Pirate King Event Best Creative Guide Maker

Pirate King Event Best Creative Guide Maker

Kali ini Team Pirate King kali ini akan hadir kembali dengan event-event yang seru. Disini kita akan melihat seberapa kekreatifan kalian dalam membuat sebuah Guide (Panduan Untuk Player Baru).Apakah kalian seorang Pirate King sejati? Kita akan lihat dari seberapa detail dan menarik nya jika kalian memahami sebuah fitur dan berbagi informasi dengan player lainnya.

Kita akan memberikan sebuah apresiasi berupa Gold kepada setiap Total 22 Player yang memiliki Guide menarik untuk dipublikasikan. Event' ini berlangsung untuk periode : 10 September 2014 - 22 September 2014

Note: Kalian tidak akan dapat langsung mengepost Thread sebelum Moderator & Super Moderator Approve Thread Kalian. Kita hanya akan meng-approve Thread yang menjadi pemenang. Warning! Dilarang keras mengambil karya orang lain karena Moderator & Super Moderator akan melakukan pengecekan. Jangan pernah lupa untuk memperhatikan Syarat & Ketentuan nya dikarenakan kita akan sangat spesifik dalam melakukan penilaian Guide.

  1. Buat ID Forum Playwebgame Klik Register ID Forum [Pastikan Email Aktif]
  2. Post New Thread pada Sub Forum yang telah Team Pirate King sediakan Klik Sub Forum Event
  3. Berikan Tag pada Judul Thread yang kalian buat seperti [Gem] / [Shadow Spirit] / [Enhance] / [Production]
  4. Berikut ini adalah salah satu contoh Guide yang Rapih dan Recommended dari Moderator Jody CONTOH GUIDE
  5. Sertakan Biodata kalian diakhir dari Guide, dengan format sebagai berikut
    • 1. Ex.
    • Cyber.s101
    • Sabo
  6. Tampilkan Screenshot Info Character Kalian,Kalian boleh menutup Info seputar Character kalian kecuali Nickname & Level

 

Hadiah akan dibagi menjadi  2 Kategori Pemenang:

  • Guide with Detail Image + Description + Step → 12 Winner@ 1000 Gold
  • Guide with Simple Image + Description + Step → 10 Winner@ 250 Gold

(Afg)

Tags :
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI

News

Alasan PES Berubah menjadi eFootball Kamis 26 Desember 2024, 04:19 WIB