logo

Tersesat di Hutan, Wanita Ini Berhasil Gunakan Map Pokemon GO Sebagai Petunjuk Jalan

RA_Majid
Rabu 18 Desember 2024, 19:36 WIB
Helga Dis Isfold Sigurdardottir bersama suami dan temannya. (Sumber: NRK)

Helga Dis Isfold Sigurdardottir bersama suami dan temannya. (Sumber: NRK)

Indogamers.com - Helga Dis Isfold, sosok peneliti game asal Norwegia, mengalami pengalaman mengesankan saat ia bersama suami dan temannya tersesat di hutan.

Berkat peta dalam game Pokemon Go, mereka menemukan jalan keluar dari situasi sulit tersebut.

Merujuk laporan media lokal NRK yang terbit pada 14 Desember 2024, kisah ini terjadi pada musim panas lalu, saat Helga dan rombongan mendaki pegunungan Spanyol.

Pegunungan tersebut berupa hutan penuh jalur kecil. Sayangnya, jalur-jalur tersebut tak terdaftar di Google Maps, sehingga ia dan rombongan malah tersesat.

Google Maps diketahui lebih fokus pada jalan raya dan area perkotaan, jarang mencakup jalur kecil di tengah hutan.

Baca Juga: 10 Game yang Harus Dicoba Jika Kamu Pecinta Pokemon

Map Pokemon Go yang dipakai Helga Dis Isfold Sigurdardottir bersama suami dan temannya. (Sumber: NRK)

Setelah beberapa jam berusaha mencari jalan, Helga sempat putus asa. Dia lantas mencoba membuka Pokemon Go untuk menghilangkan stres.

Tak disangka, peta di game tersebut justru menunjukkan jalur-jalur kecil sesuai medan di sekitar mereka.

Setelah mengikuti instruksi map Pokemon Go, mereka menemukan jalan kembali ke kota.

Baca Juga: Xbox Dikabarkan Menyesali Keputusan Eksklusivitas Hellblade 2

Peta Pokemon Go menggunakan data dari Open Street Map (OSM), yang terkenal lebih rinci dalam mencakup jalur kecil dan area pedesaan.

Berbeda dengan Google Maps, OSM dibuat oleh komunitas yang terus memperbarui informasi jalur secara sukarela.

Keunggulan ini menjadikan Pokemon Go sebagai alat tak terduga yang membantu proses navigasi di alam liar.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

Hati-Hati! Vampir Bangkit Lagi di Game V Rising 1.0

Rabu 18 Desember 2024, 15:00 WIB
undefined
Console

Petualangan Ajaib di Dunia Miniatur Harold Halibut

Rabu 18 Desember 2024, 15:13 WIB
undefined
Console

Phantom Fury: Game FPS Retro dengan Sentuhan Modern, Worth It Nggak Sih?

Rabu 18 Desember 2024, 15:30 WIB
undefined
Console

Another Crab's Treasure: Petualangan Seru di Lautan!

Rabu 18 Desember 2024, 16:00 WIB
undefined
Console

Laris Manis! Marvel Rivals Capai 20 Juta Pemain dan Hadirkan Pembaruan Bertema Liburan

Rabu 18 Desember 2024, 15:19 WIB
undefined
News Update
E-Sport12 Juli 2025, 11:58 WIB

Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar

Mau nonton langsung Grand Final FFNS 2025 Fall di Makassar? Biar pengalamanmu nggak zonk, ini dia 5 hal penting yang wajib kamu siapin dari sekarang!
Top 5 Hal yang Wajib Kamu Siapkan Sebelum Nonton Grand Final FFNS 2025 di Makassar(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 11:10 WIB

CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!

CostaCaffe, tim komunitas yang dijuluki underdog terkuat di FFNS 2025 Fall, siap bikin kejutan! Dengan strategi matang dan semangat tinggi, mereka menargetkan posisi top 3 dan peluang ke FFWS SEA 2025 Fall.
CostaCaffe Siap Bikin Kejutan di FFNS 2025 Fall: Targetkan Top 3!(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport12 Juli 2025, 10:33 WIB

Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!

Menjelang FFNS 2025 Fall di Makassar, tim-tim Free Fire terbaik Indonesia mulai mematangkan strategi. Team Vagos dan KRAKEN ungkap persiapan mereka demi meraih gelar juara dan tiket ke FFWS SEA 2025 Fall.
Grand Final FFNS 2025 Fall Segera Dimulai: Tim-Tim Unggulan Siapkan Strategi Rahasia Menuju FFWS SEA!(FOTO: Garena)
E-Sport12 Juli 2025, 09:41 WIB

Segera Dimulai! Pahami Semua Babak yang Ada di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 akan segera dimulai dengan memahami semua babak yang ada akan menarik jika kamu ingin mengikuti alur turnamen tersebut.
PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 pahami semua babak yang ada. (Sumber: pubg.com)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 Dari Mobile Legends sampai Free Fire

Banyak divisi game ONIC Esports yang akan tampil di panggung internasional Esports World Cup (EWC) 2025, mulai dari Mobile Legends sampai Free Fire dan yang lainnya.
Daftar Divisi ONIC yang Tampil di Panggung Internasional EWC 2025 (FOTO: Onic Olympus/Instagram/onic.esports)
PC12 Juli 2025, 09:40 WIB

ASUS Gaming V16 (V3607V) Meluncur, Intip Spesifikasi dan Promo Menariknya

ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik.
ASUS Gaming V16 (V3607V) Rekomendasi laptop untuk sobat gamers denga spesifikasi mumpuni dan ragam promo menarik (FOTO: DOK.ASUS)
E-Sport12 Juli 2025, 09:40 WIB

Fakta Menarik Alter Ego Ares, Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025

Alter Ego Ares berhasil mejadi wakil Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 segera digelar di Riyadh, Arab Saudi.
Alter Ego Ares lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@pubgmobile.esport.my)
E-Sport12 Juli 2025, 09:39 WIB

Tim Indonesia yang Berhasil Melaju ke PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

Alter Ego Ares menjadi perwakilan Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025
Alter Ego Ares Satu-satunya Wakil Indonesia di PMWC 2025 (FOTO: Instagram.com/@alteregiesports)
E-Sport12 Juli 2025, 09:39 WIB

Segera Diselenggarakan! Berikut Daftar Tim yang Fix Tampil di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025

Berikut adalah daftar tim PUBG Mobile yang sudah lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 dari berbagai region, termasuk wakil-wakil Asia Tenggara.
daftar tim PUBG Mobile yang sudah lolos PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: PMWC 2024)
E-Sport12 Juli 2025, 09:38 WIB

Satu Satunya Wakil Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025. , Berikut Daftar Roster Alter Ego Ares

Alter Ego Ares berhasil mejadi runner-up di PUBG Mobile Super League (PMSL) SEA Summer 2025 dan satu satunya yang mewakili Indonesia di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025.
Roster Alter Ego Ares di PUBG Mobile World Cup (PMWC) 2025 (FOTO: Instagram.com/@alteregiesports)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.