangkaian Booyah Ramadan, Free Fire selalu mengajak pemain untuk bersedekah secara in-game lewat event Booyah Berbagi.

Jika pada tahun lalu donasi dilakukan untuk renovasi panti asuhan, kali ini Free Fire mengajak pemain untuk donasi ribuan paket iftar dan baju lebaran senilai Rp500 juta.

Booyah Berbagi Iftar
Event donasi ini akan hadir pada 1-7 Maret 2025. Pemain dapat turut berdonasi dengan menyumbangkan Gold Coin di dalam game yang didapatkan secara gratis.

Semakin cepat donasi Gold Coin mencapai target 15 juta Coin, semakin cepat donasi paket iftar yang akan dibagikan di berbagai daerah di Indonesia.

Booyah Berbagi Baju Lebaran
Event donasi ini akan hadir pada 8-14 Maret 2025 dan pemain bisa bersedekah baju lebaran hanya dengan bermain game.

Setiap kali menyelesaikan misi, pemain akan mendapatkan token yang bisa didonasikan. Donasi akan dilakukan, jika total donasi token mampu mencapai 10 juta token.

Baca Juga: Dewa United Esports Umumkan Roster di MPL ID Season 15, Netizen: Ini Mah Pelengkap Doang

Pemberian donasi ini akan dilakukan lewat kerja sama dengan Benih Baik.

Tak hanya menjadi bagian dari donasi yang penuh berkah, pemain juga akan mendapatkan berbagai hadiah di dalam game atas partisipasi mereka.

Pemain bisa mendapatkan hadiah mulai dari Baju Khas Lebaran, Magic Cube, Bundle Ramadan, hingga Katana Lobby gratis.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Lifestyle

Kolaborasi Free Fire dan Naruto Hadirkan Gerbang Konoha di Kota Tua Jakarta, Banyak Kegiatan Menarik Lho!

Senin 20 Januari 2025, 15:36 WIB
undefined
E-Sport

Turnamen Free Fire Squad Showdown (FFSS) 2025 Siap Digelar: Ini Daftar Tim, Format, Jadwal, dan Cara Menonton

Jumat 17 Januari 2025, 12:57 WIB
undefined
Community

Tidak Hanya Item Menarik, Kolaborasi Free Fire dan Naruto Hadirkan Kyubi Raksasa di Kasablanka

Senin 20 Januari 2025, 20:02 WIB
undefined
Mobile

Kolaborasi Free Fire dan Naruto Shippuden: Ini Jadwal, Item, dan Hadiah Menariknya

Sabtu 18 Januari 2025, 19:02 WIB
undefined
Mobile

Cara Daftar Free Fire Advance Server untuk Coba Fitur Terbaru, Ternyata Mudah

Rabu 15 Januari 2025, 02:57 WIB
undefined
News

Free Fire Sepi? Ini 5 Alasan Kenapa Game Besutan Garena Mulai Ditinggalkan!

Kamis 30 Januari 2025, 11:18 WIB
undefined
News Update
Gadget21 Maret 2025, 20:42 WIB

Rekomendasi 5 Laptop AMD Ryzen 5 yang Lancar untuk Multitasking

AMD Ryzen 5 sendiri memiliki kemampuan yang cukup menakjubkan, terutama untuk urusan grafiknya.
Axioo Hype 5, salah satu laptop dengan prosesor AMD Ryzen 5. (FOTO: Axiooworld)
Gadget21 Maret 2025, 20:24 WIB

Intip Bocoran Tablet Terbaru Samsung Galaxy Tab S10 FE dan Galaxy S10 FE+!

Samsung Galaxy Tab S10 FE dan Galaxy S10 FE+, akan hadir dengan sejumlah peningkatan dari pendahulunya.
Samsung Galaxy Tab S10 FE Series (FOTO: Winfuture)
Gadget21 Maret 2025, 20:05 WIB

Rekomendasi 3 HP Vivo Mirip iPhone dan Fitur Andalannya

Vivo menghadirkan beberapa HP yang tampaknya terinspirasi dari iPhone, HP buatan Apple yang selalu tampil mempesona.
Vivo Y28, salah satu HP Vivo yang mirip iPhone. (FOTO: Vivo)
Gadget21 Maret 2025, 19:33 WIB

Belum Pada Tahu? Begini 3 Cara Cek Garansi Oppo dengan Mudah

Sama seperti pabrikan lainnya, Oppo juga memberikan garansi pada produk-produknya termasuk HP yang bisa kamu cek garansinya dengan cara berikut.
Cara cek garansi Oppo (FOTO: Indogamers)
News21 Maret 2025, 19:21 WIB

Ragnarok Classic Hadirkan Episode 5.0: Monk & Sage Siap Bertarung!

Gravity Game Link resmi merilis Episode 5.0: Forgotten Legacy of Ancient Era untuk MMORPG legendaris Ragnarok Classic pada 20 Maret 2025.
Ragnarok
Gadget21 Maret 2025, 19:03 WIB

Rekomendasi 3 HP Mid Range Terbaik yang Rilis 2025, Mana Favoritmu?

HP mid-range merupakan smartphone kelas menengah dengan spesifikasi yang cukup tinggi namun masih dibanderol dengan harga yang terjangkau.
POCO X7 Pro, salah satu HP mid-range terbaik yang dirilis 2025. (FOTO: POCO)
Gadget21 Maret 2025, 18:27 WIB

Rekomendasi 4 HP Termurah dengan Frame Metal yang Kokoh

Frame metal yang digunakan pada HP membuat HP jadi lebih awet dan nyaman digunakan untuk jangka panjang.
Infinix Note 50, salah satu HP termurah saat ini yang sudah menggunakan frame berbahan metal. (FOTO: Infinix)
Mobile21 Maret 2025, 18:01 WIB

Apa Itu Free Fire Beta Testing? Begini Penjelasan dan Cara Download

Garena kembali bikin gebrakan buat para penggemar Free Fire dengan merilis Free Fire Beta Testing.
Free Fire. (Sumber: garena.com)
Gadget21 Maret 2025, 17:32 WIB

ASUS Gaming V16, Laptop untuk Gamer dan Kreator Konten: Cek Spesifikasi Gaharnya

ASUS baru saja memperkenalkan laptop gaming terbarunya, ASUS Gaming V16, yang dirancang untuk memberikan performa maksimal bagi para gamer dan kreator konten.
Rekomendasi laptop ASUS (FOTO: DOK.ASUS)
News21 Maret 2025, 17:02 WIB

7 Fakta Terbaru Black Myth: Wukong Dorong Perusahaan China Raup Keuntungan dari Industri Game

Selain mencatat rekor penjualan, game Black Myth: Wukong juga membawa dampak besar bagi industri game dan hiburan di Negeri Tirai bambu.
Game Black Myth: Wukong (FOTO: Dok.Steam /Game Science)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.