logo

3 Game Memasak Kue Terbaik di Android yang Wajib Kamu Coba!

Malik Ibnu Zaman
Selasa 10 Desember 2024, 11:09 WIB
Cookie Clicker (FOTO: Steam)

Cookie Clicker (FOTO: Steam)

Indogamers.com - Bermain game bisa menjadi solusi ampuh untuk mengusir rasa bosan. Bagi kamu yang gemar membuat hidangan manis, game memasak kue bisa menjadi pilihan hiburan yang seru dan menyenangkan.

Berikut adalah 3 rekomendasi game memasak kue terbaik di Android yang wajib kamu coba:

1. Cookie Clicker

Cookie Clicker dimulai dengan pemain memanggang sebuah cookie. Untuk memperbanyak jumlah kue, pemain cukup mengklik gambar cookie besar yang terletak di sisi kiri layar. Cookie yang terkumpul dapat digunakan untuk membeli berbagai aset seperti peternakan, pabrik, kursor, dan lainnya.

Baca Juga: 3 Game Berburu Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan!

Selain itu, cookie emas akan muncul secara berkala dan hanya bertahan beberapa detik. Jika diklik, cookie ini dapat meningkatkan produksi kue secara signifikan dalam waktu singkat. Pemain juga dapat meraih berbagai achievement dengan menyelesaikan tugas-tugas tertentu, seperti mencapai jumlah kue tertentu atau memiliki sejumlah bangunan.

2. Cake Maker - Cooking Game

Cake Maker - Cooking Game menawarkan lebih dari 20 jenis kue yang bisa dibuat oleh pemain, mulai dari cheese cake, cake pops, cupcake, donat, brownies, hingga beragam kue lainnya. Selain itu, pemain juga bisa mengelola toko kue sendiri dengan membuat kue ulang tahun, kue Valentine, hingga kue pernikahan.

Setiap kue terdiri dari tiga lapisan yang dilapisi krim dan dihias dengan topping manis. Sebelum menghias, pemain dapat memilih rasa dasar kue, seperti vanilla, cokelat, strawberry, ceri, kiwi, atau pisang.

Baca Juga: Dadoo, Game Mabar Ular Tangga Lokal Raih Penghargaan Best Made in Indonesia Google Play

Untuk topping, pemain bisa menambahkan dekorasi seperti permen, buah-buahan, remah-remah, marzipan, hingga lilin warna-warni. Hiasan-hiasan ini akan membuat kue terlihat lebih cantik dan menggugah selera.

3. Make A Cake - Cooking Games

Make A Cake - Cooking Games mengajak pemain untuk menguji kemampuan mereka sebagai seorang pembuat kue profesional.

Dalam game ini, pemain ditantang untuk membuat kue ulang tahun tiga tingkat, lengkap dengan krim dan topping yang dapat dihias sesuai keinginan.

Proses pembuatan dimulai dengan menyiapkan adonan dan memilih desain kue, lalu menambahkan berbagai dekorasi yang menarik.

Baca Juga: Rekomendasi Game Petualangan atau Adventure, Petualangan Seru di Dunia Virtual

Pemain dapat menggunakan krim dengan berbagai rasa, seperti ceri, jeruk, vanilla, atau strawberry, untuk melapisi setiap lapisan kue. Selain itu, whipped cream dengan pilihan rasa seperti cokelat hitam, raspberry, cokelat putih, atau vanilla juga bisa ditambahkan untuk mempercantik setiap tingkat kue ulang tahun.

Itulah 3 rekomendasi game memasak kue terbaik di Android yang wajib kamu coba.*

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

Rekomendasi 5 Game Sepak Bola Terbaik di Mobile untuk Penggila Bola

Kamis 05 Desember 2024, 14:28 WIB
undefined
Mobile

Biar Enggak Gabut, Ini 5 Game Gratis Terbaik di Mobile yang Wajib Dicoba

Kamis 05 Desember 2024, 15:54 WIB
undefined
Mobile

7 Game dengan Ukuran Ringan di HP yang Seru untuk Dimainkan

Kamis 05 Desember 2024, 17:32 WIB
undefined
Mobile

Nikmati Petualangan Mewah di Laut dengan Game Simulasi Kapal Pesiar

Kamis 05 Desember 2024, 22:32 WIB
undefined
Mobile

Bangun Rumah Sakit Impianmu dengan 5 Game Simulasi Rumah Sakit Mobile Terbaik

Kamis 05 Desember 2024, 22:02 WIB
undefined
Mobile

Rekomendasi Game Mewarnai Seru untuk Mengasah Kreativitas dan Mengisi Waktu Luang

Kamis 05 Desember 2024, 16:35 WIB
undefined
Mobile

5 Rekomendasi Game Simulator Pesawat di HP

Kamis 05 Desember 2024, 11:57 WIB
undefined
Mobile

Rekomendasi 5 Game Block Puzzle Mobile yang Menyenangkan

Kamis 05 Desember 2024, 15:31 WIB
undefined
Mobile

3 Game Android Bertema Panahan yang Wajib Kamu Coba!

Kamis 05 Desember 2024, 12:09 WIB
undefined
Mobile

Rekomendasi 5 Game Simulasi Membangun Kota Terbaik yang BIsa Kamu Mainkan Lewat HP

Kamis 05 Desember 2024, 21:41 WIB
undefined
News Update
PC06 Mei 2025, 14:30 WIB

Monitor MSI MPG 271QRX QD-OLED, Senjata Rahasia Gamers Jago

Buat kamu yang doyan ngejar kemenangan di dunia maya, monitor MSI MPG 271QRX QD-OLED bisa jadi senjata rahasia yang enggak boleh dilewatkan.
MSI MPG 271QRX QD-OLED. (Sumber: MSI)
PC06 Mei 2025, 12:51 WIB

MAG 321CUPDF: Monitor MSI yang Jadi Jawaban Semua Keluh Kesah Para Gamers

Buat kamu yang pengen upgrade setup gaming ke level dewa, MSI MAG 321CUPDF hadir sebagai jawaban.
Monitor Gaming. (Sumber: MSI)
Guides06 Mei 2025, 12:17 WIB

Awas, Nyeri Punggung Bawah Bisa Ganggu Kamu Saat Main Game!

Kebiasaan duduk berjam-jam sambil bermain game bisa membuat kamu terkena nyeri punggung bawah (low back pain).
Potret ilustrasi anak bermain mobile game. (FOTO: unsplash.com/@thisisgeipenko)
Accessories06 Mei 2025, 12:02 WIB

3 Model Monitor Gaming Samsung yang Jadi Favorit Gamers, Terbaru Odyssey 3D

Pertumbuhan berkelanjutan Samsung didorong oleh lini produk monitor gaming Odyssey yang powerful.
Monitor gaming Samsung jadi favorit para gamers. (FOTO: Dok.Samsung Indonesia)
Lifestyle06 Mei 2025, 11:01 WIB

5 Bahaya Mengintai dari Game Mobile Legends bagi Anak Usia Sekolah

Game bergenre MOBA (Multiplayer Online Battle Arena) ini banyak dimainkan oleh anak-anak usia sekolah, dari SD hingga SMA.
Potret ilustrasi mabar Mobile Legends. (FOTO: Bernama via thestar.com.my)
Gadget06 Mei 2025, 10:03 WIB

Seagate Luncurkan Ultra Compact SSD: Secepat Kilat, Tahan Banting, dan Portabel

Seagate Ultra-Compact SSD kompatibel dengan Windows, Mac, Android, iPhone, tablet, dan konsol game.
Seagate Ultra Compact SSD. (FOTO: dok.Seagate)
Accessories06 Mei 2025, 09:01 WIB

Samsung jadi Pemimpin Pasar Monitor Gaming Global 6 Tahun Beruntun

Samsung memimpin pangsa pasar untuk monitor gaming global sebesar 21,0 persen pada tahun 2024.
Monitor gaming Samsung. (FOTO: Dok.Samsung Indonesia)
Lifestyle06 Mei 2025, 07:43 WIB

5 Rekomendasi Game yang Cocok untuk Perempuan, Bisa Offline bisa Online Lho!

Di era modern saat ini, bermain game tidak hanya digemari oleh kaum laki-laki.
Game Candy Rush (Sumber: Observer)
E-Sport06 Mei 2025, 07:41 WIB

FFWS SEA 2025 Spring Week 2: EVOS Divine Susul RRQ Kazu ke Top 3 Klasemen

Rasyah sang wonderkid EVOS Divine menjadi kunci daya gedor timnya untuk meraup poin tertinggi di klasemen daily hari pertama dan kedua.
Selebrasi tim Evos Divine di panggung SEA 2025 Spring Week 2. (FOTO: Dok.FFWS SEA 2025)
Lifestyle06 Mei 2025, 07:13 WIB

Tips Aman untuk Bermain Game Online bagi Anak Cewek

Tantangan keamanan dan privasi seringkali lebih besar. Mulai dari risiko pelecehan, diskriminasi gender, hingga ancaman kejahatan siber.
tips aman yang bisa diterapkan agar pengalaman bermain game tetap nyaman dan aman.(Sumber: Freepik.com) (FOTO: Freepik)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.