logo

Patch 1.7.08 MLBB Bikin Natalia Kembali Jadi Meta, Tapi Sebagai Jungler

Stefanus Wahyu
Rabu 17 Agustus 2022, 16:48 WIB

Natalia kembali ke META Mobile Legends: Bang Bang, terutama di panggung eSports di Filipina lewat MPL PH Season 10 pekan pertama. 

IDGS, Rabu, 17 Agustus 2022 - Melansir laporan One Esports, di pekan pertama MPL PH Season 10, Natalia sudah dipick sebanyak empat kali dengan persentase kemenangan 100 persen.

Bintang Blacklist International, Danerie James "Wise" Del Rosario yang biasanya memilih Marksman atau Tank dibandingkan Assassin untuk bermain di Jungle, langsung mengunci Natalia di gim ketiga Blacklist melawan Nexplay EVOS, dan mengakhiri pertandingan dengan KDA 4/1/7.

Kembalinya Natalia ke META berkat patch MLBB 1.7.08 di mana Moonton selaku pengembang menginginkan agar hero-hero Assassin lebih sering digunakan di Jungle karena terlalu lama digunakan sebagai roamer.

(Moonton)

Berikut ini perubahan bagi Natalia di patch 1.7.08:

Passive Assassin Instinct

  • Enhanced Basic Attacks Damage decreased from 250 + 120% Physical Attack to 200 +130% Physical Attack

Skill 1 Claw Dash

  • Base Damage decreased from 210-285 to 185-260
  • New Effect: Natalias Skill 1 now always enjoys the damage bonus from her Passive when attacking creeps

Ultimate The Hunt

  • Extra Physical Attack decreased from 20-50 to 15-35
  • New Effect: Natalia stores up to 2 skill charges; the charging time is reduced by 100% on hero kills and 50% on creep kills

Yang membuat Natalia jadi pilihan di Jungle adalah efek baru dari Ultimatenya "The Hunt". Ia kini bisa menyimpan  maksimal dua charges dan waktu mengisi charging juga telah dikurangi dengan drastis jika membunuh hero atau creep.

"Claw Dash" juga menerima efek baru yang memberi damage ekstra setiap kali Natalia menyerang creep.

Dengan begitu patch 1.7.08 benar-benar mengubah gaya bermain Natalia dari yang sebelumnya sebagai roamer yang terus berburu di lane setiap kali cooldown skill-nya selesai, menjadi hero jungle sejati dan masih juga bisa digunakan sebagai roamer jika diperlukan.

 

(Stefanus/IDGS)


Sumber: ONE Esports

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
PC15 Agustus 2024, 15:12 WIB

Underrated Banget, ini 3 Game Simulator Rilisan Two Point Studios yang Bisa Kamu Mainkan di PC

simak 3 game simulator rilisan Two Points Studios yang wajib kamu coba mainkan di PC Gaming kesayanganmu
Game Two Point Campus (Foto: Steam)
Mobile15 Agustus 2024, 15:06 WIB

World Word Polygon, Game Tembak Menembak Berlatar Perang Dunia Kedua

World Word Polygon merupakan game tembak menembak yang berlatar Perang Dunia II
World War Polygon (FOTO: World War Polygon)
News15 Agustus 2024, 14:47 WIB

Visual Until Dawn akan Ditingkatkan untuk PS5 dan PC pada 4 Oktober 2024

2015 lalu menjadi tahun yang membahagiakan bagi pengembang Supermassive Games berkat kesuksesan salah satu judul game mereka, Until Dawn.
Until Dawn. (Sumber: Until Dawn)
Mobile15 Agustus 2024, 14:45 WIB

ShiShi: Timeless Prelude, Game Petualangan Roguelike yang Akan Hadir di Mobile dan Konsol Tahun Ini

ShiShi Studios siap mempersembahkan pengalaman baru dalam genre roguelike dungeon crawler dengan game perdana mereka, ShiShi: Timeless Prelude.
ShiShi: Timeless Prelude (FOTO: ShiShi Studios) (FOTO: ShiShi Studios)
Guides15 Agustus 2024, 14:43 WIB

Kesal dengan Iklan Judi Online yang Sering Muncul di HP? Begini Cara Menghilangkannya

Iklan judi online yang sering muncul di HP tentu sangat mengganggu.
Ilustrasi iklan judi online yang muncul di HP (FOTO: Dok. Istimewa)
Mobile15 Agustus 2024, 14:22 WIB

Rekomendasi 5 Game Simulator Truk untuk Android, Nikmati Sensasi Seru di Waktu Luang

Inilah 5 daftar game simulasi mobil truk android yang bisa kamu segera unduh.
Game Truk Simulator (Foto: YouTube/Zuuks Games)
News15 Agustus 2024, 14:18 WIB

The First Descendant Dilaporkan Mulai Alami Penurunan Pemain, Apa yang Terjadi?

The First Descendant dari Nexon, sejatinya adalah game yang cukup bagus dan sempat mendapatkan sambutan hangat dari penggemar sejak pertama kali dirilis.
The First Descendant. (Sumber: Steam)
News15 Agustus 2024, 13:55 WIB

Daftar Judul Katalog Game PlayStation Plus Bulan Agustus 2024

Terungkap sudah apa yang ditunggu-tunggu pengguna PlayStation Plus, karena katalog game baru untuk bulan Agustus 2024 akhirnya dirilis juga guys.
PlayStation Plus. (Sumber: PlayStation Blog)
News15 Agustus 2024, 13:42 WIB

Larian Studios Menggoda Penggemar Baldur's Gate 3 dengan Gameplay Baru

Baldur's Gate 3 benar-benar hebat soal urusan memberikan sesuatu yang beda kepada para penggemar.
Baldurs Gate 3. (Sumber: Steam)
E-Sport15 Agustus 2024, 13:33 WIB

Dimulai Besok, Jumat 16 Agustus 2024, Ini Link Streaming FFWS SEA 2024 Fall, 5 Tim Indonesia Bertanding

FFWS SEA 2024 Fall menyediakan hadiah USD 300.000
FFWS SEA 2024 Fall digelar mulai besok, Jumat, 16 Agustus 2024. (FOTO: Dok.Garena)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.