logo

Harga Transfer BTR Emann Beda Tipis dengan RRQ Irrad yang Termahal di Filipina

HimawariLee
Senin 05 Februari 2024, 17:54 WIB
Emann dan Starlest (FOTO: Instagram/btr_starlest)

Emann dan Starlest (FOTO: Instagram/btr_starlest)

Turnamen Mobile Legends Vaporlax – Indogamers (IMC) Season I 2024

Indogamers.com - CEO Bigetron Esports (BTR), Edwin Chia alias Starlest telah memberikan informasi mengenai biaya transfer untuk pemain baru mereka, Emann, yang sebelumnya merupakan goldlaner dari RSG PH. Pertanyaannya sekarang adalah, berapa harga transfer pemain asal Filipina tersebut?

Pada awal tahun 2024, MPL Indonesia mengalami perubahan yang signifikan karena hampir semua tim melakukan impor pemain untuk meningkatkan persaingan di MPL ID musim ke-13.

BTR menjadi fokus perhatian dengan kedatangan Emann, seorang goldlaner muda yang sangat berpotensi, ke dalam skuad mereka.

Baca Juga: Jadwal Timnas eFootball Indonesia vs Korea Selatan di Babak 16 Besar AFC eAsian Cup

Emann yang berusia 18 tahun, telah menunjukkan penampilan gemilang bersama tim sebelumnya, RSG PH, dengan meraih gelar juara di MPL PH S9, MSC 2022, dan MPLI 2023.

Selain Emann, Bigetron juga berhasil mendatangkan Lord JM dari tim Minana EVOS sebagai salah satu opsi di jalur exp mereka.

Pada acara Bigetron CON 2024 yang diadakan pada Jumat, (2/2/2024), CEO tim dengan logo robot ini memberikan bocoran mengenai biaya transfer untuk merekrut Emann.

Baca Juga: Cek Spesifikasi Kontroler Nintendo Switch Bertema Hot Dog, Sekeren Penampilannya Nggak?

"Harga Emann? Kemarin Pak AP sempat menyebut bahwa Irrad merupakan transfer termahal di Filipina, bukan? Saya tidak tahu persis urutan Emann, tetapi mungkin ada perbedaan tipis dengan Irrad," ujar Edwin Chia alias BTR Starlest dalam acara Bigetron CON 2024, seperti dikutip pada Senin, (5/2/2024).

Sebelumnya, informasi serupa telah diungkapkan oleh RRQ AP dalam podcast, dimana transfer Irrad ke Indonesia dianggap sebagai transfer termahal dari Filipina.

Tentu, pertanyaan selanjutnya adalah apakah Emann dari BTR akan mampu bersinar di panggung MPL Indonesia bersama Bigetron Alpha? Kita semua menantikan debutnya bersama-sama!

Indogamers akhirnya resmi menghelat Turnamen Mobile Legends Terakbar, Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship (IMC) Season I 2024 “Taste The Difference”
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Poco M6 Pro Bawa Fitur Anti Shake dan Anti Buram yang Menakjubkan

Senin 05 Februari 2024, 02:18 WIB
undefined
E-Sport

Indonesia Gulung UEA di Babak 8 Besar eFootball AFC eAsian Cup 2023 Qatar

Senin 05 Februari 2024, 07:50 WIB
undefined
E-Sport

Jadwal Semifinal eFootball AFC eAsian Cup 2023, Indonesia Jumpa Thailand

Senin 05 Februari 2024, 10:00 WIB
undefined
E-Sport

Indonesia Lolos ke Semifinal eFootball AFC eAsian Cup 2023 Qatar

Senin 05 Februari 2024, 06:51 WIB
undefined
Infografis

Build Terbaik Hero Lunox Mobile Legends, Jaminan Push Rank Jadi Aman

Senin 05 Februari 2024, 10:27 WIB
undefined
News Update
Mobile26 Maret 2025, 07:00 WIB

4 Tips Melawan Yeti di PUBG Mobile, Monster yang Paling Menyebalkan

Siapa sangka, di medan pertempuran PUBG Mobile, bukan hanya pemain lain yang jadi ancaman, tapi juga monster-monster yang bikin deg-degan.
Game PUBG Mobile. (Sumber: Active Player)
Mobile26 Maret 2025, 06:00 WIB

Kamu Harus Tahu! Ini 4 Sisi Lain Game PUBG yang Jarang Diketahui

Siapa sangka, di balik ketegangan dan aksi tembak-menembak yang seru, PUBG menyimpan beberapa sisi unik yang jarang diketahui pemain.
Team Deathmatch. (Sumber: PUBG)
Lifestyle26 Maret 2025, 05:05 WIB

Cara Beli Tiket Kereta Api untuk Arus Balik Lebaran 2025

Untuk membeli tiket KA aus balik Lebaran 2025, ada beberapa cara yang bisa digunakan seperti berikut.
Ilustrasi cara pesan tiket KA untuk arus balik Lebaran 2025 (FOTO: booking.kai.id)
Lifestyle25 Maret 2025, 22:15 WIB

Pelajar dan Mahasiswa Paling Banyak Ngegame, Habiskan Rata-rata 4 Jam Sehari

Asosiasi Penyelenggara Jasa Internet Indonesia (APJII) mencatat bahwa mayoritas konsumen game online (42,23%) menghabiskan lebih dari 4 jam per hari untuk bermain.
Ilustrasi bermain mobile game. (FOTO: freepik)
Lifestyle25 Maret 2025, 22:01 WIB

5 Dampak Buruk Bermain Game Online, Gangguan Mental sampai Bikin Candu

Sudah banyak kasus terjadi akibat game online. Beberapa di antaranya adalah gangguan mental sampai kecanduan.
Ilustrasi bermain game online. (FOTO: freepik)
Gadget25 Maret 2025, 21:02 WIB

Rekomendasi 3 Laptop dengan Fitur Bypass Charging

Laptop dengan fitur bypass charging ini sangat membantu untuk membuat baterai laptop memiliki usia pakai lebih lama.
Asus ROG Zephyrus G14, salah satu laptop dengan fitur bypass charging. (Sumber: ROG ASUS)
Gadget25 Maret 2025, 20:05 WIB

Rekomendasi MiFi All Operator yang Cocok Menemani Mudik Lebaran 2025, Online Terus Sepanjang Perjalanan

Dengan MiFi All Operator ini kamu bisa berbagi koneksi internet dengan orang lain selama perjalanan mudik Lebaran 2025.
UPCAM MiFi, salah satu MiFi terbaik yang cocok digunakan selama perjalanan mudik Lebaran 2025. (FOTO: shopee)
News25 Maret 2025, 20:04 WIB

Bocoran Terbaru Qualcomm Snapdragon 8s Elite Bocor, Gunakan Fabrikasi 4nm?

Qualcomm Snapdragon 8s Elite yang bocorannya telah beredar ini dikabarkan akan hadir sebagai prosesor mid-end.
Bocoran terbaru Snapdragon 8s Elite (FOTO: 91mobiles)
PC25 Maret 2025, 19:04 WIB

Mengulik Kapan Silent Hill f Rilis, Panduan Pre-Order, dan Spesifikasi PC untuk Memainkannya

Game Silent Hill f menjadi sorotan karena atmosfernya mengerikan dan ceritanya digarap oleh Ryukishi07, penulis visual novel legendaris.
Game Silent Hill f. (Sumber: Konami)
Gadget25 Maret 2025, 18:04 WIB

Jaminan Murah dan Berkualitas, Ini 4 Rekomendasi HP Xiaomi dengan NFC

HP dengan fitur NFC tentu saja sangat membantu dalam berbagai aktivitas digital para penggunanya.
POCO M6, salah satu HP Xiaomi murah dan berkualitas yang memiliki fitur NFC. (FOTO: Xiaomi)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.