logo

Open Beta #1 Battlefield Mobile 5 Negara Asia Tenggara Telah Dimulai Termasuk di Indonesia!

Stefanus Wahyu
Rabu 09 November 2022, 15:03 WIB

Hari Rabu ini menjadi penanda di mana para pemain dapat memasuki Open Beta pertama dari mobile gim shooter mendatang yang dapat diunduh secara gratis, Battlefield Mobile.

IDGS, Rabu, 9 November 2022 - Wilayah yang telah terpilih, yaitu Filipina, Malaysia, Singapura, Thailand, dan Indonesia, akan mendapatkan kesempatan untuk merasakan pengalaman seluler pertama dari franchise Battlefield lewat pertempuran masiv dan serba cepat, sekaligus memberikan feedback untuk berkontribusi dalam pengembangan gim ini.

Battlefield Mobile menghadirkan Battlefield dan pengalaman All-Out-Warfare ke dalam ponsel para gamer. Gim ini juga menekankan kebebasan taktis dimana pemain bisa memilih kelas prajurit beserta persenjataannya untuk masuk ke arena yang diisi oleh kemungkinan strategis tanpa batas. Pemain harus beradaptasi dan bekerja sama dalam tim untuk mengamankan kemenangan di medan pertempuran yang terus berubah.

Dikembangkan dari sistem permainan yang sangat mendasar untuk perangkat seluler, Battlefield Mobile memiliki tujuan untuk dapat menyuguhkan pengalaman khas dari franchise Battlefield yang menarik ke tangan para gamer di seluruh dunia.

Battlefield Mobile versi beta ini memiliki fitur-fitur baru, termasuk juga mode utama, seperti Conquest dan Team Deathmatch serta terdiri dari tiga map, termasuk versi map favorit Battlefield Mobile, yaitu Noshahr Canals Battlefield 3 dan Grand Bazaar. Para pemain nantinya dapat mengemudikan kendaraan tempur seperti tank dan memiliki akses ke tutorial mode untuk membantu mereka mempelajari dasar-dasar di medan perang.

Agar dapat memainkan Battlefield Mobile, spesifikasi gadget Android yang digunakan minimal sudah menggunakan OS Android 8.0, chipset Snapdragon 835 / Exynos 9 (8895), 3GB RAM, 2GB storage, dan berjalan dalam sistem 64-bit.

Electronic Arts dan Industrial Toys berharap untuk membawa gim ini ke tangan para penggemar secara publik dan mendengar feedback pemain untuk membawa gim ini ke peluncuran skala global. Bagi gamer yang tinggal di luar wilayah yang terpilih, akan ada lebih banyak Open Beta yang akan diselenggarakan di masa mendatang.

Informasi lebih lanjut tentang Battlefield Mobile bisa ditemukan dengan mengunjungi laman Google Play.

 


Sumber: Press Release Battlefield Mobile

Follow Berita Indogamers di Google News
News Update
Guides03 Juli 2024, 17:11 WIB

Meriahkan Musim Baru MLBB, Battle Emoji Eksklusif Ranger Emas Resmi Meluncur

Menyambut musim baru di Season 33 Mobile Legends: Bang Bang menghadirkan Hero dan Patch baru, selain itu hadir juga eksklusif Battle Emoji  yang terinspirasi dari Ranger Emas selaku Caster MPL ID.
Battle Emoji Eksklusif Ranger Emas Resmi Meluncur (FOTO: Dok.Moonton)
Guides03 Juli 2024, 17:07 WIB

Dragon Nest 2 dan Panduan Main untuk Pemula, Petualangan Dunia Fantasi

Game RPG Petualangan Dragon Nest hadir dengan Dragon Nest 2 Evolution. Berikut tips dan trik untuk pemula
Dragon Nest (FOTO: Dragon Nest)
Guides03 Juli 2024, 16:32 WIB

Daftar ID Sakura School Simulator Rumah Hantu Terbaru, Sensasi Horornya Bikin Merinding

Berikut daftar ID rumah hantu terbaru di game Sakura School Simulator yang pastinya bisa kasih sensasi horor dan bikin merinding.
Rumah hantu di Sakura School Simulator. (Sumber: Youtube Sakura Star)
News03 Juli 2024, 15:57 WIB

8 Judul Baru Xbox Game Pass untuk Konsol, PC, dan Cloud

Bulan Juli 2024 kali ini ada kabar gembira buat kamu pemain game Xbox. Sebab, Xbox Game Pass sudah merilis daftar game-game baru dan seru yang bisa untuk dimiliki.
Xbox Game Pass. (Sumber: Xbox)
Mobile03 Juli 2024, 15:51 WIB

Kolaborasi dengan Bigetron Esports, Tecno Indonesia Buktikan Keunggulan Smartphone TECNO POVA 6, Cocok Untuk Gamers!

TECNO POVA 6 sendiri merupakan smartphone yang  dibekali spesifikasi mumpuni untuk para gamers. TECNO POVA 6 sudah dirancang agar bisa memainkan berbagai game mobile yang ada.
Kolaborasi TECNO Buktikan keunggulan Smartphone POVA 6 Cocok Untuk Gamers (FOTO: Instagram.com/@technoindonesia)
News03 Juli 2024, 15:48 WIB

Link Download Guilty Gear Strive, Harga dan Spesifikasi PC untuk Memainkannya

Berikut informasi lengkap seputar harga, link download, dan spesifikasi PC untuk memainkan Guilty Gear Strive di PC.
Guilty Gear Strive. (Steam)
E-Sport03 Juli 2024, 15:39 WIB

Total Hadiah Esports World Cup 2024. Lengkap Semua Divisi, Dota 2 Prizepool Tertinggi

Esports World Cup 2024 memperebutkan hadiah mencapai USD 60 juta atau sekitar Rp978 miliar dengan menyertakan 2 game
Piala Dunia Esports 2024 atau Esports World Cup (EWC) menyediakan total hadiah mencapai Rp970 M. (FOTO: esportsworldcup)
Guides03 Juli 2024, 15:33 WIB

Mengenal Hero Warrior di Dragon Nest 2 Evolution: Geraint, Kevin dan Deckard

Dalam kelas karakter yang ada di Dragon Nest 2 pastinya ada nama hero yang unggul. Yuk kenalan dengan karakter Warrior dan hero di dalamnya
Hero Game Dragon Nest 2 Evolution (FOTO: Shengqu Games)
E-Sport03 Juli 2024, 15:32 WIB

Profil dan Prestasi RRQ Kazu, Wakil Indonesia di Esports World Cup (EWC) 2024

RRQ Kazu (sebelumnya dikenal sebagai RRQ Hades) adalah tim Free Fire asal Indonesia yang berada di bawah naungan Tim RRQ
RRQ Kazu (FOTO: RRQ Kazu)
E-Sport03 Juli 2024, 15:06 WIB

Profil ONIC Olympus, Tim Free Fire Wakil Indonesia di Esports World Cup (EWC) 2024

ONIC Olympus adalah tim Free Fire dari Indonesia yang berada di bawah naungan ONIC Esports, sebuah organisasi esports Indonesia.
Onic Olympus (FOTO: Onic Olympus/Instagram/onic.esports)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.