logo

Panduan Skill Hero Grock yang Bisa Bikin Kamu OP saat Baku Hantam

Molsky
Rabu 27 Maret 2024, 08:49 WIB
Hero Grock. (Sumber: Moonton)

Hero Grock. (Sumber: Moonton)

Indogamers.com - Kali ini kita akan membahas lebih detail tentang skill hero Grock yang bisa jadi OP parah saat melawan semua jenis musuh. Hero ini berada di role tank dan offlaner yang mempunyai kemampuan spesial.

Dikutip dari Mobile Legends Guide pada Rabu, 27 Maret 2024, kemampuan khusus hero ini adalah bisa mengontrol kerumunan yang besar. Artinya, ia bisa memaksimalkan stun area yang luas dengan daya tahan tinggi.

Dengan fisiknya yang besar, Grock bisa mengganggu musuh sampai kewalahan. Wajar saja, karena hero tank mampu bergerak di sekitar map dan mendukung rekan satu tim dalam mengamankan pertahanan.

Baca Juga: Link Download, Harga dan Spesifikasi Minimal PC untuk Main Cyberpunk 2077

Namun sayang, hero ini tidak cocok untuk menyerang apalagi ketika pertarungan 5vs5 terjadi. Adapun skill yang dimiliki Grock meliputi:

Skill Pasif (Earthern Force)

Jika ia sedang berada di dekat tembok atau turret, maka ia akan mendapatkan lebih besar kekuatan fisik dan kecepatan momen.

Baca Juga: Jangan Salah Instal! Begini 8 Cara Mudah Mengetahui Aplikasi Palsu dan Berbahaya di Google Play Store

Skill 1 (Power of Nature)

Di skill pertama, ia bisa mengayunkan senjatanya hingga mengakibatkan damage yang sangat besar yang menyebabkan efek slow kepada musuh sebesar 40% selama 2 detik.

Skill 2 (Guardian’s Barrier)

Jika kamu memakai skill kedua, maka Grock akan menciptakan tembok yang memberikan damage fisik yang bagus kepada musuh di dekatnya.

Skill ini berguna untuk mencegah turret hancur, menghentikan minion dan lord dalam waktu singkat, dan mencegah musuh yang memiliki HP rendah untuk berlari.

Baca Juga: Jangan Salah Instal! Begini 8 Cara Mudah Mengetahui Aplikasi Palsu dan Berbahaya di Google Play Store

Skill no 3/Ultimate (Wild Charge)

Selanjutnya saat menggunakan skill 3, Grock bisa menyerang ke arah yang ditargetkan dan memberikan sejumlah damage pada musuh. Bahkan, ia bisa menjatuhkan lawan dengan mudah sehingga musuh akan semakin kocar-kacir.

Begitulah pembahasan tentang skill hero Grock di Mobile Legends: Bang Bang yang berada di role tank.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

3 Rekomendasi Smartphone Samsung dengan Teknologi eSIM Termurah Beserta Spesifikasi dan Harganya

Selasa 26 Maret 2024, 20:07 WIB
undefined
News

Game Farming Simulator Anak Bikin Bertani jadi Menyenangkan

Rabu 27 Maret 2024, 08:03 WIB
undefined
News

Sutradara Film Adaptasi Legend of Zelda Beberkan Rencana Misterius Proyeknya

Selasa 26 Maret 2024, 19:04 WIB
undefined
News Update
Mobile22 November 2024, 10:02 WIB

Eggy Party Menangkan Penghargaan Best Pick Up & Play Best of 2024 Google Play

Status Eggy Party dalam genre game kasual telah diakui secara resmi, berkat kemenangannya dalam penghargaan Best of 2024 dari Google Play.
Game online Eggy Party. (FOTO: Dok.NetEase Games)
E-Sport22 November 2024, 09:03 WIB

Jadwal, Format, dan Hasil Wildcard M6 MLBB 2024, Mencari 2 Tim ke Swiss Stage

Top 1 masing-masing grup melaju ke Decider Stage.
M6 Mobile Legends akan digelar 21 November-15 Desember 2024. (FOTO: Moonton)
Console22 November 2024, 08:51 WIB

Dragon Age: The Veilguard Rilis Patch Terbaru dengan 57 Peningkatan

Pembaruan besar baru saja dirilis untuk Dragon Age: The Veilguard. Patch ketiga ini membawa
Dragon Age: The Veil Guard. (Sumber: Xbox)
News22 November 2024, 08:30 WIB

Kabar Gembira! Pokemon Horizons Musim 2 akan Tayang di Netflix Awal 2025

The Pokemon Company resmi mengumumkan bahwa musim kedua dari serial populer Pokemon Horizons akan mulai tayang pada awal 2025.
Pokemon Horizons. (Sumber: Nintendo)
Console22 November 2024, 08:18 WIB

Bikin Permainan Makin Seru, Inilah 5 Lagu Soundtrack Game Terbaik Sepanjang Masa

Berikut adalah lima lagu soundtrack game terbaik yang diakui penggemar dan kritikus,
Game Metal Gear. (Sumber: Konami)
E-Sport22 November 2024, 07:53 WIB

Babak Wildcard M6 Sudah Dimulai, Ini Tim Favorit versi Ade Setiawan dan R7

Babak wildcard M6 sudah dilangsungkan Kamis (21/11/2024).
ULFHEDNAR dan RRQ Akira, dua tim yang tampil di wild card M6.
Gadget22 November 2024, 00:01 WIB

Fitur Baru dari Meta, Messenger Kini Bisa untuk Video Call dengan AI

Induk dari Facebook, WhatsApp, dan Instagram, yaitu Meta menghadirkan fitur baru berbasis AI pada aplikasi Messenger.
Ilustrasi fitur baru berbasis AI yang Meta hadirkan pada Messenger (FOTO: Meta)
Gadget21 November 2024, 23:05 WIB

Cuman Punya Laptop Tapi Pengen Nonton TV? Tenang, Begini Cara Nonton TV Gratis di Laptop

Saat ini, menonton TV tidak hanya bisa dilakukan secara offline.
Ilustrasi menonton TV di laptop (FOTO: pinterest.com)
Guides21 November 2024, 22:00 WIB

LapakReload: Pengalaman Top Up Diamond Mobile Legends yang Cepat dan Aman

Lapak Reload yang dikenal sebagai solusi top up diamond yang cepat, mudah, dan aman.
LapakReload tempat top up diamond Mobile Legends (FOTO: Instagram.com/@lapakload)
Gadget21 November 2024, 21:30 WIB

Putar Lagu di Spotify Terjeda? Tenang, Ini 6 Cara Mudah untuk Mengatasinya

Memutar lagu di Spotify yang terus terjeda bisa disebabkan banyak hal dan bisa diatasi dengan mudah.
Ilustrasi memutar lagu di Spotify yang terus terjeda (FOTO: Freepik.com)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.