logo

Telkomsel Luncurkan GamesMax Booster, Paket Internet Ngebut Khusus Gamer

Icaa
Sabtu 09 Maret 2024, 09:25 WIB
Press Conference peluncuran paket GamesMAX Booster (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

Press Conference peluncuran paket GamesMAX Booster (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)

Indogamers.com - Telkomsel meluncurkan paket internet baru, GamesMax Booster.

Paket ini diperuntukkan bagi gamer Mobile Legends, Free Fire, PUBG Mobile, dan lain sebagainya dengan kuota khusus dan peningkatan kecepatan internet, serta pengurangan latensi (latency).

VP Brand and Marketing Communications Telkomsel Abdullah Fahmi, mengatakan bahwa GameMax Booster merupakan komitmen terbaru Telkomsel untuk terus mendukung ekosistem game di Indonesia.

"Selain itu, paket internet 'ngebut' khusus game ini hadir untuk memenuhi kebutuhan para gamer saat ini, dan ini juga bertepatan dengan momen Ramadhan serta kompetisi e-sports Mobile Legends MPL Indonesia Season 13 yang mulai digelar minggu ini," kata Fahmi dalam peluncuran paket internet GamesMax Booster di Telkomsel Smart Office, Jakarta Selatan, Jumat (8/3/2024).

Menurutnya di bulan Ramadhan trafik game meningkat sekitar 30 persen daribiasa bulan biasanya.

"GameMax Booster di sini kami harapkan bisa diterima dan dipakai oleh para gamers yang ingin menikmati pengalaman terbaik ketika bermain game di momen ini," terangnya.

Sponsori MPL Indonesia Season 13

Telkomsel juga mengumumkan bahwa dirinya menjadi sponsor resmi kompetisi Mobile Legends Professional League Indonesia (MPL ID) Season 13.

"Kami sangat bangga dapat kembali berkolaborasi bersama Moonton di ajang turnamen terbesar MPL ID Season 13 sebagai Official Mobile Internet Partner dan Partner in Esports untuk memberikan para gamers dan pro player pengalaman bermain yang lancar dan nyaman," tambah Fahmi.

Senada, Public Relation & Communications Manager Moonton Indonesia, Azwin Nugraha mengatakan bahwa hadirnya Telkomsel sebagai sponsor resmi MPL Season 13 merupakan bukti komitmen mendukung ekosistem digital dan e-sports di Tanah Air.

”Kami mengapresiasi dan mengucapkan terima kasih kepada Telkomsel yang kembali mempercayakan MPL Indonesia sebagai partner dalam berkolaborasi dan terus konsisten turut membesarkan ekosistem esports di Tanah Air. Ini merupakan bentuk inisiasi yang dapat dijadikan contoh positif bagi industri e-sports di Indonesia," pungkasnya.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

Undang Ustaz, EVOS Esport Adain Doa Bersama dan Potong Tumpeng jelang Lawan Alter Ego di Pembuka MPL ID Season 13

Jumat 08 Maret 2024, 06:11 WIB
undefined
E-Sport

Cara Beli Tiket MPL Indonesia Season 13 dan Ketentuan yang Harus Dipahami Penonton

Jumat 08 Maret 2024, 06:29 WIB
undefined
E-Sport

Mengintip Fasilitas Mewah dan Lengkap Tempat Latihan EVOS Esport, Pantes Juara Dunia

Jumat 08 Maret 2024, 09:03 WIB
undefined
E-Sport

Prediksi Pertandingan Alter EGO vs Evos di Laga Pembuka MPL Indonesia Season 13

Jumat 08 Maret 2024, 06:53 WIB
undefined
E-Sport

Jadwal MPL ID Season 13 Pekan Pertama, Rivalitas Kelas Atas Langsung Tersaji

Jumat 08 Maret 2024, 06:06 WIB
undefined
News Update
Gadget21 April 2025, 16:33 WIB

Daftar 3 HP Termurah dengan Kamera 200 MP

HP dengan kamera 200 MP termurah menjadi pilihan terbaik saat kamu membutuhkan HP murah yang mampu menghasilkan foto berkualitas tinggi.
Redmi Note 13 Pro 5G (FOTO: Xiaomi)
Guides21 April 2025, 15:02 WIB

Cara Membeli Bibit di Harvest Moon Back to Nature yang Langka

Bibit langka di Harvest Moon Back to Nature bisa didapatkan dengan cara yang cukup ribet seperti berikut.
Ilustrasi mendapatkan bibit langka di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: youtube.com/rental PS chanel)
Mobile21 April 2025, 14:42 WIB

10 Game Mobile Gila di 2025 yang Bikin Kamu Lupa Realitas

Dari game survival dengan Pokemon bersenjata hingga shooter taktis ala Rainbow Six, tahun ini penuh dengan game yang siap bikin kamu ketagihan. Tapi hati-hati, nggak semua game bakal sesukses yang diharapkan.
10 Game Mobile Keren di 2025 (Foto: YouTube/ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile21 April 2025, 14:15 WIB

Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!

Prince of Persia: Lost Crown resmi rilis di Playstore Indonesia! Game side-scrolling action RPG ini hadir dengan grafis keren dan gameplay seru. Simak review singkat, harga, dan kesan pertama main versi mobile-nya di sini!
Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!(FOTO: Youtube Lein Xceed)
News21 April 2025, 14:11 WIB

Cara Mendapatkan Power Berry di Harvest Moon: Back to Nature

Di Harvest Moon Back to Nature, kamu bisa mendapatkan Power Berry untuk meningkatkan stamina di 10 lokasi dengan cara berikut.
Ilustrasi mendapatkan Power Berry di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: gamerzenith.com)
News21 April 2025, 13:03 WIB

Samsung Kembali Buka Program 'Samsung Solve for Tomorrow' bagi Pelajar dan Mahasiswa, Ini Jadwal dan Pendaftarannya

Untuk anak sekolah menengah atas, kejuruan, madrasah aliyah dan setingkat, serta para mahasiswa di perguruan tinggi.
Potret kantor Samsung. (FOTO: via Clay)
Guides21 April 2025, 12:46 WIB

Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!

Bingung cari Juice Jems di Crashlands 2? Simak panduan lengkapnya di sini! Temukan lokasi tersembunyi, cara buat Popcorn Docks, dan tips upgrade Infinis Suit dengan mudah. Jangan sampai kelewatan!
Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!(FOTO: AlphaZin Gaming)
Console21 April 2025, 12:25 WIB

10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan

Cari game seru buat dimainkan berdua sama pasangan? Yuk, cek 10 rekomendasi game co-op terbaik di Nintendo Switch!
10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan(FOTO: SwitchWorld)
Mobile21 April 2025, 12:20 WIB

10 Game RTS Mobile Terbaik di 2025 untuk Penggemar Strategi & Bangun Basis

Cari game RTS terbaik di Android & iOS tahun 2025? Simak rekomendasi kami, dari Age of Empires Mobile hingga Viking Rise. Grafis keren, gameplay seru, dan cocok buat pemula atau pro! Daftar lengkapnya di sini!
10 Game RTS Mobile Terbaik di 2025 untuk Penggemar Strategi & Bangun Basis(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Mobile21 April 2025, 12:14 WIB

10 Game Mobile dengan Grafis Gila di 2025, Kualitas PC di Genggaman Tangan!

Tahun 2025 menghadirkan game mobile dengan grafis luar biasa yang setara PC! Dari aksi perang epik hingga balapan super realistis, simak deretan game yang bakal bikin kamu terpukau.
10 Game Mobile dengan Grafis Gila di 2025, Kualitas PC di Genggaman Tangan!(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.