logo

Akhirnya Terungkap! Sosok Ini yang akan Jadi Sutradara Resident Evil 9

Molsky
Selasa 02 Juli 2024, 18:02 WIB
Resident Evil 9 (Sumber: Gamerant)

Resident Evil 9 (Sumber: Gamerant)

Indogamers.com - Masih menjadi misteri bagaimana Resident Evil 9 akan dirilis. Apakah bakal sukses besar atau malah mengecewakan? Semua akan kita ketahui nanti ya guys ya.

Tapi sebelum game tersebut dirilis, saat ini sudah banyak rumor yang beredar salah satunya tentang sutradara yang akan mengarahkannya.

Ternyata eh ternyata, dialah Koshi Nakanishi yang sebelumnya merupakan sutradara Resident Evil 7. Hal ini sebagaimana dikonfirmasi perusahaan dalam showcase digital Capcom Next, di mana Nakanishi akan memimpin entri baru berikutnya dalam seri ini, Resident Evil 9.

Baca Juga: Super Nintendo World Ciptakan Fitur Interaktif Baru yang Cerdas

“Sulit untuk mengetahui apa yang harus dilakukan setelah Resident Evil 7,” kata Nakanishi dikutip Indogamers.com dari VGC pada Selasa, 2 Juni 2024.

Akan tetapi, sejauh ini belum diungkapkan secara resmi oleh Capcom terkait perkembangan proses pembuatan Resident Evil 9.

“Tapi saya menemukannya, dan sejujurnya ini terasa penting. Saya belum bisa membagikan detailnya, tapi saya harap Anda bersemangat untuk hari yang saya bisa,” tambahnya.

Baca Juga: Mengenal Gamer Dyloch, Pemenang Turnamen Mortal Kombat 1 yang Viral Gegara Aksi Lempar Kursi

Adapun bocoran yang semakin santer telah dibagikan oleh orang dalam Dusk Golem melalui utasnya di Twitter. Beberapa hal yang ia bagikan adalah tentang Resident Evil 9 yang kemungkinan akan dirilis pada awal tahun 2025.

“Kemungkinan penundaan yang saya dengar dapat dikesampingkan. Resident Evil 9 akan segera terungkap dan dirilis tahun depan. Jika apa yang saya dengar sebelumnya benar, seharusnya terjadi pada bulan Januari. Pengembangannya akan memakan waktu sekitar tujuh tahun,” kata Golem.

Ia juga menambahkan bahwa Resident Evil 9 sebenarnya mulai dikembangkan pada tahun 2018 sebagai kemungkinan delapan entri dalam seri utama.

Baca Juga: The Witcher 3 REDkit Dipenuhi Adegan Penting yang Dipotong

Namun untuk saat ini, Resident Evil Village dipandang sebagai proyek spin-off, sebelum akhirnya menjadi entri utama kedelapan. Sebelumnya, Dusk Golem juga menyebut bahwa Resident Evil 9 bisa menjadi judul open-world.

Kabar dari Dusk Golem ini sendiri tidak boleh dipandang sebelah mata karena sejauh ini ia punya pengalaman yang cukup bisa dipercaya, apalagi soal bocoran Resident Evil 9.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Paket Game Resident Evil Asli Tersedia untuk PC Melalui GOG

Kamis 27 Juni 2024, 16:00 WIB
undefined
News

Kejutan! Remaster Resident Evil 5 Diklaim akan Jauh Lebih Keren

Selasa 25 Juni 2024, 09:26 WIB
undefined
News

Remake Resident Evil dengan Unreal Engine 5 Dinilai Jadi yang Terbaik

Senin 01 Juli 2024, 08:54 WIB
undefined
News Update
Mobile24 April 2025, 23:34 WIB

Daftar Hero Marksman Tier S Mobile Legends Meta Terbaru

Dalam Mobile Legends, hero Fighter memiliki peran penting.
Hero Mobile Legends. (Sumber: Reddit)
News24 April 2025, 23:01 WIB

4 Kelebihan Laptop Gaming Dibandingkan Konsol Game Rumahan

Laptop gaming ternyata memiliki sejumlah kelebihan dibandingkan dengan konsol game rumahan.
Laptop gaming vs konsol game rumahan. (FOTO: tomsguide.com)
Gadget24 April 2025, 22:31 WIB

GPD G1 RX 7600M XT, eGPU Portabel yang Cocok Dukung Gaming

GPD G1 RX 7600M XT hadir sebagai eGPU dengan keunggulan pada desainnya yang kompek dan memiliki tingkat portabilitas tinggi.
GPD G1 RX 7600M XT, eGPU portabel untuk gaming berat. (FOTO: gpdstore)
PC24 April 2025, 22:01 WIB

Rekomendasi 4 Laptop untuk Main Valorant dengan Harga Terjangkau

Untuk memainkan game Valorant di laptop ini, kamu membutuhkan laptop dengan spesifikasi mumpuni.
Ilustrasi main Valorant di laptop dengan harga terjangkau, Redmi Book 15. (FOTO: Pulsa.id)
PC24 April 2025, 21:02 WIB

Kenalin Cypher Valorant, Ini Skill Terbaik Si Penjual Informasi Berharga

Sebagai seorang Sentinel, Cypher berfokus untuk mendukung rekan satu timnya dengan melakukan pengintaian lokasi bom dan memotong sisi pertahanan dengan jebakannya.
Cypher, karakter di Valorant yang berperan sebagai Sentinel. (FOTO: Valorant)
Gadget24 April 2025, 20:28 WIB

Perbandingan Gorilla Glass dan Ceramic Shield, Mana Lebih Mumpuni Lindungi Layar?

Gorilla Glass dan Ceramic Shield memiliki perbedaan mendasar dalam bahan, proses pembuatan, dan performanya untuk melindungi layar smartphone.
Gorilla Glass vs Ceramic Shield (FOTO: digitalcitizen)
News24 April 2025, 20:07 WIB

Bermitra dengan League of Legends Championship Pacific, MSI Buktikan Dukungan Nyata kepada Esports Global

Melalui kolaborasi ini, MSI menyediakan desktop gaming berkinerja tinggi dan monitor profesional untuk mendukung LCP Arena.
Kolaborasi MSI dengan League of Legends Championship Pacific. (FOTO: MSI)
Gadget24 April 2025, 20:05 WIB

Vivo X200 Ultra Resmi Dirilis, Kameranya Bukan Kaleng-kaleng!

Vivo X200 Ultra hadir sebagai versi teringgi dari Vivo X200 Series yang memiliki kamera dengan spesifikasi bukang kaleng-kaleng.
Vivo X200 Ultra. (FOTO: Vivo)
Gadget24 April 2025, 19:57 WIB

5 Fakta Menarik Infinix XBOOK B15, Laptop Harga Rp5 Jutaan dengan Standar Militer

XBOOK B15 hadir dengan bodi berbahan aluminium alloy dan telah lolos uji ketahanan berstandar militer MIL-STD 810H.
Infinix XBOOK B15. (FOTO: Infinix.)
Accessories24 April 2025, 19:47 WIB

Samsung Monitor Gaming Odyssey Generasi Terbaru Hadir Dengan Layar 3D OLED

Samsung membenamkan teknologi 3D pada layar OLED Monitor Odyssey G9 agar pengguna dapat menikmati gaming 3D tanpa kacamata.
Samsung menghadirkan monitor gaming terbarunya. (FOTO: Dok. Samsung)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.