logo

Winner Online Hadir Kembali Dengan 4 Game Terbarunya

root
Senin 02 Januari 2012, 07:00 WIB
Winner Online Hadir Kembali Dengan 4 Game Terbarunya

Winner Online Hadir Kembali Dengan 4 Game Terbarunya

Hallow IDGS Mania!!

Salah satu Publisher ternama asal ThailandWinner Interactive atau yang biasa dikenal dengan sebutan Winner Online baru-baru ini telah mengumumkan 4 games terbarunya yang akan mereka bawa ketanah air dalam waktu dekat ini.

Winner Online yang sebelumnya telah sukses dengan ke-4 game pertamanya yaitu : XSHOT, Grand Fantasia, Ace Online, dan Kitsune, telah menggelar The Big Press Conference yang diadakan pada tanggal 21 Febuari 2012 siang pukul 12:30 WIB, yang bertempat di Level One Cyber WorldBinusJakarta Barat.

Dalam Prescon tersebut Winner Online mengungkapkan secara resmi kepada para pers yang datang dalam acara tersebut berkaitan dengan 4 games terbarunya yang akan mereka bawa ke Indonesia dalam waktu dekat ini, diantaranya yaitu : Eden OnlineCWAR, NinJa Bubble, dan LOCO.

Dalam Prescon tersebut Winner Online menjelaskan pada tahun ini mereka akan mengeluarkan ke-4 games terbarunya secara bertahap, dan mereka juga menjelaskan secara detail satu persatu games yang akan dibawanya ke Indonesia yang dapat dipastikan akan disambut baik khususnya oleh para Sahabat Winner dan juga para gamers di Indonesia.

 

 

Eden Online

 

Game yang mempunyai grafik yang lucu dan menarik ini sebentar lagi akan hadir di Indonesia untuk memanjakan imajinasi kalian. Bersiap untuk bertualang di dunia EDFEN Online ya Sahabat Winner.

 

 

Bubble Ninja

Bubble Ninja adalah game yang sangat mudah dimainkan, karena kelebihan game ini yaitu don’t have to install. Karena ini game 2D yang berbasis webbased dan full story of Naruto, tentunya akan sangat mempermudah teman – teman untuk bertualang di dunia Bubble Ninja.

 

Carribean WAR

Nah kalau yang ini, Caribbean War. Dimana Cwar ini mempunyai sistem PVP yang menarik, tentunya kalian akan sangat tertarik untuk memainkan CWar ini. Tunggu kehadirannya di Indonesia ya.

 

 

Loco Evolution

Siapa sih yang tidak tahu Loco?? Loco adalah game MMORPG yang mempunyai jenis action. Bagi kalian yang menyukai jenis game seperti ini, sekarang saatnya PT. Winner Interactive akan memanjakan kalian dalam dunia Loco.

 

Pada akhir acara Prescon tersebut para Media dan tamu yang hadir di ajak Foto bersama CEO dari Winner Online ThailandMr. Sukit Panvisavas...

Heboh banget loh acaranya...penasaran? okee deh, berikut ini adalah sedikit hasil gambar yang berhasil Tim IDGS abadikan dalam acara tersebut...

Mr. Sukit Panvisavas selaku CEO Winner Online Thailand

Aduh Mass....Habis Ngamen dimana ? heheh ^_^


Mr. Sukit Panvisavas Bersama 4 Hero

Gilang Kanigara : TIM Peliput Acara dari IDGS

Asyiiik, Ada Acara Makan Bersama Juga Looooch!!

Thono : TIM Peliput Acara Dari IDGS Ternyata Mau Exis Juga!!!!! ^0^

Bagi kalian yang ingin banget untuk bermain 4 game terbaru dari Winner Online, kalian harus terus pantengin Portal Indogamers untuk seputar Infonya...

Dan masih banyak lagi info-info terkini yang akan kami sajikan untuk kalian para IDGS Mania!!!

stay tune yaaa!!! ^0^

 

::: Terima Kasih :::

Link Album Winner Online

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
PC02 Mei 2024, 20:05 WIB

Daftar Laptop Gaming Terbaik 2024 dengan Refresh Rate 165Hz Beserta Spesifikasi dan Harganya

Laptop gaming yang mampu menghasilkan pengalaman bermain smooth dalam setiap pergerakannya.
MSI Raider  GE78HX 13VI (FOTO: MSI)
E-Sport02 Mei 2024, 20:00 WIB

Profil BTR KYY, Roamer Andalan Bigetron Alpha, Anggota Trio Prot Prot

Hengky Gunawan atau dikenal sebagai BTR KYY merupakan seorang pro player Mobile Legends dari tim esports Bigetron Alpha
Profil BTR KYY (FOTO: Instagram.com/btr_kyy)
E-Sport02 Mei 2024, 18:53 WIB

Jadwal MPL ID Season 13 Week 7, Siapa yang akan Lolos ke Babak Playoffs?

Babak reguler MPL Indonesia season 13 semakin sengit untuk memperebutkan tiket ke babak playoffs.
MPL Indonesia Season 13. (Sumber: id-mpl.com)
Gadget02 Mei 2024, 18:30 WIB

Apa itu APN pada Smartphone? Ketahui Penjelasan, Fungsi hingga Cara Mengaturnya

APN memiliki peran penting juga di smartphone.
Ilustrasi setting APN di smartphone iOS (FOTO: Indogamers)
Guides02 Mei 2024, 18:28 WIB

Cara Main Harvest Moon Back to Nature di Android

Berikut langkah demi langkah untuk main game Harvest Moon Back to Nature di Android.
Harvest Moon Back to Nature di Android. (Sumber: IGN)
Guides02 Mei 2024, 18:00 WIB

8 Cara Bikin Game di Microsoft Excel, Sulit Nggak Ya?

Pernahkah kamu berpikir untuk mengubah lembar kerja Microsoft Excel menjadi sebuah game?
Ilustrasi game di Excel. (Sumber: UpSlide)
E-Sport02 Mei 2024, 18:00 WIB

Profil AudyTzy 'Si Raja Taunting' di MPL Indonesia, Karir hingga Prestasi

Zulfikar atau yang dikenal dengan AudyTzy merupakan roamer andalan Rebellion Esports (RBL).
Profil AudyTzy (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Console02 Mei 2024, 17:01 WIB

Fallout, Gundam, dan The Crow Dirumorkan akan Hadir di Game Call of Duty

Crossover Call of Duty dengan beberapa judul lainnya dikabarkan bakalan hadir tidak lama lagi. Judul-judul yang bocor kemungkinan akan disambut baik oleh penggemar karena dipenuhi dengan berbagai kejutan.
Call of Duty Modern Warfare 3. (Sumber: Blizzard News - Blizzard Entertainment)
News02 Mei 2024, 17:00 WIB

Ini Deretan Game yang Sudah Dibikin Youtuber Dynamic Pear di Microsoft Excel

Sebelum menciptakan game Fallout Excel yang sedang ramai diperbincangkan, Dynamic Pear lebih dulu menghadirkan versi Excel dari beberapa game populer lain.
Game Excel buatan Dynamic Pear. (Sumber: Dynamic Pear)
Gadget02 Mei 2024, 16:30 WIB

Kinerja Dapur Pacu, Kualitas layar dan Daya Tahan Baterai Vivo Y18e

Vivo Y18e ini dibekali dengan prosesor gaming pemula MediaTek Helio G85, layar dengan panel LCD seluas 6,56 inci dengan refresh rate 90Hz dan resolusi HD Plus, serta menggunakan baterai 5000 mAh yang mampu bertahan hingga 21,4 hari dalam mode siaga.
Vivo Y18e, smartphone baru Vivo dengan dapur pacu MediaTek Helio G85 (FOTO: Vivo)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.