logo

PUBG Balikin Lagi Peta Erangel untuk Waktu yang Terbatas

Molsky
Kamis 25 April 2024, 18:12 WIB
PUBG Mobile. (Sumber: pubg.com)

PUBG Mobile. (Sumber: pubg.com)

Indogamers.com - Buat kamu yang sudah main PUBG sejak game ini rilis tahun 2017 silam, peta Erangel benar-benar bisa bikin kangen. Tapi saat ini, ada kabar gembira nih bahwa peta tersebut akan dibalikin lagi selama beberapa waktu.

Menurut update dalam situs resmi, peta yang akan diberi nama Erangel Classic bakal menggantikan Erangel Modern dalam pertandingan normal.

Kembalinya medan pertempuran asli tersebut akan tersedia pada 14-28 Mei di PC dan 23 Mei-6 Juni 2024 di konsol.

Baca Juga: Lirik Lengkap dan Terjemahan Lagu Tema Devil May Cry 5, Bury The Light yang Fenomenal

Di Erangel Classic yang dihadirkan kembali, berbagai fitur menarik akan tersedia seperti cuaca suram, pulau sebelum pertandingan dengan pesawat yang jatuh, UI klasik, dan paket perawatan tommy gun.

Akan tetapi, perubahan gameplay modern akan menjadi bagian dari pengalaman OG ini, dengan penjelasan lebih detail akan diungkap pada 13 Mei.

Mengembalikan peta lama dalam game battle royale bukan kali pertama terjadi karena sebelumnya Fortnite mengadakan Musim OG yang terbukti sangat populer.

Baca Juga: 5 Alasan Mengapa Alex Wesker Berpotensi Jadi Penjahat Utama di Resident Evil 9, Nomor 5 Bakal Bikin Heboh Penggemar!

Berkaca pada Fortnite, event kala itu meninjau kembali pulau asli permainan dan menghasilkan rekor jumlah pemain secara bersamaan pada saat itu.

Dari sanalah, PUBG diduga ingin meniru pencapaian besar yang berhasil diraih Fortnite dengan menghadirkan Erangel Classic.

Pengembang PUBG pada bulan lalu telah membahas peta jalan 2024 yang juga menjanjikan transisi PUBG ke Unreal Engine 5.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Profil dan Prestasi Lengkap Jeixy, Pro Player PUBG Mobile dan Atlet Esports Mantan Aura Esports

Rabu 24 April 2024, 10:49 WIB
undefined
Gadget

6 HP Gaming Vivo Harga 4 Jutaan, Kamu Bakal Berani Jajal PUBG hingga Genshin Impact dengan Enteng

Rabu 24 April 2024, 16:33 WIB
undefined
Gadget

Gaming Test Itel RS4. Gamers Wajib Banget Baca Review Itel RS4 untuk Mobile Legends, PUBG Mobile, Genshin Impact, eFootball 2024 dan Call of Duty

Kamis 25 April 2024, 14:24 WIB
undefined
News Update
Gadget22 November 2024, 00:01 WIB

Fitur Baru dari Meta, Messenger Kini Bisa untuk Video Call dengan AI

Induk dari Facebook, WhatsApp, dan Instagram, yaitu Meta menghadirkan fitur baru berbasis AI pada aplikasi Messenger.
Ilustrasi fitur baru berbasis AI yang Meta hadirkan pada Messenger (FOTO: Meta)
Gadget21 November 2024, 23:05 WIB

Cuman Punya Laptop Tapi Pengen Nonton TV? Tenang, Begini Cara Nonton TV Gratis di Laptop

Saat ini, menonton TV tidak hanya bisa dilakukan secara offline.
Ilustrasi menonton TV di laptop (FOTO: pinterest.com)
Guides21 November 2024, 22:00 WIB

LapakReload: Pengalaman Top Up Diamond Mobile Legends yang Cepat dan Aman

Lapak Reload yang dikenal sebagai solusi top up diamond yang cepat, mudah, dan aman.
LapakReload tempat top up diamond Mobile Legends (FOTO: Instagram.com/@lapakload)
Gadget21 November 2024, 21:30 WIB

Putar Lagu di Spotify Terjeda? Tenang, Ini 6 Cara Mudah untuk Mengatasinya

Memutar lagu di Spotify yang terus terjeda bisa disebabkan banyak hal dan bisa diatasi dengan mudah.
Ilustrasi memutar lagu di Spotify yang terus terjeda (FOTO: Freepik.com)
Gadget21 November 2024, 21:03 WIB

Cara Sembunyikan Aplikasi di HP Oppo Tanpa Aplikasi Tambahan

Agar tidak sembarang orang bisa membuka aplikasi di HP Oppo yang kamu miliki.
Ilustrasi sembunyikan aplikasi di HP Oppo (FOTO: Oppo)
Mobile21 November 2024, 20:32 WIB

5 Game Android Seru dan Mudah Dimainkan untuk Lansia, Cocok Buat Asah Otak

Pilihan 5 rekomendasi game android seru dan mudah dimainkan untuk lansia
Candy Crush, salah satu game yang bisa dimainkan segala usia. (Googleplay) (FOTO: Dok. Google Play)
News21 November 2024, 20:01 WIB

5 Fakta Penting Pokemon Trading Card Game Pocket Kantongi Keuntungan Fantastis dalam Waktu Singkat

Hingga 17 November 2024, total pendapatan game ini mencapai Rp1,81 triliun.
Kartu Pokemon TCG. (Sumber: Pokemon)
Gadget21 November 2024, 19:35 WIB

5 HP Samsung Terbaik di Harga Rp4-7 Jutaan, Cocok Buat HP Gaming

Berikut adalah 5 rekomendasi HP Samsung terbaik di harga Rp4-7 jutaan yang bisa kamu jadikan HP gaming
Samsung Galaxy A55 5 G.
Gadget21 November 2024, 19:02 WIB

6 Aksesoris Gaming PC Terbaik yang Wajib Dimiliki Gamer Sejati

Aksesoris gaming PC menjadi hal yang wajib dimiliki gamers sejati untuk menunjang pengalaman bermain game yang terbaik.
Ilustrasi gamers sejati yang menggunakan aksesori gaming PC terbaik (FOTO: pinterest.com)
Console21 November 2024, 19:01 WIB

Rekomendasi 4 Game Final Fantasy Terbaik yang Wajib Kamu Coba

Final Fantasy adalah salah satu waralaba game RPG paling ikonik yang telah memikat hati jutaan pemain di seluruh dunia.
Final Fantasy XIV Online (FOTO: SQUARE ENIX)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.