logo

Florida Joker Desak Rockstar Games untuk Menjadikannya Pengisi Suara GTA 6

Molsky
Sabtu 27 Januari 2024, 09:09 WIB
Florida Joker. (Sumber: youtube.com/Rockstar Games)

Florida Joker. (Sumber: youtube.com/Rockstar Games)

Indogamers.com - Masih ingat dengan Florida Joker yang sempat menjadi sorotan sejak trailer GTA 6 dirilis awal Desember 2023 lalu? Setelah menuntut Rockstar Games membayar hingga $10 juta, kini ia muncul lagi dengan tuntutan baru.

Pemilik nama asli Lawrence Sullivan tersebut merasa bahwa Grand Theft Auto 6 yang akan datang tahun 2025, telah menjadikan wajahnya sebagai inspirasi.

Atas dasar itulah, ia terus mendesak Rockstar Games agar memberikannya sejumlah uang karena sangat yakin kalau wajahnya digunakan sebagai bagian dari gameplay. Kekinian, Florida Joker memaksa pengembang GTA VI agar merekrutnya sebagai pengisi suara waralaba tersebut.

Baca Juga: Ini Bocoran Spesifikasi dan Kisaran Harga Vivo Y100 5G, Sudah Wort It Belum Nih?

Dikutip dari Gamerant pada Sabtu, 27 Januari 2024, Sullivan mengaku sudah tidak punya keinginan untuk benar-benar menuntut Rockstar atau perusahaan induk Take-Two.

Sebagai gantinya, ia ingin dijadikan pengisi suara serta menyarankan Rockstar agar memperluas cerita karakter tersebut di dalam game. Alasannya cukup simple, karena ia mengklaim bahwa konten-kontennya di TikTok telah membantu mempromosikan Grand Theft Auto 6 selama beberapa bulan terakhir.

Tuntutan terbaru tersebut berlaku selama satu bulan ke depan agar Rockstar Games segera memberikan tanggapan resmi.

Baca Juga: Libas Game Berat, Intip Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Kamera dan Daya Tahan Baterai Vivo Y100 5G

Lawrence Sullivan mengklaim bahwa kemiripannya telah dicuri oleh Grand Theft Auto 6 sehingga ia mendapat banyak cemoohan dan skeptisisme dari berbagai pihak.

Banyak pengamat menganggap karakter yang muncul di trailer GTA 6 tidak 100 persen sama dengan Florida Joker. Kalaupun ia berusaha menuntut Rockstar, upaya tersebut diyakini akan berujung sia-sia.

Sebab berkaca pada tuntutan hukum Lindsay Lohan terhadap Rockstar atas karakter GTA 5 Lacey Jonas, gugatan itu akhirnya dibatalkan pada tahun 2018.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Kominfo Bakal Blokir Penerbit Game yang Tidak Berbadan Hukum di Indonesia

Jumat 26 Januari 2024, 19:09 WIB
undefined
News

Penerbit Game Terancam Diblokir Kominfo, Bagaimana Nasib Mobile Legends?

Jumat 26 Januari 2024, 19:40 WIB
undefined
News

Aturan Baru Kominfo untuk Penerbit Game Sudah Masuk ke KemenkumHAM

Jumat 26 Januari 2024, 20:02 WIB
undefined
News Update
E-Sport05 November 2024, 09:17 WIB

Klarifikasi BTR Psychoo atas Tuduhan Kasus Kekerasan oleh Mantan Kekasih

Saat ini, kasus dugaan kekerasan yang melibatkan pro player Teguh "Psychoo" Imam Firdaus
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 09:05 WIB

Profil dan Biodata BTR Psychoo, Karier hingga Kasus Dugaan Kekerasan

Psychoo adalah seorang pro player Mobile Legends berbakat yang telah sukses
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 08:49 WIB

Buntut Dugaan Kekerasan terhadap Pacar, Psychoo Langsung Disanksi Bigetron

Kabar mengejutkan datang dari pro player Bigetron Esports, Psychoo yang diduga telah melakukan tindakan kekerasan.
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 08:02 WIB

5 Fakta Menarik IESF World Esports Championships 2024 (WEC24) Riyadh, Pertama Kali Edisi MLBB Women

Untuk kedua kalinya dalam setahun ini Riyadh menjadi tuan rumah kejuaraan dunia esports.
Trofi IESF World Esports Championships 2024 Riyadh. (FOTO: Instagram/iesf_official)
E-Sport05 November 2024, 08:01 WIB

Keren, 2 Caster asal Indonesia Tampil di IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Kepastian penampilan keduanya diumumkan di IG resmi International Esports Federation (IESF) @iesf_official.
Dua caster Indonesia tampil di IESF World Esports Championships 2024 Riyadh. (FOTO: Instagram/aeternaaaa)
E-Sport05 November 2024, 07:08 WIB

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia MLBB Women IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Lolos ke ajang IESF World Esports Championships 2024 Riyadh, timnas Indonesia MLBB Women berharap bisa berbicara banyak di ajang ini.
Momen timnas Indonesia MLBB Women meraih emas SEA Games 2023. Akankah prestasi manis terulang di IESF World Esports Championships 2024 Riyadh? (FOTO: Instagram/viorelleval_)
E-Sport05 November 2024, 06:14 WIB

Tergabung di Grup A, Ini Jadwal Timnas Indonesia MLBB Men IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Diperkuat roster terbaik, timnas Indonesia berharap bisa membawa pulang trofi juara setelah pada 2023 puas sebagai runner-up.
Alberttt, salah satu roster Indonesia di MLBB Men. (FOTO: Instagram/albertttiskndr)
E-Sport05 November 2024, 05:44 WIB

Diikuti 16 Negara Termasuk Indonesia, Ini Jadwal PUBG Mobile IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Indonesia menjadi salah satu tim peserta kompetisi bergengsi PUBG mobile IESF World Esports Championships 2024 Riyadh.
Trofi IESF World Esports Championships 2024 Riyadh. (FOTO: Instagram/iesf_official)
Gadget05 November 2024, 05:22 WIB

5 Fitur Penting Gmail yang Bisa Kamu Gunakan

Gmail memilki beberapa fitur penting bisa kamu gunakan, tapi fitur penting tersebut justru masih jarang yang mengetahuinya.
Ilustrasi Gmail (FOTO: pinterest.com)
Gadget05 November 2024, 04:49 WIB

5 Penyebab Kuota Internet Cepat Habis yang Harus Kamu Tahu

Kuota internet yang cepat habis padahal belum genap sebulan bisa disebabkan oleh berbagai macam hal.
Ilustrasi pengguna HP yang kehabisan kuota internet (FOTO: unsplash.com/Jenny Ueberberg)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.