logo

Spesial untuk Gamers, UniPin Punya Cashback dan Promo Sebulan Penuh

BMKidal
Kamis 18 Januari 2024, 22:20 WIB
Membuka 2024 ini, UniPin sebagai penyedia layanan hiburan digital, akan memberikan kado, bonus, dan promo menarik selama sebulan penuh (FOTO: UniPin)

Membuka 2024 ini, UniPin sebagai penyedia layanan hiburan digital, akan memberikan kado, bonus, dan promo menarik selama sebulan penuh (FOTO: UniPin)

Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship Season 1 2024, SEGERA!

INDOGAMERS.COM - Membuka 2024 ini, UniPin sebagai penyedia layanan hiburan digital, akan memberikan kado, bonus, dan promo menarik selama sebulan penuh. Kegembiraan di bulan ini akan dibagikan oleh UniPin melalui beragam penawaran fantastis dan produk-produk game yang ada di unipin.com.

Karena 2024 adalah tahun yang menggembirakan untuk para penggemar anime, UniPin kini mendukung aktivitas kamu para penggemar untuk menonton anime di Bstation. Sekarang, Bstation Premium sudah bisa top-up di UniPin, yang memudahkan akses kamu untuk menonton anime-anime kesukaan.

Baca Juga: UniPin dan Bstation Gelar Bstation Anime Carnival, Catat Tanggal dan Ragam Kegiatan Menariknya

Untuk kamu para gamer, promo-promo dan cashback untuk game-game terfavorit masih menunggumu. Ada cashback sebesar 70% bagi pengguna GoPay yang melakukan top-up diamonds MLBB dengan metode pembayaran GoPay.

Selain itu, para pemain MLBB juga bisa mendapatkan bonus diamonds jika melakukan top-up minimal Rp80.000, dan 100 orang yang beruntung untuk mendapatkan bonus diamonds ini akan diundi di akhir periode.

Saat bermain, kamu tak perlu khawatir haus, karena ada bonus Ichi Ocha Teh Melati dan susu Ultra Milk UHT 200ml untuk setiap top-up game favorit di unipin.com dengan pembayaran di konter Indomaret.

Selain itu, tak perlu khawatir juga kuota habis saat bermain karena ada bonus kuota Tri untuk setiap pembelian voucher game dengan pembayaran pulsa Tri atau IM3.

Sampai akhir Januari, masih ada lebih banyak lagi promo menarik dari PUBGM, FF, MLBB, Eggy Party, dan beragam produk digital lainnya di unipin.com. Mulai dari cashback, bonus UniPin Credits, ratusan diamonds, hingga kode item eksklusif untuk game-game terfavorit. Spesial di tanggal 26 Januari akan ada promo diskon 10% untuk pembelian Genesis Crystal.

Baca Juga: Tutup Tahun 2023 Unipin Sabet Penghargaan Best Top-up Center Pada KotakGame Awards 2023, Simak Alasanya

Sekaligus menghadirkan lebih banyak keseruan bagi kamu setiap bulannya, UniPin terus menghadirkan berbagai diskon, hadiah, dan bonus lainnya yang siap dinanti para gamers.

Seluruh detail informasi terkait UniPin dan promo yang tengah berlangsung, dapat diakses secara resmi pada situs www.unipin.com dan Instagram @unipinindonesia.

Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship Season 1 2024, SEGERA!
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Guides

Cara Hemat Kuota Paling Ampuh Saat Bermain Mobile Legends

Kamis 18 Januari 2024, 16:56 WIB
undefined
Mobile

Wuthering Waves Dikabarkan Siap Hadir di Android, iOS hingga PlayStation

Kamis 18 Januari 2024, 20:18 WIB
undefined
Mobile

CBT II Wuthering Waves Resmi Dibuka, Begini Cara Daftarnya

Kamis 18 Januari 2024, 20:47 WIB
undefined
News

Gengs, Summoners War Sudah Update Fitur Penyimpanan Monster Nih!

Kamis 18 Januari 2024, 21:56 WIB
undefined
News

Juli Kimura Resmi Farewell dari AURA FIRE. Apakah ke EVOS atau DEWA United?

Kamis 18 Januari 2024, 22:09 WIB
undefined
News Update
Console24 Desember 2024, 08:00 WIB

Daftar Harga PS3 Bekas Terbaru 2024

PS3 menjadi pilihan terbaik saat hendak memiliki konsol sendiri di rumah.
Harga PS3 bekas terbaru 2024. (FOTO: Matahari Game via Tokopedia)
Accessories24 Desember 2024, 06:02 WIB

Hal yang Perlu Kamu Persiapkan untuk Main Game VR yang Makin Nyata

Sebelum bermain game VR kamu perlu beberapa persiapan untuk merasakan bermain game yang rasanya lebih nyata lagi.
Ilustrasi anak-anak main game VR. (Sumber: Bravoz)
Accessories23 Desember 2024, 23:00 WIB

Peralatan Pendukung yang Wajib Buat Gamer VR

Dengan peralatan pendukung yang tepat, pengalaman main VR kamu bakal jauh lebih maksimal.
PS VR2. (Sumber: Playstation)
Gadget23 Desember 2024, 22:03 WIB

Bocoran Terbaru Samsung Galaxy S25 Slim, Hadirkan Kamera 200 MP dan Prosesor Snapdragon 8 Elite

Berdasarkan bocoran terbaru Samsung Galaxy S25 Slim, HP flagship terbaru Samsung dengan ketebalan kurang dari 7mm akan hadir dengan tiga buah kamera belakang.
Ilustrasi tampilan dari Samsung Galaxy S25 Slim (FOTO: @OnLeaks & Android Headline)
E-Sport23 Desember 2024, 21:10 WIB

Profil Kid Bomba EXP Laner Team Spirit yang Hobi Taunting

Untuk lebih mengenal player yang satu ini, berikut profil dari Kid Bomba.
Kid Bomba EXP Laner tim Spirit (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
News23 Desember 2024, 21:10 WIB

5 Fakta Game Baru Free City dari Garena yang Belum Hadir di Indonesia

Game Free City disebut-sebut mirip GTA 5 baik dari segi grafis maupun gameplay.
Free City, game baru dari Garena. (Sumber: Garena)
News23 Desember 2024, 21:04 WIB

5 Fakta Penting Kunjungan Menteri Perdagangan ke Developer Game Agate: Siap Go Global!

Mendag Budi Santoso mengunjungi kantor developer game Agate di Bandung, Jawa Barat, Senin (23/12/2024).
Menteri Perdagangan (Mendag) Budi Santoso berkunjung ke kantor developer game Agate di Bandung, Senin (23/12/2024). (Sumber: Kementerian Perdagangan)
Gadget23 Desember 2024, 21:02 WIB

Rekomendasi 4 HP Mid-range 2024 yang Mendukung eSIM

Bagi kamu yang mencari HP mid-range yang sudah mendukung eSIM, kamu bisa pilih HP mid-range dengan eSIM yang Indogamers.com rekomendasikan berikut.
Samsung Galaxy A55 5G, salah satu HP mid-range dengan eSIM di tahun 2024. (FOTO: Dok. Samsung Indonesia)
Guides23 Desember 2024, 21:00 WIB

Gaming dan Mata Lelah, Cara Sederhana Melindungi Mata Saat Marathon Game, Tips PAFI Kabupaten Kepulauan Mentawai

Jaga kesehatan mata saat marathon gaming dengan tips sederhana dari PAFI Kabupaten Kepulauan Mentawai. Temukan cara efektif melindungi mata dari lelah dan tetap fokus saat bermain game!
Gaming dan Mata Lelah, Cara Sederhana Melindungi Mata Saat Marathon Game, Tips PAFI Kabupaten Kepulauan Mentawai(FOTO: pinterest.com)
E-Sport23 Desember 2024, 20:49 WIB

Hero Favorit Kid Bomba EXP Lane Team Spirit, Bisa Kamu Jadikan Inspirasi

Kepada Indogamers.com, Kid Bomba mengaku mempunyai beberapa hero yang menjadi pilihan favorit yang benar-benar dia sukai dan yang sering digunakan untuk bermain.
Kid Bomba EXP Laner tim Spirit (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.