logo

5 Fakta Menarik Warhammer 40.000: Space Marine 2 yang Baru Rilis Sudah Terjual 2 Juta Copy

RA_Majid
Kamis 12 September 2024, 11:26 WIB
Warhammer 40k: Space Marine 2. (Sumber: Steam)

Warhammer 40k: Space Marine 2. (Sumber: Steam)

Indogamers.com - Warhammer 40.000: Space Marine 2 baru saja dirilis dan game tersebut langsung jadi perhatian dengan pencapaian mengesankan.

Game aksi garapan Saber Interactive ini menawarkan pengalaman intens di dunia Warhammer 40K.

Jangan sampai ketinggalan, berikut lima fakta menarik game Space Marine 2 yang perlu kamu tahu.

1. Rekor Pemain Tertinggi di Steam & Laku 2 Juta Copy

Warhammer 40K: Space Marine 2 terjual 2 juta copy sehari setelah rilis, Selasa (10/9/2024). (Sumber: Focus Entertainment)

Ketika dirilis pada Senin, 9 September 2024, Warhammer 40.000: Space Marine 2 pecah rekor sebagai game Warhammer dengan jumlah pemain bersamaan tertinggi di Steam.

Pada hari tersebut, terdapat 225.690 pemain aktif bersamaan, mengalahkan rekor yang dipegang oleh game Total War: Warhammer 3 dengan 166.754 pemain.

Adapun sehari setelah rilis, tepatnya pada 10 September 2024, Focus Entertainment selaku penerbit game ini mengumumkan via Twitter kalau judul terbaru mereka terjual 2 juta kopi.

Angka ini diperkirakan terus meningkat, terutama karena Warhammer 40K juga rilis di platform lain seperti PS5 dan Xbox Series X/S.

2. Kembalinya Letnan Titus

Warhammer 40K: Space Marine 2. (Sumber: DSO Gaming)

Salah satu daya tarik utama Space Marine 2 yakni kembalinya Letnan Titus, karakter ikonik dari seri pertama.

Dalam game ini, Titus kembali berjuang melawan ancaman baru dari Tyranid dan Chaos Marines.

Suara karakter ini diisi oleh Clive Standen, yang juga menyampaikan pesan terima kasih kepada dua juta pemain yang sudah bergabung dalam game ini.

Baca Juga: Game The Crew 2 Dijual Rp10.000: Link Download, Gameplay & Spesifikasi PC Buat Main

3. Mode Kampanye Co-op

Warhammer 40K: Space Marine 2. (Sumber: Steam)

Meski dikenal sebagai game single player, Space Marine 2 juga menyediakan mode co-op.

Pemain bisa berkolaborasi dengan teman-teman mereka untuk menjalankan misi-misi operasi yang menantang.

4. Konten Pasca Rilis

Warhammer 40K: Space Marine 2. (Sumber: Steam)

Penerbit game, Focus Entertainment, telah merencanakan sejumlah konten menarik yang akan dirilis setelah peluncuran.

Season 2 dari game Space Marine 2 yang berlangsung dari Oktober hingga akhir 2024 akan membawa banyak tambahan, seperti peta operasi, musuh baru, tingkat kesulitan lebih tinggi, serta senjata baru.

Update juga akan memperbaiki beberapa masalah teknis seperti server dan crash.

Baca Juga: Link Download Warhammer 40k: Space Marine 2, Harga & Spesifikasi PC Minimum

5. Pujian dari Gamer dan Kritikus

Warhammer 40K: Space Marine 2. (Sumber: Steam)

Space Marine 2 mendapat banyak pujian dari penggemar dan kritikus. Di IGN, game ini diberi skor 8/10.

Kritikus memuji visual dan kekayaan lore Warhammer, serta mekanik pertempuran brutal yang memuaskan.

Kendati tidak terlalu inovatif dalam genre third-person shooter, performa game ini dianggap memuaskan.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

Ashfall, MMORPG Post-Apokaliptik dari NetEase Games, Siap Rilis Resmi di Tiongkok pada November 2024

Rabu 11 September 2024, 15:33 WIB
undefined
Reviews

Nggak Perlu iPhone 16 Pro Max, iPhone 16 Reguler Sudah Cocok untuk Main Game AAA

Rabu 11 September 2024, 18:40 WIB
undefined
Guides

Game The Crew 2 Dijual Rp10.000: Link Download, Gameplay & Spesifikasi PC Buat Main

Rabu 11 September 2024, 18:06 WIB
undefined
News

Game The Crew 2 Dijual Rp10.000 di Steam, Ubisoft Kasih Diskon Edan 98 Persen

Rabu 11 September 2024, 18:07 WIB
undefined
E-Sport

Game Tembak-tembakan 3v3 Paravox Adakan Misi Wishlist di Steam, Hadiah Gaming Keyboard sampai 2 Tiket ke Tokyo Menanti

Kamis 12 September 2024, 09:17 WIB
undefined
News Update
Mobile12 Mei 2025, 23:50 WIB

10 Game RPG Side Scrolling Terbaik untuk Android & iOS 2025, Aksi Hack & Slash yang Seru!

Cari game RPG side scrolling terbaik di 2025? Simak rekomendasi 10 game action hack & slash dengan grafis memukau, gameplay seru, dan mekanik unik. Cocok untuk pecinta aksi tanpa drama!
10 Game RPG Side Scrolling Terbaik untuk Android & iOS 2025, Aksi Hack & Slash yang Seru!(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Mobile12 Mei 2025, 18:46 WIB

10 Game MMORPG Cross Platform Terbaik 2025 untuk PC, Android & iOS!

Cari MMORPG cross platform seru di 2025? Simak rekomendasi terbaik mulai dari RF Online Next, Mabinogi Mobile, hingga Ragnarok M Eternal Love 2. Grafis keren, gameplay seru, dan bisa dimainkan di PC & mobile!
10 Game MMORPG Cross Platform Terbaik 2025 untuk PC, Android & iOS!(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Mobile12 Mei 2025, 16:00 WIB

Rekomendasi 4 Hero Tank Honor of Kings Paling Populer dan Susah Ditaklukkan

Di tengah panasnya medan pertempuran Honor of Kings, para tank jadi garda terdepan yang enggak cuma tahan banting, tapi juga bisa bikin musuh kelimpungan.
Lian Po Honor of Kings. (Sumber: Honor of Kings)
Mobile12 Mei 2025, 16:00 WIB

10 Game Offline Terbaik untuk Android & iOS di 2025, Seru Tanpa Internet!

Cari game seru yang bisa dimainkan tanpa Wi-Fi? Simak rekomendasi 10 game offline terbaik di 2025 untuk Android & iOS. Mulai dari survival zombie sampai balapan futuristik, semua bisa dinikmati kapan saja!
10 Game Offline Terbaik untuk Android & iOS di 2025, Seru Tanpa Internet! (FOTO: GamePulse Mobile)
Console12 Mei 2025, 15:30 WIB

12 Game Fighting Indie Keren yang Jarang Diketahui Gamers!

Cari game fighting seru selain Street Fighter atau Tekken? Yuk, cek 12 judul fighting indie yang mungkin belum pernah kamu mainin! Dari yang combo gila-gilaan sampai grafis unik, semua ada di sini. Siap-siap borong wishlist Steam!
12 Game Fighting Indie Keren yang Jarang Diketahui Gamers!(FOTO: Game Launch Central)
News12 Mei 2025, 15:18 WIB

KINGS OF CHILL: Kolaborasi Ai-CHA x Honor of Kings Hadirkan Minuman Heroik dan Turnamen Offline di 5 Kota

Brand minuman Ai-CHA resmi bekerja sama dengan Honor of Kings (HoK) dalam kampanye bertajuk “KINGS OF CHILL”, menghadirkan dua varian minuman spesial bertema hero dan serangkaian turnamen offline di lima kota besar Indonesia.
KINGS OF CHILL (FOTO: Istimewa)
Console12 Mei 2025, 15:00 WIB

10 Metroidvania Baru yang Bisa Mengalahkan Hollow Knight!

Cari pengganti Hollow Knight? Simak 10 game Metroidvania terbaru yang siap menghadirkan petualangan lebih seru, tantangan lebih berat, dan cerita lebih dalam! Dari eksplorasi waktu hingga pertarungan sengit, ini rekomendasi terbaik untuk kamu.
10 Metroidvania Baru yang Bisa Mengalahkan Hollow Knight!(FOTO: Game Launch Central)
Mobile12 Mei 2025, 15:00 WIB

5 Game Asyik yang Pas Buat Temenin Kamu saat Lagi di Toilet

Enggak perlu game berat, cukup yang bisa dicolek sebentar dan bikin waktu “me time” kamu makin asyik.
Game 2048. (Sumber: PlayStore)
Mobile12 Mei 2025, 14:30 WIB

15 Game Mobile Terbaik Mei 2025 yang Wajib Kamu Coba!

Bingung cari game seru di Play Store? Tenang, kami sudah pilihkan 15 game terbaik Mei 2025, dari RPG epik sampai survival zombie! Ada yang grafisnya wow, ada juga yang gameplay-nya bikin ketagihan. Yuk, simak rekomendasinya!
15 Game Mobile Terbaik Mei 2025 yang Wajib Kamu Coba!(FOTO: Down to Top)
Mobile12 Mei 2025, 13:46 WIB

5 Game Mobile yang Cocok Buat Santai Sebelum Tidur

Kalau kamu sering susah tidur gara-gara pikiran enggak bisa berhenti muter, coba deh mainin game yang bisa bikin rileks.
Dream Walker. (Sumber: PlayStore)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.