logo

Turnamen Sakuku Mabar Kuy Free Fire Ada di 8 Kota, Dimulai Kota Pontianak dan Depok

AgamtheRev
Selasa 08 Januari 2019, 00:00 WIB
Turnamen Sakuku Mabar Kuy Free Fire Ada di 8 Kota, Dimulai Kota Pontianak dan Depok

Turnamen Sakuku Mabar Kuy Free Fire Ada di 8 Kota, Dimulai Kota Pontianak dan Depok

IDGS, Jumat 16 Agustus 2019 - Perkembangan esports di Indonesia tumbuh dengan pesat, karena pelaku industri esports menjalani bisnis potensial secara intensitas.


Ini yang di lakukan oleh PT Bank Central Asia akan menghadirkan sebuah turnamen Esports dengan bertajuk yang unik "Sakuku Mabar Kuy Free Fire". Terciptanya turnamen Free Fire merupakan buah hasil dari BCA, Garena, Warunk Upnormal dan UniPin.

Setelah sukses mempertandingkan sebuah game moba AOV di season pertama, kali ini di season kedua " Sakuku Mabar Kuy" mempertandingkan sebuah battle royale yang saat ini tengah digandrungi gamer Inonesia saat ini yakni Free Fire.

Agar dapat menjangkau gamer dari berbagai daerah, turnamen " Sakuku Mabar Kuy Free Fire" akan diselenggarakan di 8 kota di Indonesia yang berlangsung pada bulan Agustus hingga November 2019.

Terdapat 8 kota yang ikut berpartisipasi yakni Pontianak, Depok, Palembang, Jember, Bekasi, Bali, Tasikmalaya dan Lampung. Setiap turnamen akan diselenggarakan di gerai Warunk Upnormal terpilih yang ada di kota masing-masing.

Turnamen ini terbuka bagi setiap orang yang memenuhi persyaratan yang sudah di tentukan oleh panitia : 

1.Warga Negara Indonesia (WNI)

2.Bertempat tinggal di Wilayah Republik Indonesia

3. Memilki kartu identitas yang masih berlaku ( Kartu Pelajar/KTP/SIM/Paspor ) yang wajib diperlihatkan pada dasar registrasi ulang.

4. Memiliki akun Facebook, Twitter, Instagram.

Setelah melakukan pendaftaran tim di masing-masing kota, juri akan memilih sebanyak 96 tim secara acak untuk mengikuti " Sakuku Mabar Kuy Free Fire ".

Nantinya 96 tim ini akan diumumkan melalui website BCA dan dihubungi melalui email dan telepon. Tim yang terpilih nanti ikut bertanding di turnamen yang akan dijalankan 2 ronde, babak Qualifikasi akan diikuti oleh 12 tim per grup, setiap grup akan bermain melakoni laga sebanyak 2 ronde dengan sistem poin. 6 tim teratas berhak melaju ke babak Final.


Di babak Final nanti akan dibagi menjadi 12 tim per grup. Pertandingan akan dilakukan dengan sistem Best of 3 serta sistem poin 3 tim teratas yang mampu bertahan hingga akhir pertandingan. Berhak membawa pulang beragam hadiah berupa Saldo Sakuku, Voucher Garena dan UniPin Credits senilai jutaan rupiah.

2 kota pertama yang akan diadakan turnamen "Sakuku Mabar Kuy Free Fire", mulai dari waktu pendaftaran hingga lokasi turnamen :

Pontianak

Waktu : Sabtu 17 Agustus 2019 10-.00 -18.00 WIT

Tempat : Warunk Upnormal Pontianak Jl. Gajah Mada No 10. Benua Melayu Darat, Pontianak Selatan, Pontianak Kalimantan Barat 78243.

Batas Akhir pendaftaran : Senin, 12 Agustus 2019.

Depok

Waktu : Sabtu 31 Agustus 2019 jam 10 pagi hingga 6 malam Waktu Indonesia Barat.

Tempat : Warunk Upnormal Depok Jl. Margonda Raya No 458 Beji Depok.

Batas akhir pendaftaran : Senin 26 Agustus 2019


Jadi tunggu apa lagi, segera daftarkan tim kalian di website BCA sebelum masa pendaftaran berakhir.

 

(OAA/IDGS)

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
News28 April 2024, 12:33 WIB

Escape from Tarkov Jual Mode PvE dengan Harga Fantastis Rp4 Jutaan, Auto Kena Amuk Penggemar

Penggemar Escape from Tarkov marah karena pengembang menjual mode PvE alias pemain versus lingkungan dengan harga fantastis $250 atau Rp4 jutaan.
Escape from Tarkov. (Sumber: Steam)
Mobile28 April 2024, 12:13 WIB

5 Mode Permainan Game Minecraft Terbaru 2024 Beserta Karakteristiknya

Berikut gambaran singkat tentang mode-mode di Minecraft beserta karakteristiknya.
Item langka dan sulit di dapatkan di Minecraft
Guides28 April 2024, 11:43 WIB

5 Cara Mudah Mengatasi Smartphone Tidak Ada Suara Meski Volume Full Beserta Penyebabnya

Smartphone yang tidak ada suara meski volume full bisa diatasi dengan berbagai cara seperti berikut.
Ilustrasi smartphone tidak ada suara (FOTO: Indogamers)
News28 April 2024, 11:12 WIB

5 Perbedaaan Game Minecraft Bedrock Editon dan Java Edition, Penggemar Berat Wajib Tahu Banget Nih!

Berikut beberapa perbedaan utama antara game Minecraft Bedrock Edition dan Java Edition.
Minecraft Bedrock Edition vs Minecraft Java Edition. (Sumber: Sportskeeda)
News28 April 2024, 10:25 WIB

Mengenal Apa Itu Fitur Passkey WhatsApp yang Meluncur di iOS, Bikin Keamanan Pengguna Makin Kuat

WhatsApp juga memperluas langkah keamanannya dengan memperkenalkan fitur passkey untuk para pengguna iPhone agar memperkuat keamanan pengguna.
Ilustrasi WhatsApp. (FOTO: The EconomicTime)
Mobile28 April 2024, 09:46 WIB

3 Game Minecraft Offline Terbaik di Android, Bikin Nggak Khawatir Boros Kuota Internet

Berikut daftar game yang menawarkan pengalaman serupa dengan Minecraft, bisa kamu nikmati lewat HP tanpa perlu terhubung ke internet.
Ilustrasi game Minecraft. (FOTO: Dok.Aplikasi Minecraft)
Infografis27 April 2024, 23:24 WIB

Build Floryn ala Baloyskie yang Sukses Bawa Kemenangan GEEK Fam

Berkat permainan ciamik dari Baloyskie dengan Floryn membuat GEEK Fam bisa lolos
Build Floryn ala Baloyskie yang Sukses Bawa Kemenangan GEEK Fam (FOTO: Schnix)
Guides27 April 2024, 19:43 WIB

Link Download, Harga dan Spesifikasi PC untuk Main PowerWash Simulator

Berikut informasi harga, link download, dan spesifikasi minimum yang diperlukan untuk main PowerWash Simulator di PC
PowerWash Simulator. (Sumber: Steam)
Guides27 April 2024, 19:09 WIB

Kenali Lebih Jauh PowerWash Simulator, dari Gameplay hingga Panduan Mainnya

Agar lebih memahami game ini, berikut kami sajikan ulasan gameplay dan tips buat pemula yang ingin menjajal PowerWash Simulator.
PowerWash Simulator. (Sumber: FuturLabs)
Console27 April 2024, 16:06 WIB

Xbox Dilaporkan Ingin Bikin Game Fallout 5 Datang Lebih Cepat

Gara-gara acara TV Fallout, hampir semua judul dari series ini mendadak laris manis di pasaran. Game seperti Fallout 76 hingga Fallout 4 mengalami lonjakan pemain dalam waktu yang cepat.
Fallout 4. (Sumber: fallout.bethesda.net)
IndoGamers

Indogamers merupakan sebuah situs yang didedikasikan kepada seluruh pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2023 IndoGamers. All rights reserved.