logo

iSmartKeeper Akan Buat Pelajar Tidak Berkutik Dengan Smartphone-nya di Kelas

root
Jumat 03 Januari 2014, 07:00 WIB
iSmartKeeper Akan Buat Pelajar Tidak Berkutik Dengan Smartphone-nya di Kelas

iSmartKeeper Akan Buat Pelajar Tidak Berkutik Dengan Smartphone-nya di Kelas

Masalah yang terjadi pada setiap pelajar yang ada di seluruh dunia tentu tak pernah terlepas dari pengaruh gadget ke dalam kehidupan sehari-harinya. Tak berhenti di situ saja, bahkan masalah gadget juga sudah merambah hingga ke dalam kelas. Tidak sedikit para pelajar yang masih menggunakan ponsel pintar di dalam kelas. Dari masalah tersebut, penggunaan ponsel pintar nampaknya akan lebih di perketat lagi pada siswa. Seperti yang dilakukan oleh Korea Selatan, mereka membuat sebuah aplikasi yang bernama iSmartKeeper. Aplikasi ini berguna untuk memantau dan mengontrol ponsel pelajar dari jarak jauh pada saat jam pelajaran berlangsung.

 

 

"Guru dapat memilih untuk mengunci semua ponsel di sekolah. Fungsinya bisa diatur untuk panggilan darurat saja, melakukan panggilan dan SMS, atau mematikan aplikasi tertentu," seperti yang dikutip dari laman The Verge via Tempo.

 

 

iSmartKeeper ini dibuat dengan menggunakan data lokasi, jadi hanya pada area sekolah saja aplikasi ini dapat diaktifkan. Aplikasi ini dapat digunakan oleh guru untuk memblokir pesan dan juga aplikasi-aplikasi seperti media sosial dan lainnya. Dengan demikian tentu guru akan dapat mengatur aplikasi dan menyisakan aplikasi yang berhubungan dengan pendidikan saja pada dekstop mereka.

 

 

Aplikasi ini sendiri sudah tersebar luas di Korea Selatan sejak mendapatkan persetujuan dari pemerintahan setempat. Selain itu program tersebut juga mendapatkan dukungan dari Pendidikan Metropolitan Seoul. "Sejauh ini ada 600 sekolah negeri yang menyatakan ingin menggunakan prgram ini. Ada 30.000 siswa yang terdaftar untuk aktivasi sistem," kata Profesor Han Gyu-sang dari Gongju National University of Education. Aplikasi tersebut juga akan meluncur pada iPhone bulan depan. <bms>

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
News30 April 2025, 10:01 WIB

Merayakan 5 Tahun Valorant: Season 2025//Act III Dimulai 30 April 2025

Pemain akan bernostalgia kembali ke tahun 2020 lewat rangkaian kartu pemain spesial.
Game Valorant merayakan ulang tahun kelimanya. (FOTO: Valorant)
E-Sport30 April 2025, 09:59 WIB

CEO Homebois Daddy Hood Buka Suara Tanggapi Skandal Udil Surbakti

CEO HomeBois, Daddy Hood, saat dimintai komentar soal skandal panas yang menjerat salah satu pemain MLBB mereka, Udil Surbakti.
Udil Surbakti. (Instagram.com/@udilsurbakti)
News30 April 2025, 09:59 WIB

Xiaomi Rilis Laporan ESG Terbaru Tahun 2024, Fokus pada Inovasi, Aksesibilitas, dan Keberlanjutan

Xiaomi Corporation ("Xiaomi" atau "Grup") meluncurkan Laporan Environmental, Social, and Governance (ESG) ketujuhnya untuk tahun 2024.
Xiaomi Rilis Laporan ESG Terbaru Tahun 2024, Fokus pada Inovasi, Aksesibilitas, dan Keberlanjutan(FOTO: Xiaomi)
PC30 April 2025, 09:00 WIB

GeForce RTX 5070 Ti 16G GAMING TRIO OC PLUS: Upgrade PC Jadi Makin Sangar

Buat kamu yang pengen upgrade rig biar makin sangar, MSI baru aja ngenalin GeForce RTX 5070 Ti 16G GAMING TRIO OC PLUS.
GeForce RTX 5070 Ti 16G GAMING TRIO OC PLUS. (Sumber: MSI)
News30 April 2025, 08:39 WIB

Umumkan Skuad, Timnas Esports Indonesia Cabang EA FC Online SEA Games ke-33 Thailand Adakan Training Camp di Dua Negara

Pengumuman skuad resmi setelah PB ESI menggelar seleksi nasional untuk nomor EA FC Online pada 21-25 April 2025 di Tangerang, Banten.
EA FC Mobile menjadi salah satu cabang yang ditandingkan di SEA Games ke-33 Thailand. (FOTO: ea.com)
PC30 April 2025, 08:36 WIB

GeForce RTX 5060 Ti 16G VANGUARD SOC: Kartu Grafis MSI yang Siap Diajak Ngebut

Kalau kamu lagi nyari kartu grafis yang bisa diajak ngebut tapi tetap adem, MSI punya yang namanyas GeForce RTX 5060 Ti 16G VANGUARD SOC.
GeForce RTX 5060 Ti 16G VANGUARD SOC. (Sumber: MSI)
News30 April 2025, 08:16 WIB

Timnas Esports Indonesia Mulai Persiapan SEA Games ke-33, Ada 4 Cabang yang Dipertandingkan

Timnas esports berusaha mempertahankan prestasi yang telah diraih pada SEA Games ke-32 Kamboja 2023.
Timnas esports Indonesia saat tampil di SEA Games ke-31 Vietnam. (FOTO: PB ESI)
News29 April 2025, 22:02 WIB

Risih dengan Riwayat Kunjungan di TikTok? Tenang, Begini Cara Menonaktifkannya

Salah satunya adalah fitur yang berguna untuk menginformasikan pengunjung profil pada pemilik akun.
Nonaktifkan riwayat kunjungan profil TikTok (FOTO: Indogamers)
PC29 April 2025, 21:02 WIB

Cara Mendapatkan Iridium Stardew Valley Lengkap dengan Lokasinya

Mengumpulkan bijih iridium merupakan tantangan yang membutuhkan kesabaran dan strategi di game Stardew Valley.
Ilustrasi mendapatkan bijih iridium di Stardew Valley (FOTO: Dualshocker)
Mobile29 April 2025, 20:00 WIB

5 Kesalahan Pemain Pemula Honor of Kings yang Harusnya Dihindari

Bermain Honor of Kings (HoK) bisa jadi seru banget, tapi buat pemain baru, ada beberapa jebakan yang sering bikin permainan jadi berantakan.
Luban No. 7 (Sumber: Honor of Kings)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.