logo

Cara Top Up dan Beli Koin Pokemon Go untuk Pemula

PembasmiBocil
Jumat 25 April 2025, 14:01 WIB
Pokemon Go (FOTO: Niantic)

Pokemon Go (FOTO: Niantic)

Indogamers.com - Pokemon Go merupakan salah satu game online untuk smartphone yang dikembangkan oleh Niantic, sebuah perusahaan sempalan atau perusahaan anak dari Google.

Game ini pertama kali dirilis pada tahun 2016 dalam versi beta dan kini sudah tersedia baik untuk smartphone dengan sistem operasi Android maupun iOS.

Sejak pertama kali dirilis di tahun 2026, Pokemon Go sudah menjadi salah satu game yang mendapatkan perhatian besar dari para pecinta game online.

Baca Juga: Pokemon GO : Rilis Fitur Go Battle League, Pemain Bisa Bertarung PVP Secara Online

Di game ini, para pemainnya harus mencari, menangkap, melatih, hingga melawan makhluk virtual yang disebut sebagai Pokemon.

Agar bisa memainkan Pokemon Go, pemain perlu melakukan top up dan membeli koin Pokemon Go terlebih dahulu.

Top up Pokemon Go

Untuk melakukan top up Pokemon Go ini caranya juga cukup mudah. Ada berbagai pilihan metode pembayaran untuk top up, mulai dari melalui ShopeePay, transfer lewat bank, dan kartu kredit atau kartu debit online.  

Untuk top up Pokemon GO ini, contohnya dilakukan melalui aplikasi online store Shopee, kamu hanya perlu membuka aplikasi Shopee dan masuk ke menu Pulsa, Tagihan dan Hiburan.

Setelah itu, kamu bisa pilih menu Voucher Game, dan pilih jenis voucher game yang ingini kamu top tup. Dalam hal ini berarti kamu harus memilih Pokemon Go.

Tak hanya caranya yang mudah, nominal koin Pokemon GO yang bisa dipilih juga sangat beragam. Jadi, saat kamu top up, kamu bisa memiliki nominal koin mulai dari 100 PokeCoins hingga 14500 PokeCoins.

Beli koin Pokemon Go

Agar kamu bisa lebih leluasa untuk memainkan game Pokemon Go dengan berburu monster, maka kamu harus memiliki beberapa item dan membeli koin.

Item-item yang harus dimiliki ini seperti Poke Ball, Revive, hingga Incense, hanya bisa didapatkan setelah pemain bepergian ke luar rumah dan mengunjungi Pokeshop untuk beli koin.

Pengembang Pokemon Go, Niantic juga menyediakan sebuah metode sederhana agar pemain bisa dengan mudah mendapatkan item yang diinginkan. Caranya adalah dengan membeli item tersebut menggunakan koin di game yang disebut Pokecoin.

Pokecoin saat ini bisa dibeli melalui menu Shop di Pokemon Go. Walau belum resmi dirilis di wilayah Asia, pembeli di Indonesia sudah bisa bertransaksi dengan mata uang Rupiah.

Untuk membeli Pokecoin ini, bisa kamu lakukan melalui toko digital seperti Google Play dan Apple App Store. Berikut banderol harga dari Pokecoin:

  • Rp15.000    - 100 koin

  • Rp75.000    - 550 koin

  • Rp149.000   - 1.200 koin

  • Rp299.000   - 2.500 koin

  • Rp589.000   - 5.200 koin

  • Rp1.499.000 - 14.500 koin.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Community

Pokemon Go: City Safari Jakarta akan Digelar September di PIK, Apa Aja Keseruannya?

Selasa 23 Juli 2024, 14:32 WIB
undefined
News

Tersesat di Hutan, Wanita Ini Berhasil Gunakan Map Pokemon GO Sebagai Petunjuk Jalan

Rabu 18 Desember 2024, 19:36 WIB
undefined
News

7 Fakta Mengejutkan Developer Niantic Bakal Jual Pokemon Go dengan Harga Fantastis

Kamis 20 Februari 2025, 16:01 WIB
undefined
News Update
Accessories25 April 2025, 20:00 WIB

Rekomendasi VR Headset Terbaik untuk Smartphone Android

Pengguna smartphone Android yang membutuhkan VR headset terbaik, kamu bisa pilih VR headset yang di rekomendasikan berikut.
Meta Quest 3 (FOTO: Meta Store)
Mobile25 April 2025, 19:01 WIB

Cara Mendapatkan Permen Langka di Pokemon Go

Untuk mendapatkan permen langka di Pokemon Go ini ada beberapa cara yang bisa dilakukan seperti berikut.
Ilustrasi mendapatkan permen langka di Pokemon GO. (FOTO: thegamer.com)
Mobile25 April 2025, 19:01 WIB

Mau Chicken Dinner Tiap Main PUBG Mobile? Coba 5 Cara Ini Guys!

Enggak perlu jadi jagoan buat sering-sering dapet Chicken Dinner di PUBG Mobile.
Game PUBG. (FOTO: pubg.com)
Mobile25 April 2025, 18:04 WIB

Once Human Mobile Tersedia Secara Global Hari Ini, Ada Event Petualangan bersama Ed Stafford

Once Human bekerja sama dengan ahli bertahan hidup Ed Stafford untuk menantang para pemain di seluruh dunia dalam sebuah kamp pelatihan bertahan hidup.
Once Human tersedia di mobile secara global mulai Jumat (25/4/2025). (FOTO: NetEase Games)
PC25 April 2025, 17:35 WIB

Upgrade PC, Bonus Game Gratis! MSI Bagi-Bagi Game Clair Obscur: Expedition 33 Cuma-Cuma

Enggak semua hari kamu dikasih kesempatan buat rakit PC keren dan langsung dapet game RPG kece secara cuma-cuma. Tapi MSI lagi bagi-bagi rezeki guys.
Clair Obscur: Expedition x MSI. (Sumber: MSI)
News25 April 2025, 16:01 WIB

5 Cara Menangkap Rayquaza Pokemon Emerald

Sebagai pemain kamu harus tahu bagaimana cara untuk menangkap Rayquaza Pokemon Emerald.
Rayquaza, salah satu Pokemon Legendaris. (FOTO: pokemongo.com)
E-Sport25 April 2025, 15:49 WIB

MSI Gandeng LCP, Siapkan Gear Gahar Buat Arena Esports di Taipei

Baru-baru ini, MSI resmi diumumkan sebagai partner PC dan monitor untuk League of Legends Championship Pacific (LCP).
MSI x LCP. (Sumber: MSI)
Lifestyle25 April 2025, 15:08 WIB

Minecraft Movie Catatkan Pendapatan Rp11 Triliun di Box Office Global

Setelah tiga akhir pekan, film ini telah melampaui USD 700 juta atau sekitar Rp11 triliun lebih di box office global dengan total saat ini sebesar USD 717,83 juta.
A  Minecraft Movie (FOTO: Dok.Minecraft)
Mobile25 April 2025, 14:01 WIB

Cara Top Up dan Beli Koin Pokemon Go untuk Pemula

Di game Pokemon GO para pemain harus mencari, menangkap, melatih, hingga melawan makhluk virtual yang disebut sebagai Pokemon.
Pokemon Go (FOTO: Niantic)
Mobile25 April 2025, 13:32 WIB

Jurus Rahasia Pakai Senjata Tajam di PUBG Mobile: Biar Enggak Cuma Jadi Pajangan

Siapa sangka, senjata tajam di PUBG Mobile bisa jadi senjata mematikan kalau kamu tahu cara pakainya.
Senjata jarak dekat PUBG. (Sumber: PUBG)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.