logo

Nikmati Serunya Beternak Ayam dengan 6 Game Offline Android

Ucy Sugiarti
Sabtu 07 September 2024, 14:13 WIB
Game Beternak Ayam (Foto: YouTube/Drefecer)

Game Beternak Ayam (Foto: YouTube/Drefecer)

Indogamers.com - Ayam tidak hanya bisa dipelihara atau dikonsumsi secara nyata, ternyata kamu bisa ikut bermain sebagai ayam di dalam game seru ini.

Pada game ini, karakter utamanya adalah ayam. Meski terdengar unik,game ini menawarkan pengalaman yang seru.

Kali ini, artikel ini akan membagikan beberapa game ayam offline Android yang bisa kamu mainkan di ponselmu.

Baca Juga: 5 Game Android Bajak Laut, Siap Mengajak Berpetualang di Lautan

1. Wild Rooster Run

Tugasmu adalah mengarahkan ayam menghindari rintangan dan berlari sejauh mungkin. Kumpulkan koin untuk membuka karakter ayam lainnya. Game ini berukuran kecil, hanya 32MB dan gratis di Play Store.

2. Game Ayam Bertelur Egg Catcher

Pada game ini, tugasmu menangkap telur putih yang jatuh ke dalam keranjang. Game ini simpel namun menyenangkan, dengan ukuran hanya 22MB, cocok untuk ponsel berspesifikasi rendah.

Baca Juga: Sukses Diselenggarakan! WCG 2024 Dihadiri 40.000 Pengunjung

3. Crossy Road

Game ini menampilkan grafik berbentuk kotak dan colorful. Tugasmu adalah membantu karakter ayam menyeberangi jalanan padat. Selain ayam, ada banyak karakter hewan lain. Ukuran game ini sekitar 69MB dan tersedia gratis.

4. Chicken Run Offline

Dalam game ini, kamu menjadi seekor ayam yang menghindari rintangan seperti api dan petani dengan garpu rumput. Game ini memiliki banyak level dan ukuran hanya 5.1MB.

Baca Juga: 6 Alasan Mengapa Kamu Harus Coba Game Unforeseen Incidents di Android dan iOS

5. Rooster Battle: Kungfu Chicken Fighting

Game ini menghadirkan pertarungan ayam dengan berbagai kombo. Kamu bisa memilih karakter ayam dengan kemampuan unik. Ukurannya hanya sekitar 42MB.

6. Game Beternak Ayam Egg, Inc

Dalam game simulasi ini, kamu menjadi peternak ayam yang berkembang dari kecil hingga memiliki peternakan besar.

Kamu bisa menjual hasil ternak untuk memperluas bisnis. Grafis yang colorful membuat game ini semakin menarik.

Nah, itulah rekomendasi game beternak ayam yang bisa kamu mainkan secara offline.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

PETA Minta Ubisoft Hapus Mini-game Sabung Ayam di Far Cry 6

Senin 11 Oktober 2021, 08:49 WIB
undefined
News

Ayam Menjadi Insiprasi Lahirnya Kamera Tercanggih LG?

Selasa 10 September 2013, 00:00 WIB
undefined
News

Kisah Petualangan Princess Moana dengan Ayamnya di Alam yang Indah

Senin 11 Januari 2016, 00:00 WIB
undefined
News

Mirip Game Harvest Moon, Kisah Suami-Istri Tinggalkan Karir di Kota Pilih Bertani dan Beternak di Desa

Rabu 08 Mei 2024, 08:43 WIB
undefined
Guides

Cara Membuat Peternakan Creeper di Minecraft 1.21

Sabtu 13 Juli 2024, 09:03 WIB
undefined
News Update
Gadget12 September 2024, 00:01 WIB

Membedah Nubia Red Magic Nova, Tablet Gaming dengan Sistem Pendingin 9 Lapis

Tablet gaming terbaru Nubia Red Magic Nova hadir dengan prosesor Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3 dan sistem pendingin sembilan lapis
Nubia Red Magic Nova (FOTO: Gsmarena)
Guides11 September 2024, 23:02 WIB

Tingkatkan Kewaspadaan, Begini 9 Cara Bertahan Hidup di Mode Hardcore Minecraft yang Benar

Game Minecraft mode Hardcore menawarkan tantangan ekstrem di mana satu kematian bisa menghapus semua pencapaian kamu. Ik
Ilustrasi Mode Hardcore di game Minecraft. (Sumber: Windows Report)
Guides11 September 2024, 22:03 WIB

10 Tips Main Mode Survival di Minecraft dengan Aman

Langkah pertama yang harus dilakukan di Mode Survival game Minecraft yakni membuat Crafting Table.
Game Minecraft. (Sumber: Minecraft)
Accessories11 September 2024, 21:05 WIB

Apple Watch Series 10 Resmi Dirilis, Kini Hadir dengan Desain Bodi yang Lebih Tipis dan Layar Lebih Luas

Apple Watch Series 10 hadir dalam dua varian Alumunium dan Titanium yang bodinya lebih tipis serta memiliki layar yang lebih luas.
Apple Watch Series 10 (FOTO: Apple)
Gadget11 September 2024, 20:04 WIB

Realme Narzo 70 Turbo 5G, HP Baru Realme di September 2024

Realme Narzo 70 Turbo 5G hadir dengan spesifikasi tinggi menggunankan prosesor 5G MediaTek Dimensity 7300 Energy.
Realme Narzo 70 Turbo 5G, HP baru Realme di September 2024 (FOTO: Realme)
Gadget11 September 2024, 19:05 WIB

Kenapa iPhone 16 dan iPhone 16 Plus Masih Pakai Interface Jadul USB 2.0?

iPhone terbaru yang dirilis iPhone adalah iPhone 16 Series yang hadir dalam empat varian.
Ilustrasi iPhone 16 dan iPhone 16 Plus yang masih menggunakan USB 2.0. (Sumber: Forbes)
Reviews11 September 2024, 18:40 WIB

Nggak Perlu iPhone 16 Pro Max, iPhone 16 Reguler Sudah Cocok untuk Main Game AAA

iPhone 16 dan iPhone 16 Plus kini sudah sangat mumpuni untuk memainkan game AAA karena pengguna prosesor Apple A18 yang powerful.
Ilustrasi iPhone 16 yang digunakan untuk bermain game AAA (FOTO: pcmag.com)
News11 September 2024, 18:07 WIB

Game The Crew 2 Dijual Rp10.000 di Steam, Ubisoft Kasih Diskon Edan 98 Persen

Ubisoft memberi diskon edan untuk game The Crew 2 di platform Steam dengan harga akhir Rp10.300 sampai 24 September 2024.
Game The Crew 2. (Sumber: Steam)
Guides11 September 2024, 18:06 WIB

Game The Crew 2 Dijual Rp10.000: Link Download, Gameplay & Spesifikasi PC Buat Main

Dalam game The Crew 2, kamu bisa menjelajahi seluruh Amerika Serikat, dari kota-kota besar hingga pedesaan terpencil.
Game The Crew 2. (Sumber: Steam)
Guides11 September 2024, 18:04 WIB

Cara Mudah Merekam Layar di Laptop Windows yang Harus Kamu Tahu!

Merekam layar di laptop Windows bisa kamu lakukan dengan sangat mudah dengan fitur bawaan Windows.
Ilustrasi rekam layar di laptop Windows (FOTO: Microsoft)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.