logo

Studi Ungkap Anak-anak Kerap Dibully Karena Tak Punya Skin Menarik di Game

RA_Majid
Kamis 29 Februari 2024, 20:17 WIB
Ilustrasi anak-anak di-bully saat main gane. (Sumber: Your Tenn Magazine)

Ilustrasi anak-anak di-bully saat main gane. (Sumber: Your Tenn Magazine)

Indogamers.com - Sebuah penelitian terbaru dari Norwegia mengungkap maraknya kasus bullying anak-anak di dunia game online.

Menukil laporan Kotaku, penelitian tersebut dilakukan oleh para peneliti Kamilla Knutsen Steinnes dan Clara Julia Reich dari Universitas Metropolitan Oslo.

Temuannya, anak-anak antara usia 10 hingga 15 tahun kerap mengalami tekanan, termasuk pelecehan, gegara masalah item di game.

Hasil penelitian mencatat bahwa anak-anak yang tidak punya skin menarik sering diejek oleh teman-teman sebayanya.

Menurut Steinnes, penampilan karakter game bisa jadi faktor krusial untuk mentukan sikap anak-anak ke teman mereka.

"Anak-anak merasa dipanggil miskin jika mereka belum menghabiskan uang untuk karakter mereka," terang Steinnes.

"Anak-anak yang telah menghabiskan uang pada karakter in-game, mereka mendapat perhatian lebih besar dan keuntungan lain, sehingga populer di kalangan teman-teman," imbuh dia.

Baca Juga: Mengulik Apa Itu Game Memori Google dan Manfaatnya untuk Kesehatan Otak dan Emosi

Studi tersebut juga menyoroti bahwa anak-anak sering merasa tertekan untuk membeli item game hanya demi mencapai standar teman-teman mereka.

Hal ini berdampak buruk, terutama terhadap kondisi psikologis dan sosial anak-anak dari kalangan kurang mampu.

Baca Juga: Benarkah PlayStation PHK Massal Karyawannya Akibat PlayStation 5 Tak Laku?

Di sisi lain, penelitian juga menunjukkan jika penerbit game video kian lihai mengiklankan pembelian dalam aplikasi kepada anak-anak.

Akibatnya, anak-anak yang tidak kuat beli item game sering jadi korban intimidasi oleh teman-teman mereka.

INDOGAMERS MOBILE LEGENDS CHAMPIONSHIP x VAPORLAX
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Link Pendaftaran Google Play x Unity Game Developer Training 2024, Biaya Gratis!

Kamis 29 Februari 2024, 15:57 WIB
undefined
PC

Bongkar Lebih Mendalam Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Layar dan Daya Tahan Baterai Tablet Galaxy Tab S9 Series

Kamis 29 Februari 2024, 16:24 WIB
undefined
News

Bikin Prihatin, Ini Fakta-fakta Pahit di Balik PlayStation PHK Massal 900 Karyawannya

Kamis 29 Februari 2024, 16:51 WIB
undefined
News

Duh! Ini 5 Studio Game Ternama yang Terdampak PHK Massal PlayStation

Kamis 29 Februari 2024, 18:17 WIB
undefined
News

Benarkah PlayStation PHK Massal Karyawannya Akibat PlayStation 5 Tak Laku?

Kamis 29 Februari 2024, 18:59 WIB
undefined
News Update
Guides08 Juli 2024, 17:33 WIB

Daftar ID Sakura School Simulator Gedung Agensi Entertainment, Trial Jadi Artis KPOP

Berikut kumpulan daftar ID Sakura School Simulator seperti Gedung Agensi Entertainment untuk uji coba atau trial Jadi Artis KPOP
Rumah di game Sakura School Simulator. (Sumber: Enter In)
Guides08 Juli 2024, 17:07 WIB

Cara Instal Farming Simulator 22, Belajar Bertani Lewat Game

Cara instal Farming Simulator 22, game multi console yang bisa mengajarimu cara bertani dengan visual yang super bagus.
Farming Simulator 22 (FOTO: Farming Simulator 22)
News08 Juli 2024, 16:40 WIB

LGD Gaming Raih Kemenangan Honor of Kings Invitational Season 2 Setelah Tumbangkan Team Secret

Pertandingan Honor of Kings Invitational Season 2 telah usai pada 7 Juli 2024 dengan tim LGD Gaming yang berhasil memenangkannya.
Tim LGD Gaming Juarai Honor of Kings Invitational Season 2 (FOTO: Instagram/@hokcreator.id)
News08 Juli 2024, 16:29 WIB

Xorizo Pamit dari Bigetron Alpha Setelah Farewell Coaching Staf. Begini Perjalanan Karirnya

Perpisahan kembali datang dari salah satu pemain lama Bigetron Alpha yaitu Xorizo yang secara pamit dari Bigetron Esports
Xorizon Pamit dari Bigetron ALpha (FOTO: bigetron.gg)
News08 Juli 2024, 16:15 WIB

Ngeri! Dragon Ball Z: Kakarot Telah Terjual hingga Lebih dari 8 Juta Copy

Sesuatu yang menakjubkan baru saja terjadi pada Dragon Ball Z: Kakarot yang dikembangkan oleh CyberConnect2.
Dragon Ball Z: Kakarot. (Sumber: Dragon Ball Z: Kakarot)
Gadget08 Juli 2024, 16:00 WIB

Makin Kece, Inovasi Terbaru WhatsApp. Fitur Avatar AI yang Bisa Dipersonalisasi

WhatsApp sedang mengembangkan fitur baru kecerdasan buatan atau AI dengan menhadirkan Avatar yang bisa dipersonalisasi
Ilustrasi WhatsApp (FOTO: pinterest.com)
Console08 Juli 2024, 15:32 WIB

Keunggulan Joy Con Switch, Controller Unik Besutan Nintendo

Berikut ini beberapa keunggulan dari Joy Con Controller
Joy Con Controller (FOTO: Joy Con Controller/Nintendo)
Guides08 Juli 2024, 15:14 WIB

Cara Main Alessio dan Tips Bermain di Farm Lane Terbaru di Honor of Kings

Berikut adalah beberapa tips dan strategi untuk bermain Alessio, khususnya dalam peran farming.
Cara Main Alessio dan Tips Bermain di Farm Lane Terbaru di Honor of Kings (FOTO: Honor of Kings)
Console08 Juli 2024, 15:06 WIB

5 Game Console yang Cocok untuk Pemula

Berikut adalah game-game yang dapat dimainkan pemula pada console
Fortnite x Rocket League Racing. (Sumber: Twitter.com/@ShiinaBR)
Guides08 Juli 2024, 15:05 WIB

Hal Wajib Kalian Tau Untuk Pemula di Honor of Kings, Fitur Game, Tips, Hero Pemula, Pengaturan

Beberapa hal dasar yang harus kamu ketahui dari game Honor of Kings
Hal Wajib Kalian Tau Untuk Pemula di Honor of Kings, Fitur Game, Tips, Hero Pemula, Pengaturan (FOTO: Honor of Kings)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.