logo

Profil dan Biodata Misery, Pemain Persija EVOS yang Protes Pencairan Prize Pool

Molsky
Kamis 14 Desember 2023, 17:05 WIB
Pemain Persija EVOS. (Sumber: Instagram.com/@btr_miseryyy)

Pemain Persija EVOS. (Sumber: Instagram.com/@btr_miseryyy)

Indogamers.com - Nama BTR Misery belakangan ini sedang ramai dibicarakan penggemar esports scene PUBG Mobile di Indonesia. Musababnya karena ia mengaku belum mendapatkan hak dari Persija EVOS terkait prize pool turnamen yang pernah diikuti tahun 2023 ini.

Bagi kamu yang hobi bermain game PUBG Mobile, mungkin sudah tidak asing lagi dengan pro player yang satu ini. Namun buat yang masih asing, kali ini Indogamers.com akan mengajak kamu mengenal lebih dekat dengan Misery.

Siapa nama aslinya? Pernah memperkuat tim mana saja? Inilah profil dan biodata Misery yang dirangkum dari berbagai sumber. Simak sampai habis ya!

Baca Juga: Nggak Usah Khawatir Dikepoin, Begini Cara Mudah Sembunyikan Chat WhatsApp dengan Kode Rahasia

Latar belakang

Profil dan biodata Misery. (Sumber: Instagram.com/@btr_miseryyy)

Misery adalah salah satu scouter dan IGL PUBG Mobile yang mempunyai skill cukup bagus. Pemain bernama asli Alvin Sahri Ramadhan ini lahir pada tanggal 27 November 2000, yang itu artinya saat ini ia baru berusia 23 tahun.

Baca Juga: Sebentar Lagi, Laptop Huawei MateBook D 16 Akan ke Indonesia

Karier Misery

Profil dan biodata Misery. (Sumber: Instagram.com/@btr_miseryyy)

Karier profesional Misery di scene profesional PUBG Mobile dimulai pada tahun 2020 ketika ia bergabung dengan tim Victim Sovers. Berkat kemampuannya yang mengagumkan, ia berhasil membawa timnya ke performa terbaik di PMPL ID Season 4.

Setelah bersama Victim Sovers, Misery kemudian berlabuh ke tim ION Esports, dan menyeberang ke Bigetron Esports (BTR) pada tahun 2022. Dari sanalah, ia lantas menggunakan nama panggung BTR Misery dan di Instagram menjadi @btr_miseryyy.

Baca Juga: Spesifikasi Samsung Galaxy A15, A15 5G dan A25 5G, Cek Seberapa Murah Harganya?

Keluar dari BTR

Pemain Persija EVOS. (Sumber: Instagram.com/@btr_miseryyy)

Akan tetapi, hanya satu musim ia bersama tim Bigetron RA, Misery memutuskan hengkang kendati masih terikat kontrak. Dia mengaku merasa gagal dan tidak bisa memenuhi ekspektasi penggemar BTR.

Pada tahun ini, ia memilih pindah ke Persija EVOS sejak turnamen PMPL ID Spring 2023 dimulai dan sukses menembus babak Grand Final PMGC 2023 di Turki.

Baca Juga: Intip Spesifikasi Lengkap Tablet Huawei MatePad Pro 13.2, Berapa Sih Harga Si Tablet Flagship Ini?

Biodata Misery

Profil dan biodata Misery. (Sumber: Instagram.com/@btr_miseryyy)
  1. Nama Lengkap : Alvin Sahri Ramadhan

  2. Nickname : Misery

  3. Tim : Persija Evos

  4. Posisi : IGL / Scouter

  5. Tanggal Kelahiran : 27 November 2000

  6. Umur: 23 tahun

  7. Instagram : @btr_miseryyy

Baca Juga: HiFuture Rilis Speaker Atlus dan TWS Yacht dengan Teknologi Tinggi tapi Harga Murah

Protes soal prize pool

Pemain Persija EVOS. (Sumber: Instagram.com/@btr_miseryyy)

Terbaru, BTR Misery menjadi sorotan setelah memprotes uang prize pool dari Persija EVOS yang kabarnya belum dicairkan. Akan tetapi, masalah tersebut mulai menemukan titik terang setelah pihak manajemen menjelaskan bahwa prize pool sedang dalam proses pencairan.

Itu dia sedikit informasi tentang profil dan biodata BTR Misery yang memperkuat Persija EVOS di scene PUBG Mobile.***

Ikuti terus informasi tentang dunia game hanya di Indogamers.com dan bersiaplah untuk event besar yang akan segera datang. Coming soon...

Cooming Soon Indogamers Mobile Legend Championship Sesion 1 2024 (IMC)
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Agate Resmi Rilis BFF Signals, Perkaya Pengalaman Dunia Virtual di Zepeto

Kamis 14 Desember 2023, 00:11 WIB
undefined
News

Fitur Cross-Play Mortal Kombat 1 Hadir Februari 2024

Kamis 14 Desember 2023, 14:05 WIB
undefined
News

Update Terbaru Marvel Spider-Man 2 Dirilis Awal Tahun 2024

Kamis 14 Desember 2023, 13:24 WIB
undefined
News Update
News09 Juli 2025, 14:50 WIB

Telkomsel Perluas Jangkauan Sinyal di Pulau Padar, Dukung Wisata Berbasis Digital dan Ramah Lingkungan

Telkomsel resmi memperluas jaringan sinyal ke Pulau Padar di Taman Nasional Komodo. Kolaborasi ini juga menghadirkan papan informasi wisata dan mendorong pariwisata digital yang bertanggung jawab.
Telkomsel Perluas Jangkauan Sinyal di Pulau Padar, Dukung Wisata Berbasis Digital dan Ramah Lingkungan(FOTO: RRI/Telkomsel)
News09 Juli 2025, 14:38 WIB

Telkomsel Raih Dua Penghargaan HR Asia 2025 Berkat Inovasi dan Pemanfaatan AI

Telkomsel kembali membuktikan komitmennya dalam menciptakan lingkungan kerja terbaik dengan meraih dua penghargaan bergengsi dari HR Asia 2025, termasuk apresiasi atas pemanfaatan teknologi AI melalui platform MOANA.
Telkomsel Raih Dua Penghargaan HR Asia 2025 Berkat Inovasi dan Pemanfaatan AI(FOTO: Telkomsel)
News09 Juli 2025, 14:26 WIB

Telkomsel Resmi Luncurkan Layanan FTTR untuk Pengguna IndiHome, Solusi Internet Ngebut di Tiap Ruangan Rumah

Telkomsel meluncurkan layanan FTTR (Fiber-To-The-Room) untuk pengguna IndiHome di Jabodetabek. Teknologi ini hadir sebagai solusi untuk sinyal WiFi yang lemah akibat tembok atau sekat ruangan, menghadirkan internet cepat dan stabil di setiap sudut rumah.
Telkomsel Resmi Luncurkan Layanan FTTR untuk Pengguna IndiHome, Solusi Internet Ngebut di Tiap Ruangan Rumah(FOTO: Telkomsel)
News09 Juli 2025, 13:59 WIB

Telkomsel Tutup Program DCE ke-4 Lewat DCE Summit 2025, Dorong UKM Adopsi Teknologi AI

Telkomsel sukses menggelar DCE Summit 2025 sebagai penutup program CSR Digital Creative Entrepreneurs (DCE) ke-4. Mengusung tema “AI for #AdvancingLocals”, acara ini mendorong UKM mengadopsi teknologi AI untuk meningkatkan daya saing.
Telkomsel Tutup Program DCE ke-4 Lewat DCE Summit 2025, Dorong UKM Adopsi Teknologi AI(FOTO: Telkomsel Jabar)
Gadget09 Juli 2025, 11:12 WIB

Desain Premium Mirip iPhone 17 Air, Infinix SMART 10 Plus Rilis dengan Harga Sejutaan dan Baterai 6000mAh

Infinix SMART 10 Plus hadir dengan desain stylish ala iPhone, layar 120Hz, baterai jumbo 6000mAh, RAM 8GB, dan harga terjangkau Rp1 jutaan. Smartphone entry-level rasa premium!
Desain Premium Mirip iPhone 17 Air, Infinix SMART 10 Plus Rilis dengan Harga Sejutaan dan Baterai 6000mAh(FOTO: Infinix)
News09 Juli 2025, 10:44 WIB

Pengeluaran Anak Muda Amerika untuk Game Turun Drastis, Kenapa Ya?

Pengeluaran anak muda Amerika untuk video game turun drastis hingga 25% di tahun 2025. Apa penyebabnya? Dari harga game yang naik sampai tekanan finansial, ini penjelasan lengkapnya dengan gaya santai!
Pengeluaran Anak Muda Amerika untuk Game Turun Drastis, Kenapa Ya?(FOTO: freepik.com)
Lifestyle09 Juli 2025, 10:28 WIB

7 Fakta Unik Layanan Rental Nenek di Jepang: Bisa Masak, Jadi Teman Curhat, Sampai Bantu Putus dari Pacar

Layanan "Rental Nenek" di Jepang makin populer, menawarkan bantuan seperti memasak, mengasuh anak, hingga menemani saat putus cinta. Ini dia 7 fakta unik tentang layanan ini!
7 Fakta Unik Layanan Rental Nenek di Jepang: Bisa Masak, Jadi Teman Curhat, Sampai Bantu Putus dari Pacar(FOTO: Paolo fromTOKYO)
Lifestyle09 Juli 2025, 10:03 WIB

Janji Waktu Kecil Jadi Nyata, Mangaka Ini Menikah dengan Cinta Pertamanya, Berikut Fakta-faktanya!

Bukan cuma ada di anime, kisah nyata childhood friends yang menikah setelah puluhan tahun benar-benar terjadi! Yuk baca 5 fakta seputar Mangaka yang menikah dengan cinta pertamanya ini.
Janji Waktu Kecil Jadi Nyata, Mangaka Ini Menikah dengan Cinta Pertamanya, Berikut Fakta-faktanya!(Foto: YouTube/Sauanime)
E-Sport09 Juli 2025, 09:29 WIB

Roster Team Liquid Philippines di MSC 2025, Bisa Jadi Saingan Berat Untuk tim Indonesia

Team Liquid Philippines (Liquid PH) menjadi salah satu wakil Philippines di MSC 2025
Roster Liquid Ph di MSC 2025 (FOTO: Instagram.com/@teamliquid.ph)
E-Sport09 Juli 2025, 09:29 WIB

Roster ONIC Philippines, Landak Kuning yang Bisa Jadi Saingan Berat di Tim Indonesia di MSC 2025

ONIC Philippines (ONIC PH), sebagai salah satu tim esports ternama landak kunging satu ini akan bertanding di panggung MSC 2025 dengan roster mereka.
Roster onic philipipines di MSC 2025 (FOTO: Instagram.com/@onicphilippines)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.