logo

3 Owner Tim Esports Indonesia yang Rajin Live Streaming Game, Pengetahuan dan Info Terkininya Mencerahkan

Nardi98
Sabtu 16 Desember 2023, 10:35 WIB
Andrian Pauline. (Sumber: Ulti Asia)

Andrian Pauline. (Sumber: Ulti Asia)

Indogamers.com - Selain kehadiran pro player, kini para owner tim esports juga memperluas pengaruh mereka via live streaming game.

Aktivitas tersebut bukan hanya untuk menyapa penggemar saja, tetapi juga memberi wawasan terkini seputar dunia esports Tanah Air.

Berikut daftar owner tim esports Indonesia yang rajin melakukan live streaming game.

1. Erick Herlangga – Louvre Esports

Erick Herlangga. (Sumber: Youtube Kompas TV)

Erick Herlangga, pemilik Louvre Esports, yang sekarang fokus pada tim basket, dikenal karena keberhasilan timnya di berbagai divisi sekaligus kegiatan live streaming-nya.

Melalui kanal YouTube, Erick menunjukkan kecakapannya bermain game GTA V, Valorant, dan Among Us, serta memberi hiburan dan wawasan seputar mendalam dunia esports.

2. Richard Permana – CEO NXL

Richard Permana. (Sumber: PB ESI)

Richard Permana, CEO NXL, sebuah tim esports profesional yang berkompetisi di ranah DOTA, dikenal sebagai pengurus tim serta live streamer aktif di platform Twitch.

Dia sering bermain game seperti Dota 2, Valorant, dan Apex Legends untuk menghibur penonton dan berbagi pengetahuannya tentang esports.

Baca Juga: Perlunya Infrastruktur untuk Membangun Desa Digital yang Mendukung Esports

Baca Juga: Jumlah Fans Tim Esports Indonesia Terbanyak dari Follower TikTok

3. Andrian Pauline – RRQ

Andrian Pauline. (Sumber: Ulti Asia)

Andrian Pauline, CEO RRQ, tim esports tertua dan terpopuler di Indonesia, punya kontribusi besar di industri ini.

Via kanal YouTube pribadinya, Andrian tidak hanya bermain game seperti Mobile Legends, PUBG Mobile, dan Free Fire, tetapi juga membahas berita terkini seputar timnya dan menjawab pertanyaan penonton secara profesional.

Itulah daftar owner tim esports Indonesia yang rajin melakukan live streaming game.

Cooming Soon Indogamers Mobile Legend Championship Sesion 1 2024 (IMC)
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

GTA Sudah Bisa Dimainkan di Mobile Lewat Netflix, Simak Detailnya di Sini

Jumat 15 Desember 2023, 08:56 WIB
undefined
Console

Internal Studio Naughty Dog Akui Hancur akibat The Last of Us Online Dibatalkan

Jumat 15 Desember 2023, 16:19 WIB
undefined
News

MrBeast Dituntut atas Kasus Hak Cipta Merek Coklat Batangan Deez Nuts

Jumat 15 Desember 2023, 16:39 WIB
undefined
News

MrBeast Beri Perlawanan Usai Dituntut atas Merek Cokelat Deez Nuts

Jumat 15 Desember 2023, 16:53 WIB
undefined
PC

Seorang Gamer Sebut The Day Before Telah Melakukan Kebohongan Besar

Jumat 15 Desember 2023, 17:28 WIB
undefined
News Update
Console20 Januari 2026, 23:50 WIB

Gak Ada Matinya! 7 Game RPG Isometrik Masterpiece yang Bisa Kamu Mainkan 100+ Jam!

Ingin petualangan yang tidak ada habisnya? Inilah 7 rekomendasi game RPG Isometrik terbaik yang menawarkan konten melimpah hingga ratusan jam. Dari narasi epik Baldur's Gate 3 hingga kegelapan Diablo II!
Gak Ada Matinya! 7 Game RPG Isometrik Masterpiece yang Bisa Kamu Mainkan 100+ Jam!(FOTO: Joel RPG)
Mobile20 Januari 2026, 23:45 WIB

Gak Ada Obat! 10 Game Mobile Terbaik 2026: Dari Kualitas Konsol hingga Mahakarya Gratis!

Tahun 2026 adalah tahun emas buat gamer mobile! Inilah 10 rekomendasi game Android & iOS terbaik tahun 2026 yang menawarkan grafik gahar dan gameplay inovatif. Dari Subnautica hingga mahakarya Where Winds Meet!
Gak Ada Obat! 10 Game Mobile Terbaik 2026: Dari Kualitas Konsol hingga Mahakarya Gratis!(FOTO: Android Tools)
Console20 Januari 2026, 23:28 WIB

Gak Ada Matinya! 7 Rekomendasi Game Horor PS5 Paling Underrated yang Wajib Kamu Mainkan untuk Pengalaman Mencekam yang Luar Biasa

Bosan dengan judul mainstream? Inilah 7 rekomendasi game horor PS5 paling underrated yang menawarkan kengerian murni. Dari estetika retro PS1 hingga teror psikologis yang mendalam!
Gak Ada Matinya! 7 Rekomendasi Game Horor PS5 Paling Underrated yang Wajib Kamu Mainkan untuk Pengalaman Mencekam yang Luar Biasa(FOTO: NextGenGamers)
Mobile20 Januari 2026, 23:17 WIB

Gak Ada Matinya! 7 Rekomendasi Game Metroidvania Offline Terbaik 2026 di Android dan iOS untuk Petualangan Tanpa Batas

Ingin petualangan yang menantang tanpa perlu kuota internet? Inilah 7 rekomendasi game Metroidvania terbaik di mobile tahun 2026 yang menawarkan eksplorasi luas dan aksi gahar. Dari Prince of Persia hingga Blasphemous!
Gak Ada Matinya! 7 Rekomendasi Game Metroidvania Offline Terbaik 2026 di Android dan iOS untuk Petualangan Tanpa Batas(FOTO: GamePulse Network)
Mobile20 Januari 2026, 23:13 WIB

Bikin Nagih! 7 Rekomendasi Game Offline Android dan iOS Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan di Mana Saja Tanpa Kuota

Lagi irit kuota atau sedang di tempat tanpa sinyal? Inilah 7 rekomendasi game offline Android dan iOS terbaik yang menawarkan grafis gahar dan gameplay adiktif. Dari Hitman hingga Limbo!
Bikin Nagih! 7 Rekomendasi Game Offline Android dan iOS Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan di Mana Saja Tanpa Kuota(FOTO: GamePulse Network)
Console20 Januari 2026, 22:23 WIB

Siap-Siap! 10 Game Nintendo Switch dan Switch 2 Paling Dinantikan di Tahun 2026

Tahun 2026 akan menjadi tahun emas bagi pengguna Nintendo! Inilah 10 rekomendasi game paling dinantikan untuk Switch dan Switch 2, mulai dari aksi roguelike unik hingga simulator yang menenangkan.
Siap-Siap! 10 Game Nintendo Switch dan Switch 2 Paling Dinantikan di Tahun 2026(FOTO: SwitchSide)
Console20 Januari 2026, 22:18 WIB

Nostalgia Konsol Biru! 10 Game PS3 Legendaris Terbaik Sepanjang Masa yang Tak Tergantikan

Ingat masa kejayaan konsol PlayStation 3? Inilah 10 rekomendasi game PS3 terbaik dan paling legendaris sepanjang masa. Dari petualangan Nathan Drake hingga kisah Joel dan Ellie!
Ingat masa kejayaan konsol PlayStation 3? Inilah 10 rekomendasi game PS3 terbaik dan paling legendaris sepanjang masa. Dari petualangan Nathan Drake hingga kisah Joel dan Ellie!(FOTO: Systaseis Games)
Console20 Januari 2026, 22:14 WIB

Gak Boleh Skip! 12 Game Pixel-Art Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan, Dari Petualangan Emosional hingga RPG Kompleks!

Seni pixel-art tidak pernah mati! Inilah 12 rekomendasi game pixel-art terbaik yang menawarkan visual menawan dan gameplay adiktif. Dari atmosfer misterius Planet of Lana hingga Siralim Ultimate, temukan game favoritmu!
Gak Boleh Skip! 12 Game Pixel-Art Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan, Dari Petualangan Emosional hingga RPG Kompleks!(FOTO: Renkai Games)
Console20 Januari 2026, 22:10 WIB

PS5 Auto-Gahar! 10 Game Eksklusif 2026 yang Bakal Menghancurkan Kehidupan Sosialmu

Lupakan rencana akhir pekan! Inilah 10 game eksklusif PS5 paling dinantikan tahun 2026. Dari kebrutalan Marvel's Wolverine hingga aksi Kung Fu Phantom Blade Zero, siapkan dirimu untuk pengalaman gaming yang bikin lupa dunia luar!
null (FOTO: Game Launch Central)
Mobile20 Januari 2026, 22:05 WIB

Gak Ada Obat! 10 Game Mobile Terbaru 2026 yang Wajib Kamu Mainkan, Dari Grafis Konsol hingga MMO Anime!

Siapkan storage HP-mu! Inilah 10 rekomendasi game mobile terbaru tahun 2026 dengan grafis gahar dan gameplay inovatif. Mulai dari mahakarya Where Winds Meet hingga aksi brutal Maneater!
null (FOTO: GameMobile HDgraphic)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.