logo

Outfit di Snowbreak: Containment Zone Kena Sensor, Apa Kompensasi Bagi yang Kadung Beli?

RA_Majid
Sabtu 31 Agustus 2024, 14:04 WIB
Snowbreak: Containment Zone. (Sumber: Epic Games)

Snowbreak: Containment Zone. (Sumber: Epic Games)

Indogamers.com - Snowbreak: Containment Zone mengumumkan perubahan besar pada beberapa outfit game demi mematuhi syarat aturan dari pemerintah Cina daratan.

Perubahan ini memicu pertanyaan gamer mengenai kompensasi bagi mereka yang sudah terlanjur melakukan pembelian.

Untungnya, situs resmi game tersebut telah memberi info terkait kompensasi ini. Berikut detail selengkapnya.

Baca Juga: Gegara Karakternya Super Seksi, Pemain Aktif Game Snowbreak: Containment Zone Naik 50 Persen

Siapa yang Berhak Dapat Kompensasi?

Snowbreak: Containment Zone. (Sumber: Steam)

Kompensasi akan diberikan kepada pemain yang telah melakukan pembelian sebelum 30 Agustus 2024 dalam kategori berikut.

1. Kostum Terbatas di Toko Berbayar

Termasuk bundel kostum, tapi tak termasuk pembelian skin senjata yang berdiri sendiri dan kemungkinan juga tak termasuk kostum bonus Fenny - Lionheart: Delusional Starlet.

2. Kostum di Toko Produk Pilihan

Yao - Quiet Quitter: Enduring Valor, Fenny - Lionheart: Indomitable Charm, Fritia - Little Sunshine: Unfading Glow, Acacia - Redacted: Unbeatable Rank.

3. Tingkat Ultimate dari Battlepass

Kategori pembelian battlepass saat ini juga memenuhi syarat untuk kompensasi.

Baca Juga: Respons Gamer Atas Tanggapan Developer Snowbreak: Containment Zone soal Karakter Seksi

Apa yang Akan Didapatkan Pemain?

Snowbreak: Containment Zone. (Sumber: Steam)

Gamer yang memenuhi syarat menerima selector yang bisa ditukar dengan 60 Fragmen Manifestasi.

Ini cukup untuk membuka salah satu operatif berikut:

  • Lyfe - Wild Hunt

  • Fenny - Coronet

  • Fritia - Hush

  • Yao - Winter Solstice

  • Marian - Swift

  • Acacia - Kaguya

  • Chenxing - Ethereal Cloud

  • Haru - Absconditus

  • Mauxir - Shadow Ka

  • Tess - The Magician

  • Katya - Blue Bolt

Selector ini akan didistribusikan mulai dari 30 Agustus hingga 26 September 2024.

Baca Juga: 20 Game Terlangka Nintendo Switch, Harganya Capai Puluhan Juta Sekarang

Snowbreak: Containment Zone. (Sumber: Steam)

Bagi pemain yang ingin mendapat kostum bonus untuk Katya - Blue Bolt, periode untuk memenuhi syarat telah diperpanjang.

Sebelumnya, hanya pemain yang memiliki Katya - Blue Bolt sebelum 30 Agustus 2024 yang memenuhi syarat.

Kini, semua pemain yang memiliki Katya - Blue Bolt sebelum tanggal rilis kostum pada versi 2.4 akan memenuhi syarat.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Community

Rahasia Sukses Jadi Streamer Game di YouTube: Panduan Wajib Biar Nggak Cuma Jadi Penonton!

Jumat 30 Agustus 2024, 15:04 WIB
undefined
Mobile

8 Game iOS yang Bikin Kamu Susah Lepas dari Handphone, Keren Parah

Jumat 30 Agustus 2024, 15:24 WIB
undefined
Mobile

Cari Pengganti Mobile Legends? 7 Game MOBA ini Bisa Jadi Pilihan Terbaik

Jumat 30 Agustus 2024, 15:40 WIB
undefined
PC

10 Game Seru di Google Tanpa Perlu Unduh Aplikasi, Klick and Play

Jumat 30 Agustus 2024, 16:27 WIB
undefined
News

Buruan Klaim! Sniper Ghost Warrior Contracts Jadi Game Gratis di EGS

Jumat 30 Agustus 2024, 16:06 WIB
undefined
News Update
PC22 November 2024, 21:05 WIB

Spesifikasi & Cara Download Game PC Strinova yang Baru Saja Rilis, Ternyata Gratis!

Jangan lupa siapkan spesifikasi PC sesuai persyaratan sistem dari pengembang.
Game Strinova. (Sumber: Gematsu)
News22 November 2024, 20:03 WIB

Bandai Namco Online Resmi Bubar, Ini 5 Fakta Mengejutkan di Baliknya

Bandai Namco Online didirikan pada 2012 sebagai divisi yang fokus pada game online
Bandai Namco Online. (Sumber: Bandai Namco)
Accessories22 November 2024, 19:08 WIB

Rekomendasi 4 Fan Cooler Smartphone Terbaik, Bikin Ngegame Berjam-jam Nggak Takut Overheat

Agar smartphone tidak overheat meskipun digunakan untuk bermain game selama berjam-jam, kamu bisa memanfaatkan fan cooler terbaik.
Black Shark Funcooler 2 Pro (FOTO: shopee) (FOTO: Black Shark Funcooler 2 Pro)
News22 November 2024, 18:10 WIB

Jangan Ragu Buat Main, Ini 5 Rekomendasi Game Bandai Namco Online Terpopuler

Game terbaik dan terpopuler dari Bandai Namco dalam daftar ini mengacu pada skor Metacritic.
Game terbitan Bandai Namco. (Sumber: 2Game)
News22 November 2024, 17:01 WIB

Daftar Lengkap Pemenang Golden Joystick Awards 2024, Final Fantasy 7: Rebirth & Helldivers 2 Panen Gelar

Final Fantasy 7: Rebirth dan Helldivers 2 masing-masing membawa pulang empat gelar.
Golden Joystick Awards 2024. (Sumber: Wccf Tech)
News22 November 2024, 16:14 WIB

Kabar Gembira, Kolaborasi PUBG MOBILE dan McLaren Sudah Dimulai, Intip Fitur Menariknya!

PUBG MOBILE, salah satu game mobile terpopuler di dunia, memperluas kolaborasinya dengan McLaren Automotive dan McLaren Racing.
Kolaborasi PUBG dengan McLaren Automotive dan McLaren Racing. (FOTO: PUBG)
Console22 November 2024, 16:00 WIB

Helldivers II Capai 15 Juta Pemain, Sabet Penghargaan Game Multiplayer Terbaik

Helldivers II, game aksi kooperatif besutan Arrowhead Game Studios, terus mencatat pencapaian luar biasa.
Helldivers 2 (FOTO: Arrowhead Game Studios) (FOTO: Arrowhead Game Studios)
News22 November 2024, 15:43 WIB

Deretan Game Marvel yang Dihapus dari Steam Kembali Di-Update, Ada Apa Ini?

Microsoft maupun Marvel belum memberi pernyataan resmi.
Game Marvel di Steam. (Sumber: Hazzardor Gaming)
PC22 November 2024, 15:02 WIB

Begini 3 Poin Penting Kebijakan Baru Steam, dari Pembatalan DLC sampai Refund

Steam berharap, kebijakan baru ini bisa menguntungkan gamer maupun pengembang.
Logo Steam (FOTO: Steam)
Console22 November 2024, 14:14 WIB

Konami Bikin Reuni untuk Messi, Suarez dan Neymar untuk Promo Terbaru eFootball

Konami menghadirkan momen nostalgia bagi penggemar sepak bola
eFootball 2024 Konami. (Sumber: Konami)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.