logo

Spesifikasi Minimum PC Buat Main Game Dragon Age: Inquisition, Gratis di Epic Games Store

Molsky
Sabtu 18 Mei 2024, 10:03 WIB
Dragon Age: Inquisition GOTY Edition. (Sumber: Epic Games Store)

Dragon Age: Inquisition GOTY Edition. (Sumber: Epic Games Store)

Indogamers.com - Sudah tahu kan kalau game Dragon Age: Inquisition yang lumayan mahal saat ini lagi gratis di Epic Games Store? Game yang diterbitkan sama Electronic Arts ini sebelumnya dibanderol dengan harga sekitar Rp479 ribu.

Namun bertepatan dengan Mega Sale 2024 Epic Store, game ini bisa kamu dapetin secara cuma-cuma melalui situs tersebut.

Tapi eh tapi, BioWare Edmonton sebagai pengembang sudah memberi penjelasan bawah butuh spesifikasi PC tertentu kalau pengen memainkannya. Di bawah ini adalah spek minimum perangkat PC atau laptop kalau mau memainkan Dragon Age: Inquisition dengan penuh keseruan dikutip dari EGS.

Baca Juga: 7 Tips Memainkan Nana di Mobile Legends, Hero Mage Menakutkan dan Selalu Bikin Pusing Lawan!

1. Persyaratan minimal

  1. Versi OS: Windows 7 atau 8.1, 64-bit

  2. CPU: AMD Quad core @ 2,5 GHz atau Intel Quad core @ 2,0 GHz

  3. Memori: RAM 4GB

  4. GPU: AMD Radeon HD 4870 atau GeForce 8800 GT

  5. DirectX: DirectX 10

  6. Penyimpanan: 26 GB

Baca Juga: Paul Walter Hauser Beri Sediki Bocoran Soal Keterlibatannya di Film The fantastic Four

2. Persyaratan yang direkomendasikan

  1. Versi OS: Windows 7 atau 8.1, 64-bit

  2. CPU: AMD Enam-inti @ 3,2 GHz

  3. Memori: RAM 8GB

  4. GPU: AMD Radeon HD 7870 atau R9 270 / Nvidia GeForce GTX

  5. DirectX: DirectX 11

  6. Penyimpanan: 26GB

Baca Juga: 5 Tips Bermanfaat Memilih HP yang Sinyalnya Kuat

Secara garis besar, pemain akan ditugaskan untuk menjadi penyelamat Thedas di Dragon Age: Inquisition – Game of the Year Edition.

"Anda adalah Inkuisitor, yang bertugas menyelamatkan dunia dari dirinya sendiri. Namun jalan di depannya penuh dengan keputusan-keputusan sulit. Thedas adalah negeri perselisihan. Faksi-faksi terus berperang satu sama lain bahkan ketika invasi iblis yang lebih besar telah dimulai. Dan kamu? Anda dan kelompok juara Anda adalah satu-satunya yang dapat mempertahankannya bersama. Tugas Anda adalah memimpin mereka...atau jatuh," demikian gambaran besar tentang game Dragon Age: Inquisition.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Dragon Age: Inquisition Gratis di Epic Games Store Jelang Perilisan Game Ini

Jumat 17 Mei 2024, 10:41 WIB
undefined
News

Ada di Epic Games, Ghost of Tsushima Enggak Cocok untuk Anak-anak?

Sabtu 18 Mei 2024, 09:15 WIB
undefined
News

Gratis di Epic Games Store, Ini Link dan Cara Download Dragon Age: Inquisition

Sabtu 18 Mei 2024, 09:49 WIB
undefined
News Update
E-Sport22 November 2024, 09:03 WIB

Jadwal, Format, dan Hasil Wildcard M6 MLBB 2024, Mencari 2 Tim ke Swiss Stage

Top 1 masing-masing grup melaju ke Decider Stage.
M6 Mobile Legends akan digelar 21 November-15 Desember 2024. (FOTO: Moonton)
Console22 November 2024, 08:51 WIB

Dragon Age: The Veilguard Rilis Patch Terbaru dengan 57 Peningkatan

Pembaruan besar baru saja dirilis untuk Dragon Age: The Veilguard. Patch ketiga ini membawa
Dragon Age: The Veil Guard. (Sumber: Xbox)
News22 November 2024, 08:30 WIB

Kabar Gembira! Pokemon Horizons Musim 2 akan Tayang di Netflix Awal 2025

The Pokemon Company resmi mengumumkan bahwa musim kedua dari serial populer Pokemon Horizons akan mulai tayang pada awal 2025.
Pokemon Horizons. (Sumber: Nintendo)
Console22 November 2024, 08:18 WIB

Bikin Permainan Makin Seru, Inilah 5 Lagu Soundtrack Game Terbaik Sepanjang Masa

Berikut adalah lima lagu soundtrack game terbaik yang diakui penggemar dan kritikus,
Game Metal Gear. (Sumber: Konami)
E-Sport22 November 2024, 07:53 WIB

Babak Wildcard M6 Sudah Dimulai, Ini Tim Favorit versi Ade Setiawan dan R7

Babak wildcard M6 sudah dilangsungkan Kamis (21/11/2024).
ULFHEDNAR dan RRQ Akira, dua tim yang tampil di wild card M6.
Gadget22 November 2024, 00:01 WIB

Fitur Baru dari Meta, Messenger Kini Bisa untuk Video Call dengan AI

Induk dari Facebook, WhatsApp, dan Instagram, yaitu Meta menghadirkan fitur baru berbasis AI pada aplikasi Messenger.
Ilustrasi fitur baru berbasis AI yang Meta hadirkan pada Messenger (FOTO: Meta)
Gadget21 November 2024, 23:05 WIB

Cuman Punya Laptop Tapi Pengen Nonton TV? Tenang, Begini Cara Nonton TV Gratis di Laptop

Saat ini, menonton TV tidak hanya bisa dilakukan secara offline.
Ilustrasi menonton TV di laptop (FOTO: pinterest.com)
Guides21 November 2024, 22:00 WIB

LapakReload: Pengalaman Top Up Diamond Mobile Legends yang Cepat dan Aman

Lapak Reload yang dikenal sebagai solusi top up diamond yang cepat, mudah, dan aman.
LapakReload tempat top up diamond Mobile Legends (FOTO: Instagram.com/@lapakload)
Gadget21 November 2024, 21:30 WIB

Putar Lagu di Spotify Terjeda? Tenang, Ini 6 Cara Mudah untuk Mengatasinya

Memutar lagu di Spotify yang terus terjeda bisa disebabkan banyak hal dan bisa diatasi dengan mudah.
Ilustrasi memutar lagu di Spotify yang terus terjeda (FOTO: Freepik.com)
Gadget21 November 2024, 21:03 WIB

Cara Sembunyikan Aplikasi di HP Oppo Tanpa Aplikasi Tambahan

Agar tidak sembarang orang bisa membuka aplikasi di HP Oppo yang kamu miliki.
Ilustrasi sembunyikan aplikasi di HP Oppo (FOTO: Oppo)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.