logo

7 Rekomendasi Game Android Cocok untuk Anak-anak, Kembangkan Keterampilan dan Kreativitas

Nardi98
Selasa 30 Januari 2024, 15:02 WIB
Minecraft, salah satu game Android yang cocok untuk anak-anak. (Sumber: Youtube @Baww)

Minecraft, salah satu game Android yang cocok untuk anak-anak. (Sumber: Youtube @Baww)

Indogamers.com - Pemakaian smartphone di kalangan anak-anak sudah marak. Biasanya mereka pakai HP untuk bermain game atau mencari hiburan lainnya.

Lantas, game Android apa yang cocok buat anak-anak? Coba cek deretan rekomendasi game untuk anak-anak berikut.

1. LEGO games

Game-game LEGO menawarkan petualangan seru dengan berbagai tema menarik, seperti komik, Star Wars, dan kreasi asli LEGO.

Di situ, anak-anak bisa mengeksplorasi dunia LEGO, menyelesaikan misi, bikin bangunan, bahkan berpetualang dengan karakter favorit mereka.

2. Minecraft

Minecraft mengajak anak-anak berkreasi di dunia virtual. Saat main Minecraft, mereka bisa membangun struktur, menjelajahi alam, bertani, serta berinteraksi dengan berbagai makhluk di dalam game.

3. PBS Kids games

Game-game dari PBS Kids bisa menghibur sembari memperkenalkan konsep-konsep pendidikan pada anak.

Tersedia berbagai karakter dari tayangan TV favorit anak guna memicu minat belajar dan eksplorasi.

Baca Juga: Nggak Cuma Hiburan Semata, Ketahui 4 Manfaat Game VR untuk Anak-anak

Baca Juga: Kenalan Sama Lokapala, Game MOBA Indonesia yang Ajarkan Sejarah dan Budaya

Pet Bingo, salah satu game untuk anak di Android. (Sumber: Google Play)

4. Pet Bingo

Game Pet Bingo adalah kombinasi permainan bingo tradisional dengan matematika. Anak akan ditantang buat menyelesaikan masalah matematika sederhana.

Adapun saat berhasil, mereka bakal diganjar hadiah berupa hewan peliharaan lucu, demi mengerek motivasi belajar.

5. Poio

Poio adalah game edukatif yang dirancang khusus untuk membantu anak-anak belajar membaca.

Dengan tingkat kesulitan yang bisa dikustom, game ini menawarkan pengalaman belajar mendalam sekaligus menarik.

6. Toca Boca games

Game-game Toca Boca menawarkan ragam aktivitas sehari-hari, seperti masak, berlibur, atau merawat rambut.

Game interaktif ini dibekali grafis yang cerah dan gameplay ramah anak, sehingga mampu memicu imajinasi dan kreativitas.

7. Bubadu kids games

Bubadu menawarkan berbagai pilihan game yang menyenangkan dan mudah dimainkan.

Dari peran menjadi dokter, berbelanja di supermarket, hingga membuat kue, game-game tersebut mengajak anak-anak untuk berkreasi dan berimajinasi..

Dengan main game rekomendasi tadi, anak diharapkan bisa mengembangkan beragam keterampilan, seperti kreativitas, pemecahan masalah, dan kerjasama, serta pemahaman konsep.

INDOGAMERS MOBILE LEGENDS CHAMPIONSHIP x VAPORLAX
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

Gawat! Integritas dan Isu E-Doping Mengemuka di Forum Games of Strategies

Senin 29 Januari 2024, 18:25 WIB
undefined
E-Sport

Fakta-fakta Menarik Game MOBA Lokapala Buatan Developer Indonesia, Siap Bersaing di Pasar Esport

Senin 29 Januari 2024, 19:15 WIB
undefined
PC

Sejarah Perjalanan Counter-Strike, Game FPS yang Digilai Jutaan Penggemar di Dunia

Senin 29 Januari 2024, 21:05 WIB
undefined
PC

Gameplay Counter-Strike 2 dan Panduan Mainnya untuk Tempur Penuh Strategi

Selasa 30 Januari 2024, 08:59 WIB
undefined
Infografis

Kominfo Bakal Blokir Game yang Tak Punya Badan Hukum di Indonesia

Senin 29 Januari 2024, 17:09 WIB
undefined
News Update
E-Sport05 Januari 2026, 11:42 WIB

Draft Unik dan Drama Backdoor! GZG dan Boostgate Esports Menang Dramatis di Hari Pertama M7 Wild Card

Strategi gila Freya Gold Lane dari GZG dan aksi Maniac serta Backdoor dramatis dari Boostgate Esports warnai hari pertama M7 Wild Card. Simak rekap serunya di sini!
Draft Unik dan Drama Backdoor! GZG dan Boostgate Esports Menang Dramatis di Hari Pertama M7 Wild Card(FOTO: MOONTON Games)
E-Sport05 Januari 2026, 11:12 WIB

M7 Wild Card Dimulai! Team Zone dan Virtus.pro Pamer Dominasi dengan Kemenangan Kilat 2-0

M7 Wild Card resmi dimulai! Team Zone (Mongolia) dan Virtus.pro (VP) tampil ganas dengan menyapu bersih lawan 2-0 dalam waktu singkat. Simak rekap pertandingannya di sini.
M7 Wild Card Dimulai! Team Zone dan Virtus.pro Pamer Dominasi dengan Kemenangan Kilat 2-0(FOTO: MOONTON Games)
E-Sport05 Januari 2026, 10:47 WIB

Alumni Tim Indonesia Bersinar! 3 Pelatih Ini Berebut Slot Terakhir Swiss Stage M7 World Championship

Alumni skena MLBB Indonesia unjuk gigi di M7 World Championship! Tezet, Vren, dan FlySolo dominasi fase Wildcard demi tiket Swiss Stage. Simak profil dan peluang mereka.
Alumni Tim Indonesia Bersinar! 3 Pelatih Ini Berebut Slot Terakhir Swiss Stage M7 World Championship(FOTO: MOONTON)
E-Sport05 Januari 2026, 10:38 WIB

MOONTON Games dan realme Rayakan Keunggulan Jurnalisme Esports Lewat MLBB Media Championship dan M7 Awards

Moonton Games dan realme kolaborasi di M7 World Championship, hadirkan MLBB Media Championship (MMC) dan M7 Awards khusus untuk apresiasi jurnalis. Simak detailnya!
MOONTON Games dan realme Rayakan Keunggulan Jurnalisme Esports Lewat MLBB Media Championship dan M7 Awards(FOTO: MOONTON)
Guides03 Januari 2026, 13:16 WIB

7 Peralatan Penting Untuk Hero Clash of Clans (COC) di Meta Terkini

Clash of Clans (COC) game strategi untuk menyerang dan bertahan yang membutuhkan beberapa peralatan penting yang mendukung strateginya.
Clash of Clans. (Sumber: App Store)
Guides03 Januari 2026, 10:53 WIB

Tips Bermain Clash of Clans (COC): Mengelola Sumber Daya dan Membangun Base Anti Gagal!

Clash of Clans (COC) merupkan permainan adu strategi untuk menjadi yang terkuat, antara menyerang dan bertahan berikut tips penting agar kamu mampu membangun kota yang kuat.
Clash of Clans (COC) tips dan trik penting (FOTO: Clash of Clans (COC)/Ica Juniyanti)
E-Sport03 Januari 2026, 10:26 WIB

Jadwal Hari Pertama Wild Card M7 World Championship 2026: 8 Tim Region Baru Duel Seru di Jakarta

Babak Wild Card M7 World Championship 2026 memasuki hari pertama dimana 8 tim dari region baru siap adu strategi untuk lolos kebabak selanjutnya.
Jadwal lengkap hari peratama Babak Wild Card M7 MLBB World Championship 2026 (FOTO: Instagram.com/@mplid)
Gadget02 Januari 2026, 13:19 WIB

POCO Pad M1, Rekomendasi Tablet Gaming untuk Pengalaman Roblox Seru Maksimal

POCO Pad M1 tablet gaming premium rekomendasi untuk para gamers bermain game salah satunya yaitu game Roblox.
POCO Pad M1 tablet gamig premiun untuk bermain Roblox  dengan keseruan maksimal (FOTO: Dok.Poco)
News02 Januari 2026, 11:54 WIB

Piano Monster Chapter II Kembali Diselenggarakan, Konser Piano Vibes VGM Catat Jadwal & Beli Tiketnya!

Piano Monster: Chapter II akan kembali diselenggarakan dengan penyelanggaraan lebih megah yang meilbatkan para master piano, catat jadwal dan pembelian tiketnya.
Piano Monster: Chapter II kembali dilsenggarakan dengan para master piano (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
PC02 Januari 2026, 11:05 WIB

4 Rekomendasi Monitor LG Terbaik untuk Konten Kreator

Rekomendasi monitor LG yang paling relevan untuk kebutuhan kreator saat ini—mulai dari kelas ekonomis hingga monitor ultrawide profesional.
Monitor LG 49U950A-W
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.