logo

Palworld Tembus 19 Juta Pemain, Benarkah Biaya Pengelolaan Servernya Bisa Bikin Bangkrut?

RA_Majid
Jumat 09 Februari 2024, 09:25 WIB
Game Palworld. (Sumber: Pocket Pair)

Game Palworld. (Sumber: Pocket Pair)

Indogamers.com - Fenomena meledaknya game Palworld punya dua sisi menarik. Di satu sisi jadi berkah, di sisi lain bagai kutukan buat developer.

Sebagai informasi, game Palworld baru-baru ini sudah dimainkan 19 juta pemain di Steam dan Xbox. Tingginya angka tersebut diikuti dengan biaya server yang membengkak.

Berikut fakta-fakta seputar biaya server game Palword.

Biaya Server Palworld

CEO Pocketpair, Takuro Mizobe, membocorkan biaya server game Palworld. (Sumber: Twitter/@urokota_ja)

Kesuksesan Palworld dalam mendatangkan jutaan pemain tentu membawa berkah finansial.

Akan tetapi, CEO Pocketpair Takuro Mizobe juga curhat di Twitter kalau biaya server mereka mencapai lebih dari 70 juta yen (Rp7,3 miliar), sejak rilis 19 Januari 2024.

Nominal tersebut jadi bukti betapa mahal pengelolaan infrastruktur server bagi game-game populer.

Mizobe sampai melempar candaan, "Tunggu, apakah kita akan bangkrut karena biaya server?".

Baca Juga: Tuai Banyak Hujatan, Begini Tanggapan CEO Palworld Soal Tudingan Plagiat Karakter Pokemon

Respons Teknisi Palword

Palworld siap menjaga performa server mereka. (Sumber: Twitter/@ChujoHiroto)

Kendati menghadapi tekanan peningkatan biaya server, Pocketpair berkomitmen untuk menjaga kelangsungan game Palworld.

Hal ini disampaikan oleh Insinyur Jaringan Pocketpair, Chujo Hiroto.

"Siap untuk tidak membiarkan layanan turun, apapun yang terjadi. Kami telah menyiapkan server tanpa memperhatikan biaya," ujar Hiroto.

"Kami akan terus memberi segalanya guna memastikan semua pemain bisa menikmati game sepenuhnya! $478.000..." tegas dia.

Sebagai bagian dari strategi pengelolaan biaya, Pocketpair terus mencari cara untuk mengurangi biaya operasional.

Baca Juga: Ramai Tudingan Palworld Plagiat Pokemon, Ini Analisis Kesamaan Karakternya

Dampak ke Bisnis

Palworld. (Sumber: Euro Gamer)

Keberhasilan game Palworld sebagai rilis independen populer menunjukkan potensi besar dalam industri ini.

Akan tetapi, fenomena Palworld sekaligus jadi pengingat betapa penting manajemen finansial, terutama menyangkut biaya server yang bisa tetiba melonjak seiring naiknya jumlah pemain.

Menurutmu, apakah Palworld akan bangkrut gegara biaya server?

16 Tim Esport Peserta Babak 16 Besar Vaporlax IMC Season 1
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Cara Mengubah Bahasa di Palworld, Simpel Kok!

Jumat 02 Februari 2024, 10:33 WIB
undefined
PC

Palworld Mobile Muncul dan Bikin Resah, Begini Respon Studio Pocket Pair

Kamis 01 Februari 2024, 20:19 WIB
undefined
PC

Modifikasi Game Palworld Terus Muncul Meski Ada Ancaman Hak Cipta

Rabu 31 Januari 2024, 09:00 WIB
undefined
PC

Artis Jepang Diminta Tidak Sebut Nama Palworld demi Jaga Perasaan Pokemon

Sabtu 03 Februari 2024, 14:53 WIB
undefined
Console

Palworld Terus Tuai Kontroversi, Presiden Nintendo Angkat Bicara

Kamis 08 Februari 2024, 20:05 WIB
undefined
News Update
News27 Juli 2024, 14:14 WIB

GTA 6 Dipastikan akan Bersih dari Teknologi AI

Artificial Intelligence (AI) masih menjadi pro dan kontra di industri game, karena salah satunya dianggap bisa menggeser pekerjaan manusia sungguhan.
GTA 6. (Sumber: Rockstar Games)
E-Sport27 Juli 2024, 14:14 WIB

Profil Irrad, Mantan Pemain RRQ Hoshi yang Kini Kembali ke RSG PH

Irrad hanya bermain satu musim dengan RRQ Hoshi dan kini kembali memperkuat tim lamanya RSG PH di ESL Snapdragon Pro Series MLBB.
Profil Irrad dan Prestasinya di Mobile Legends (FOTO: YouTube/Team RRQ)
Gadget27 Juli 2024, 14:12 WIB

Lenovo Yoga Slim 7 14IMH9, Laptop Elegan dengan Performa Tinggi dan Layar OLED WUXGA

Lenovo Yoga Slim 7 14IMH9 adalah laptop terbaru yang menggabungkan kinerja cepat dan desain elegan.
Lenovo Yoga Slim 7 14IMH9, Laptop Elegan dengan Performa Tinggi dan Layar OLED WUXGA (FOTO: Lenovo)
E-Sport27 Juli 2024, 14:11 WIB

Daftar Lengkap 16 Tim dan Pemain di Valorant Champions 2024

Daftar tim dan pemain dari Valorant Champions 2024 berasal dari berbagai wilayah dan region yang berbeda, mulai dari wilayah America, Regional China, EMEA, dan Pacific.
Jadwal dan Cara Menonton Valorant Champions 2024 (FOTO: Play Valorant)
E-Sport27 Juli 2024, 14:07 WIB

Valorant Champions 2024, Jadwal, Format, dan Cara Menonton

Turnamen Valorant Champions 2024 akan berlangsung secara offline di Seoul, Korea Selatan, dan akan digelar pada 1-25 Agustus 2024.
Jadwal dan Cara Menonton Valorant Champions 2024 (FOTO: Play Valorant)
Guides27 Juli 2024, 14:04 WIB

Dapat Dukungan Penuh! Honor of Kings Siapkan Ragam Aktivitas Menarik Di Pertengah Tahun 2024 Ini Total Hadiah Miliar Rupiah

Kolaborasi dengan beberapa industri pendukung gaming Indonesia Honor of Kings siapkan berbagai aktivitas menarik di pertengahan tahun 2024 ini.
Honor of Kings Siapkan Ragam Aktivitas Menarik Di Pertengah Tahun 2024 Ini Total Hadiah Miliar Rupiah (FOTO: Dok.HonorogKings)
Guides27 Juli 2024, 14:04 WIB

Roadmap Honor of Kings 2024, Ada Tiga Level Tournament Mulai Dari Tingkat Profesional Sampai Dengan Tingkat Pelajar

Menyambut antusias tersebut, bersamaan dengan tagline "MOBAforEverywhere” kini Honor of Kings resmi mengumumkan event roadmap mereka di sisa tahun 2024 ini.
Roadmap Honor of Kings 2024 (FOTO: Dok.HonorogKings)
PC27 Juli 2024, 14:04 WIB

Apresiasi Pelanggan! ROG Ally Handheld gaming PC Hadir Dengan Upgrade Terbaru Lebih Canggih Intip Harga Spesialnya

ROG Ally dibekali dengan berbagai fitur canggih serta Armoury Crate SE 1.5 terbaru yang membuat handheld gaming PC ini semakin menarik untuk dimiliki saat ini.
ROG Ally Handheld gaming PC (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Guides27 Juli 2024, 14:04 WIB

ChinaJoy Kembali Diselenggarakan, Nimo Hadir Dengan Konsep Menarik Untuk Industri Game Lebih Baik

ChinaJoy merupakan salah satu acara tahunan paling yang memiliki pengaruh muat di industri game dan digital entertainment global.
Pameran ChinaJoy (FOTO: Dok.Nimo)
Gadget27 Juli 2024, 14:03 WIB

HP 240 G9, Laptop Tangguh dengan Intel Core i5 dan Penyimpanan 512GB untuk Performa Maksimal

Laptop HP 240 G9 9J079PT menawarkan spesifikasi lebih tinggi dengan prosesor Intel Core i5 1235U dan Intel Iris X graphics, frekuensi turbo maksimum 4.40GHz, serta penyimpanan 512GB.
HP 240 G9 9J079PT (FOTO: HP.com)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.