logo

Twitch Enggak Jadi Izinkan Streamer Wanita Bikin Konten Tanpa Bra

Molsky
Jumat 05 Januari 2024, 13:24 WIB
Aturan baru di Twitch. (Sumber: twitch.com)

Aturan baru di Twitch. (Sumber: twitch.com)

Indogamers.com - Platform streaming Twitch yang fokus pada konten game, belakangan menjadi sorotan dunia. Musababnya, karena banyak kreator wanita yang sengaja melakukan live tanpa mengenakan bra.

Jelas saja, platform ini dianggap kurang ramah terutama bagi anak-anak karena konten yang disajikan tergolong untuk orang dewasa.

Sampai kemudian, Twitch mengumumkan kebijakan baru yang bikin kreator perempuan wajib mengenakan pakaian. Seperti apa pengumumannya? Scroll sampai habis artikel ini ya!

Baca Juga: Valve Suntik Mati Game Counter-Strike: Global Offensive, Ketahui Dampaknya dan Reaksi Komunitas Gaming

Update terbaru

Aturan baru di Twitch. (Sumber: twitch.tv)

Diberi judul "Pembaruan pada Kebijakan Pakaian Kami," aturan baru dari Twitch tersebut menjadi pedoman komunitas yang wajib dipatuhi oleh semua konten kreator.

Disadur dari situs resmi pada Jumat, 5 Januari 2023, Twitch resmi melarang ketelanjangan tersirat saat streaming di Twitch. Pembaruan yang disampaikan adalah respons terhadap meta terbaru di Twitch di mana streamer menggunakan bilah sensor hitam atau item lain untuk menghalangi tubuh sensitif mereka.

Baca Juga: Kisah di Balik Kesuksesan Valve dan Sejarah Awal Berdirinya

"Penonton dibuat percaya bahwa streamer tersebut telanjang seluruhnya atau sebagian. Meskipun sebagian besar streamer telah memberi label pada konten ini dengan label Se*ual Thems (Tema Sek*ual) dan mengenakan pakaian di belakang objek atau di luar bingkai kamera," kata Twitch.

Menurut Twitch hal itu bisa mengganggu pengalaman pengguna yang tertipu dengan thumbnail dari para konten kreator. Lebih lanjut, konten semacam itu ditampilkan dalam direktori penelusuran kategori sehingga Twitch menyadari bahwa banyak pengguna yang sering mengunjungi halaman ini untuk menemukan konten.

"Kami juga tidak mengizinkan streamer untuk menyiratkan atau menyarankan bahwa mereka telanjang seluruhnya atau sebagian, termasuk, namun tidak terbatas pada, menutupi payudara atau alat kelamin dengan benda atau batang sensor. Kami tidak mengizinkan tampilan alat kelamin yang terlihat, meskipun tertutup. Menyiarkan anak di bawah umur yang telanjang atau setengah telanjang selalu dilarang, apa pun konteksnya," tambah Twitch.

Baca Juga: Viral Video Petugas Dishub Ditabrak Mobil, Diedit Jadi Mirip Game Racing

Platform ini menekankan bagi kreator wanita, agar menutup puting dan tidak memperlihatkan bagian bawah payudaranya.

"Belahan dada tidak dibatasi selama persyaratan cakupan ini terpenuhi dan jelas bahwa streamer mengenakan pakaian. Untuk semua pita, Anda harus menutupi area mulai dari pinggul hingga bagian bawah panggul dan bokong," tegas Twitch.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Prediksi Alur Cerita Minecraft Movie, Dibintangi oleh Jason Momoa

Jumat 05 Januari 2024, 07:02 WIB
undefined
News

Mengenal Sutradara Minecraft Movie yang Siap Dirilis Bulan April 2025

Jumat 05 Januari 2024, 07:37 WIB
undefined
News

Ariel NOAH Akui Bisa Survive dari Banyak Masalah Gara-gara Main Game

Jumat 05 Januari 2024, 08:09 WIB
undefined
News Update
Mobile23 April 2025, 13:56 WIB

Cara Menyembunyikan Level di Valorant

Selain bisa ditampilkan, para pemain Valorant juga bisa menyembunyikan level mereka dengan mudah melalui menu kustomisasi pemain.
Ilustrasi level akun Valorant. (FOTO: gamerant.com)
Mobile23 April 2025, 13:09 WIB

Harus Banyak Latihan, Ini 5 Tips Mengalahkan Musuh dari Jarak Jauh di PUBG Mobile

Menyergap musuh dari kejauhan di PUBG Mobile bukan cuma soal punya scope gede atau senjata keren.
Sara PUBG Mobile. (Sumber: PUBG)
Lifestyle22 April 2025, 19:38 WIB

Catat! Ini 5 Gangguan Kesehatan Paling Berat akibat Game Online

Meski game bisa jadi sarana hiburan dan interaksi sosial, penggunaan berlebihan tanpa kontrol dapat memicu gangguan kesehatan serius.
Potret ilustrasi bermain mobile game atau game online. (FOTO: unsplash.com/@onurbinay)
Console22 April 2025, 18:00 WIB

Kabar Trailer Kedua GTA 6 Masih Misterius, Ini Penjelasan Rockstar dan Take-Two

Kalau kamu ngerasa udah kelamaan nunggu trailer kedua GTA 6, kamu enggak sendiri guys.
GTA VI, salah satu dari lima game terbaik sepanjang masa. (Sumber: Rockstar)
Mobile22 April 2025, 15:04 WIB

25 Juta Pemain Daftar Pra-Registrasi, Delta Force Kini Tersedia di Mobile

Game FPS Tactical Shooter berskala besar ini siap menghadirkan gameplay memukau dengan pertempuran intensitas tinggi untuk pemain, kapan pun dan di mana pun.
Delta Force diluncurkan untuk versi mobile. (FOTO: Garena)
Mobile22 April 2025, 15:00 WIB

Buat yang Suka Close Combat, Ini 4 Tips Latihan Tarung Jarak Dekat di PUBG Mobile

Sering kalah di pertarungan jarak dekat di PUBG Mobile? Wah, sudah jelas nih saatnya kamu ubah cara latihan.
Game PUBG Mobile. (Sumber: Active Player)
E-Sport22 April 2025, 14:02 WIB

Predator Gaming Indonesia jadi Mitra Resmi VCT Pacific 2025

Sebagai salah satu rangkaian kompetisi esports paling bergengsi di dunia, VCT Pacific mempertemukan tim-tim terbaik dari berbagai negara di kawasan Asia Pasifik.
Predator Gaming mitra resmi VCT Pacific 2025. (FOTO: Dok. Predator Gaming)
E-Sport22 April 2025, 13:03 WIB

Bermitra dengan Level Infinite Filipina, GosuGamers Adakan Turnamen Komunitas Honor of Kings

Inisiatif ini bertujuan untuk menyoroti bakat komunitas terbaik, memberikan para pemain HoK di Filipina sebuah panggung kompetitif untuk menampilkan bakat dan keterampilan mereka.
GosuGamers adakan turnamen komunitas Honor of Kings. (FOTO: GosuGamers.)
Mobile22 April 2025, 13:00 WIB

Rekomendasi 5 Senjata Buat Close Combat di PUBG Mobile

Buat kamu yang sering terjebak di rumah sempit atau tangga sesak di PUBG Mobile, wajib banget simak artikel ini sampai habis guys.
Senjata AKM di PUBG. (Sumber: PUBG)
PC22 April 2025, 11:30 WIB

MAG B860 TOMAHAWK WIFI: Motherboard Masa Depan yang Siap Tempur

lagi cari motherboard yang bisa diajak ngebut bareng prosesor Intel Core Ultra terbaru, MAG B860 TOMAHAWK WIFI dari MSI ini bisa jadi pilihan kece.
MAG B860 TOMAHAWK WIFI. (Sumber: MSI)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.