logo

Bosan Main Game? Ini Cara Memilih Game yang Pasti Cocok dengan Gaya Bermainmu

Marysa Wulandriati
Minggu 25 Mei 2025, 18:21 WIB
Bosan Main Game? Ini Cara Memilih Game yang Pasti Cocok dengan Gaya Bermainmu(FOTO: S. Hartzel)

Bosan Main Game? Ini Cara Memilih Game yang Pasti Cocok dengan Gaya Bermainmu(FOTO: S. Hartzel)

Indogamers.com - Pernah nggak sih merasa semua game sekarang terasa membosankan? Dulu main game berjam-jam nggak masalah, sekarang baru 15 menit udah mau berhenti. Bukan cuma kamu, banyak gamer yang ngerasain hal sama.

Banyak yang bilang, "Ah, mungkin karena udah dewasa jadi nggak bisa nikmatin game kayak dulu." Atau, "Game sekarang emang pay-to-win dan repetitif." Tapi, gimana kalau sebenarnya bukan game-nya yang berubah, melainkan motivasi kita sendiri saat bermain?

Nah, di artikel ini, kita bakal bahas cara mengenali motivasi gamingmu dan memilih game yang benar-benar cocok. Jadi, kamu bisa balik lagi menikmati game kayak dulu tapi dengan cara yang lebih sesuai sama versi kamu sekarang.

Baca Juga: 6 Anime Underrated yang Bakal Bikin Kamu Nangis, Ketagihan, dan Auto Rekomendasi ke Temen!

12 Tipe Motivasi Gaming

Setiap orang punya alasan berbeda saat main game. Nick Yee dari Quantic Foundry membagi motivasi gaming jadi 12 tipe. Kamu mungkin kombinasi dari beberapa di antaranya:

  • Destruction – Kamu suka menghancurkan, ledakan, dan kekacauan. Contoh game: Just Cause, Battlefield.

  • Excitement – Cari adrenalin? Game fast-paced kayak Apex Legends atau Need for Speed cocok buatmu.

  • Competition – Menang adalah segalanya. Kamu suka ranking, leaderboard, atau jadi top global. Contoh: Valorant, Mobile Legends.

  • Community – Main game = bersosialisasi. Kamu senang main bareng temen, ikut guild, atau teamwork. Contoh: MMORPG, Among Us.

  • Challenge – Semakin susah, semakin seru! Kamu suka Dark Souls atau Cuphead karena tantangannya bikin nagih.

  • Strategy – Mikir, rencanakan, menang! Game kayak XCOM atau Civilization bikin otakmu terus bekerja.

  • Completion – Harus 100%! Semua misi, trophy, dan koleksi harus kelar. Contoh: Assassin’s Creed, Zelda.

  • Power – Naik level, upgrade karakter, jadi dewa di game. Kamu suka Diablo atau Final Fantasy karena bisa grinding.

  • Fantasy – Pengen hidup di dunia lain. Game kayak Skyrim atau Mass Effect bikin kamu lupa realita.

  • Story – Cerita adalah segalanya. Kamu rela nonton cutscene berjam-jam. Contoh: The Last of Us, Life is Strange.

  • Discovery – Penasaran sama dunia game. Kamu suka eksplorasi dan nyari hal aneh. Contoh: Minecraft, Subnautica.

  • Design – Kreativitasmu keluar di game. Kamu suka bangun kota atau desain karakter. Contoh: The Sims, Cities: Skylines.

Baca Juga: 15 Game MMORPG Terbaru 2025 untuk Mobile & PC yang Wajib Dicoba!

Kenapa Motivasi Bisa Berubah?

Dulu suka Mobile Legends, sekarang malah lebih betah main Stardew Valley? Itu wajar banget! Motivasi gaming bisa berubah seiring waktu.

Mungkin dulu kamu suka kompetisi, tapi sekarang lebih nyaman main game santai. Atau dulu hobi grinding, sekarang lebih suka eksplorasi cerita. Perubahan ini normal dan nggak perlu dipaksain.

Yang penting, sadari apa yang bikin kamu senang main game sekarang. Jangan ikut-ikutan main game hype kalau ternyata nggak cocok sama kamu.

Penutup

Sekarang kamu udah tahu kenapa beberapa game terasa membosankan. Bukan salah game-nya, tapi motivasi bermainmu yang udah berubah.

Coba cek lagi library game kamu. Kalau ada game yang udah nggak relevan, nggak usah dipaksain. Mulai sekarang, pilih game yang bener-bener nyambung sama kepribadianmu.

Kalau artikel ini membantu, share ke temen-temen gamer biar mereka juga nggak salah pilih game. Happy gaming!***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Lifestyle

6 Anime Underrated yang Wajib Ditonton Para Gamer!

Minggu 11 Mei 2025, 23:01 WIB
undefined
Lifestyle

10 Anime dengan Wanita sebagai Tokoh Utama Terbaik yang Wajib Ditonton!

Selasa 13 Mei 2025, 15:00 WIB
undefined
Lifestyle

10 Adaptasi Anime Terburuk Sepanjang Masa, Gagal Total!

Sabtu 10 Mei 2025, 16:02 WIB
undefined
Lifestyle

6 Anime sudah Tamat yang Wajib Ditonton, No Cliffhanger!

Sabtu 10 Mei 2025, 16:09 WIB
undefined
Lifestyle

X-Men dan Fantastic Four Akhirnya Bertemu di Avengers: Doomsday!

Minggu 11 Mei 2025, 11:35 WIB
undefined
Lifestyle

7 Mod Keren Final Fantasy X yang Bakal Ubah Total Pengalaman Main Kamu!

Minggu 11 Mei 2025, 13:00 WIB
undefined
Lifestyle

James Gunn Pastikan Matt Reeves Masuk Sutradarai Sekuel The Batman

Selasa 13 Mei 2025, 10:20 WIB
undefined
Lifestyle

5 Anime Keren Mirip Solo Leveling, MC Lemah Jadi Overpowered!

Rabu 14 Mei 2025, 13:30 WIB
undefined
Lifestyle

10 Game VR RPG Terkeren 2025 yang Wajib Kamu Mainkan!

Rabu 14 Mei 2025, 17:00 WIB
undefined
Lifestyle

10 Anime Sepak Bola Terbaik Sepanjang Masa untuk Para Gamer Pecinta Olahraga

Rabu 14 Mei 2025, 18:00 WIB
undefined
News Update
PC08 Juli 2025, 11:24 WIB

MPG Infinite X3 AI, PC Gaming Masa Depan yang Udah Datang Duluan

MPG Infinite X3 AI adalah desktop gaming canggih dari MSI yang hadir dengan prosesor Intel® Core™ Ultra 9, GPU RTX™ seri 50, dan teknologi AI pintar. Tawarkan performa tinggi, pendinginan maksimal, dan desain futuristik dalam satu paket.
MPG Infinite X3 AI: PC Gaming Masa Depan yang Udah Datang Duluan(FOTO: MSI)
E-Sport08 Juli 2025, 10:11 WIB

Jadwal dan Format Babak Wild Card MSC 2025, Babak Panas Mencari Tim Terkuat Untuk Babak Selanjutnya

Jadwal Babak Wild Card MSC EWC 2025 akan berlangsung dari tanggal 10 hingga 13 Juli 2025 , dimulai pukul 16.00 WIB setiap harinya.
Jadwal dan format babak Wildcard MSC 2025 (FOTO: Instagram.com/@mlbbesports_official)
E-Sport08 Juli 2025, 10:11 WIB

Daftar Lengkap Roster ONIC Esports di MSC 2025,Turnamen Bergengsi Dunia Mobile Legends

ONIC Esports akan mejadi wakil Indonesia di paggung MSC 2025 pada kesempatan tersebut ONIC Esports akan menurunkan roster terbaik mereka, simak selengkapnya.
ONIC Esports menatap era baru di  MPL ID Season 15. (FOTO: Instagram/onic.esports)
E-Sport08 Juli 2025, 10:11 WIB

Penjelasan Semua Babak yang Ada di MSC 2025

MSC 2025 akan segera di selenggarakan terutama babak Wildcard yaitu 10 juli 2025 selain babak tersebut terdapat beberapa babak lagi di MSC 2025 yang perlu kalian pahami.
Perjalanan babak ke babak di MSC 2025 (FOTO: Instagram.com/@mlbbesports_official)
E-Sport08 Juli 2025, 10:10 WIB

Roster Onic Esports dan RRQ Hoshi Siap Berlaga di MSC 2025

ONIC Esports dan RRQ Hoshi menjadi wakil indonesia di ajang MSC 2025 kedunya menurunkan pemain terbaik untuk ajang bergensi tersebut simak daftar roster keduanya.
Roster ONIC Esports dan RRQ Hoshi di MSC 2025 (FOTO: Instagram.com/@mlbbesports_official)
E-Sport08 Juli 2025, 10:10 WIB

Daftar Lengkap Roster RRQ Hoshi di MSC 2025 Turnamen Bergengsi Dunia Mobile Legends

RRQ Hoshi menjadi salah satu tim esports Mobile Legends Indonesia yang akan tampil di panggung internasional MSC 2025 berikut daftar rosternya.
Daftar Lengkap Roster RRQ Hoshi di MSC 2025(FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
E-Sport08 Juli 2025, 10:10 WIB

Daftar Tim Esports Mobile Legends yang Pernah Juara MSC Dari Tahun 2017 Sampai 2024

Berikut ini adalah daftar juara MSC dari tahun ke tahun yang menunjukkan dominasi beberapa negara besar di kancah Mobile Legends dunia.
Daftar Tim Esports Mobile Legends yang Pernah Juara MSC(FOTO: Instagram/mygameondotmy)
E-Sport08 Juli 2025, 10:10 WIB

Daftar Roster SRG di MSC 2025, Tim Kuat Juara di Season Sebelumnya

Selangor Red Giants (SRG) kembali menjadi sorotan di MSC 2025 sebagai salah satu tim yang patut diperhitungkan karena SRG merupakan tim yang meraih gelar juara di season sebelumnya.
Roster Selangor Red Giants (SRG) di MSC 2025 (FOTO: Instagram.com/@srg.esportmy)
PC07 Juli 2025, 14:17 WIB

3 Seri Kartu Grafis MSI GeForce RTX 5050 Terbaru: GAMING, VENTUS, dan SHADOW

MSI resmi meluncurkan kartu grafis terbaru berbasis NVIDIA GeForce RTX 5050 dengan tiga seri andalan: GAMING, VENTUS, dan SHADOW. Masing-masing dirancang untuk performa tinggi, efisiensi termal, dan dukungan teknologi AI mutakhir
null (FOTO: MSI)
Lifestyle07 Juli 2025, 13:54 WIB

Black Clover Umumkan Musim Anime Baru! Ini Detail Lengkapnya

Crunchyroll resmi mengumumkan musim terbaru anime Black Clover! Studio Pierrot kembali sebagai penggarap, dan sang kreator Yūki Tabata turut menyampaikan pesan spesial untuk penggemar. Simak semua info pentingnya di sini!
Black Clover Umumkan Musim Anime Baru! Ini Detail Lengkapnya (FOTO: Crunchyroll)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.