logo

Meski Dukung AI, Larian Studios Tak Mau ChatGPT Menulis Dialog Cerita Game

Molsky
Kamis 28 Maret 2024, 14:00 WIB
ChatGPT. (Sumber: Digital Floats)

ChatGPT. (Sumber: Digital Floats)

Indogamers.com - Pro kontra penggunaan teknologi AI dalam perkembangan dunia game terus berlanjut. Sebagian ada yang mendukung tetapi tak jarang ada yang tidak sepakat karena dinilai punya banyak masalah di baliknya.

Namun ada pula yang berpandangan lumayan berimbang seperti yang dikatakan oleh Swen Vincke dari Larian Studios. Menurutnya, AI memang bisa membantu pekerjaan menjadi lebih cepat, namun ada beberapa aspek yang tidak mungkin bisa digantikan dengan teknologi tersebut.

Salah satu yang ia soroti adalah tentang penulisan dialog cerita dalam sebuah game yang menurut Vincke tidak bisa digantikan dengan AI.

Baca Juga: Spesifikasi Lengkap dan Harga Itel RS4, HP Gaming Mumpuni di Kelas Entry Level

"Kami merekrut penulis, jadi kami tidak meminta ChatGPT menulis dialog mereka. Namun, saya ingin mengatakan, saya memang melihat penggunaan AI generatif," katanya dikutip dari IGN pada Kamis, 28 Maret 2024.

Dia tetap memegang pada pendiriannya bahwa AI adalah alat yang digunakan Larian untuk membantu pekerjaan agar menjadi lebih cepat.

"Kami memiliki begitu banyak pekerjaan sehingga kami dengan senang hati menerima bantuan darinya. apa pun. Namun, saya kira hal itu tidak akan pernah bisa menggantikan sisi kreatif dan saya bisa menaruh uang sesuai keinginan saya," tambahnya.

Baca Juga: Prototype Game Horor Indonesia Ini Viral, Joko Anwar Sampai Tergiur Ingin Bantu Produksi

Vincke memandang AI bisa menggerus beberapa bidang pekerjaan karena akan semakin banyak orang yang berpikir, jika bisa menggunakan alat kenapa harus membayar orang?

Baginya, solusi terhadap kemacetan produksi adalah dengan mempekerjakan lebih banyak orang bukan memanfaatkan AI sepenuhnya.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Apa Alasan Microsoft Minta Developer Game Tak Bikin Karakter Wanita Seksi?

Kamis 28 Maret 2024, 13:15 WIB
undefined
Console

Wow! Game Balap Asphalt Legends Unite Segera Meluncur Bulan Juli 2024

Kamis 28 Maret 2024, 11:27 WIB
undefined
Console

Game Balap Mobil Asphalt Legends Unite Berikan Mode Baru yang Bikin Penasaran

Kamis 28 Maret 2024, 11:48 WIB
undefined
News Update
E-Sport18 November 2025, 12:01 WIB

Mengapa RRQ Kazu Terus Gagal di Puncak? Menilik 'Kutukan Runner-Up' di FFWS Global Finals 2025

RRQ Kazu kembali gagal meraih gelar FFWS 2025. Telusuri faktor mental, adaptasi meta, dan konsistensi yang menghambat mereka menjadi juara dunia Free Fire.
RRQ Kazu (FOTO: Instagram/rrqkingdom.ff)
E-Sport18 November 2025, 10:54 WIB

Setelah Juara FFWS Global 2025, CEO Buriram United Esports Targetkan Kontribusi di SEA Games

CEO Buriram United Esports, setelah juara dunia FFWS Global 2025, menyerukan tanggung jawab nasional. Simak bagaimana juara global ini bertekad meraih emas di SEA Games mendatang.
Buriram United Esports Juara FFWS Global Final 2025
E-Sport18 November 2025, 10:36 WIB

Hanya Gara-Gara 2 Hal Ini, Buriram United Juarai FFWS 2025 di Kandang Indonesia!

Buriram United Esports juara Free Fire World Series (FFWS) Global Finals 2025 di Jakarta! Kalahkan Fluxo & tim tuan rumah, kunci sukses mereka terungkap
Buriram United Esports (FOTO: Indogamers/Rozi)
Mobile17 November 2025, 15:33 WIB

Anti Bosan Tanpa Kuota! 10 Game Offline Android & iOS Paling Bikin Nagih di Tahun 2025!

Lagi di tempat tanpa sinyal? Jangan khawatir! Ini dia daftar 10 game offline paling addictive (bikin nagih) untuk Android dan iOS di tahun 2025. Dari hack n' slash intens hingga racing super realistis, semua bisa dimainkan tanpa internet!
Anti Bosan Tanpa Kuota! 10 Game Offline Android dan iOS Paling Bikin Nagih di Tahun 2025!(FOTO: GamePulse Network)
Mobile17 November 2025, 15:19 WIB

5 Game Open World Android & iOS Terbaik 2025 dengan Grafis Setara Konsol yang Bikin Nagih!

Daftar 5 game Open World terbaik di Android dan iOS tahun 2025 yang wajib kamu coba! Rasakan pengalaman bermain game konsol di HP-mu dengan Assassin's Creed Jade, Monster Hunter Outlanders, dan game survival dinosaurus, semua dengan grafis high-end!
5 Game Open World Android dan iOS Terbaik 2025 dengan Grafis Setara Konsol yang Bikin Nagih!(FOTO: GamePulse Network)
Mobile17 November 2025, 15:15 WIB

Bukan Kaleng-Kaleng! 5 Game Open World Android dan iOS Terbaik yang Bikin Kamu Lupa Waktu!

Mencari game Open World terbaik di Android dan iOS? Daftar 5 game ini menyajikan dunia luas, grafik memukau, mulai dari action epik ala Wukong hingga survival yang santai. Tersedia versi online dan offline!
Bukan Kaleng-Kaleng! 5 Game Open World Android & iOS Terbaik (Online/Offline) yang Bikin Kamu Lupa Waktu!(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Mobile17 November 2025, 15:12 WIB

Bikin Nagih! 5 Game Open World Mobile Terbaik di 2025 yang Rasanya Kayak Main di Konsol!

Jangan lewatkan 5 game Open World Android & iOS terbaik tahun 2025 yang menawarkan kebebasan eksplorasi dan grafis setara konsol! Dari MMO anime epik hingga survival bawah laut yang mencekam, temukan petualangan mobile terhebatmu di sini.
Bikin Nagih! 5 Game Open World Mobile Terbaik di 2025 yang Rasanya Kayak Main di Konsol!(FOTO: Android Tools)
Mobile17 November 2025, 14:42 WIB

Bikin Heboh Akhir Tahun! 5 Game Mobile Terbaru 2025 yang Wajib Kamu Coba (Online & Offline)

Siap-siap download! Ini dia 5 game Android & iOS terbaru di akhir tahun 2025 yang wajib kamu mainkan. Ada shooter unik dengan konsep 2D/3D, simulasi bus fotorealistik, hingga RPG anime keren dengan action yang gila-gilaan!
Bikin Heboh Akhir Tahun! 5 Game Mobile Terbaru 2025 yang Wajib Kamu Coba (Online & Offline)(FOTO: PROTECH)
Mobile17 November 2025, 14:37 WIB

Waktunya Upgrade Storage! Ini 5 Game Android dan iOS Paling Fresh dan Terbaik Tahun 2025!

Storage HP kamu siap-siap gemetar! Kami sajikan 5 game Android dan iOS terbaru 2025 yang wajib banget kamu koleksi, mulai dari stealth ala Hitman hingga survival hardcore Rust dan Action RPG Bleach dengan grafis memukau.
Waktunya Upgrade Storage! Ini 5 Game Android & iOS Paling Fresh dan Terbaik Tahun 2025!(FOTO: ChrisGamer EN)
Console17 November 2025, 14:17 WIB

Menunggang Kuda, Memburu Vampir! 5 RPG Western Terbaik yang Wajib Dicoba Penggemar Koboi

Siapkan pistolmu! Daftar 5 game RPG bertema Wild West terbaik, mulai dari kisah koboi pemburu vampir di Evil West hingga gurun pasca-apokaliptik klasik di Fallout: New Vegas. Pengalaman VR tak terlupakan!
Menunggang Kuda, Memburu Vampir! 5 RPG Western Terbaik yang Wajib Dicoba Penggemar Koboi(FOTO: Games Puff)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.