logo

4 Fakta Game Power Rangers: Rita's Rewind Siap Rilis, Pre-order Sudah Dibuka

RA_Majid
Kamis 31 Oktober 2024, 20:02 WIB
Power Rangers: Rita's Rewind. (Sumber: Steam)

Power Rangers: Rita's Rewind. (Sumber: Steam)

Indogamers.com - Game terbaru Power Rangers, Rita's Rewind resmi dijadwalkan rilis pada 10 Desember 2024.

Pre-order sudah dibuka di platform Steam, PlayStation, Xbox, dan Nintendo Switch.

Berikut empat fakta menarik seputar kabar rilis game ini, merujuk laporan The Gamer.

Baca Juga: Pokemon Trading Card Game Pocket Resmi Meluncur di Android dan iOS, Ini 5 Fakta yang Perlu Kamu Tahu Sebelum Memainkannya

Power Rangers: Rita's Rewind. (Sumber: Steam)

1. Tanggal Rilis Dikonfirmasi

Power Rangers: Rita's Rewind akan dirilis pada 10 Desember 2024. Saat main game ini, kamu bisa mencicipi semua Rangers tahun 90-an.

Game Rita's Rewind sudah diumumkan selama Summer Game Fest 2024 dan kini memasuki pre-order di berbagai platform.

2. Diskon Pre-Order 15 Persen

Pemain yang melakukan pre-order game sebelum tanggal rilis akan dapat diskon 15 persen.

Harga normal game Power Rangers: Rita's Rewind dibanderol Rp285.000, tetapi jika melakukan pre-order, kamu hanya perlu bayar Rp242.000 saja.

Penawaran ini berlaku di Steam, PlayStation 5, PlayStation 4, Xbox Series X/S, Xbox One, dan Nintendo Switch.

Baca Juga: Preorder Game Pemburu Monster, Monster Hunter Wilds Sudah Dibuka, Segini Harganya

Power Rangers: Rita's Rewind. (Sumber: Game Rant)

3. Gameplay Beragam

Rita's Rewind mengusung gaya main beat-'em-up klasik dengan sentuhan modern.

Pemain akan memiliki kesempatan untuk mengendalikan Megazord untuk melawan bos-bos epik, berpindah dari perspektif 2D ke 3D.

Setelah mengalahkan bos pertama, game akan beralih ke fighting game 2.5D.

Digital Eclipse menyatakan, “Kami harap kombinasi balapan, tembak-tembakan, dan pertarungan akan membuat Rita’s Rewind menarik di mata pemain yang selalu mimpi tentang seperti apa game Jason, Trini, Zack, Billy, dan Kimberly, seandainya mereka ada di pertengahan 1990-an.”

4. Perkembangan Digital Eclipse

Digital Eclipse, developer yang dikenal dengan game remaster seperti The Making of Karateka dan Tetris Forever, kini beralih ke proyek modern Rita's Rewind.

Mereka bilang ingin bikin game Power Rangers yang seharusnya ada, tapi belum pernah terwujud.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Mobile

Update Mobile Legends Patch 1.9.32: Penyesuaian Hero, Item, dan Perubahan di MLBB Rising Open!

Kamis 31 Oktober 2024, 14:13 WIB
undefined
News

Keras! Pendiri Arkane Austin Kritik Microsoft atas Penutupan Studio

Kamis 31 Oktober 2024, 14:32 WIB
undefined
Gadget

Infinix Hot 30i: Masih Layak Dipakai di Tahun 2024? Berikut Ulasannya

Kamis 31 Oktober 2024, 14:53 WIB
undefined
Console

Duh! Pengumuman GTA VI Hampir Ditunda Karena Kebocoran

Kamis 31 Oktober 2024, 16:02 WIB
undefined
News

Kenalan dengan OXO atau Noughts and Crosses, Game Pertama di Dunia. Gamer Harus Tahu Sejarah

Kamis 31 Oktober 2024, 16:02 WIB
undefined
News Update
Console24 November 2024, 16:00 WIB

Raja Para Monster, Ini 4 Game tentang Godzilla Terbaik yang Pernah Dirilis

Godzilla, sang "Raja Para Monster," telah menjadi ikon budaya pop selama beberapa dekade.
Godzilla. (Sumber: PlayStation)
Console24 November 2024, 15:00 WIB

5 Kolaborasi Fortnite yang Paling Mengejutkan, Pernah Nyobain?

Fortnite telah menjadi lebih dari sekadar game Battle Royale
Fortnite Battle Royale (Foto: Fortnite)
Console24 November 2024, 13:00 WIB

Godzilla akan Hadir di Fortnite! Ini Kejutan yang Bisa Kita Harapkan

Fortnite kembali mengejutkan komunitas pemainnya dengan kebocoran besar: Godzilla, sang "Raja Para Monster,"
Godzilla x Fortnite. (Sumber: Twitter.com/@ShiinaBR)
Console24 November 2024, 10:45 WIB

Rockstar Games Janjikan Kejutan Grand Theft Auto VI yang Memukau untuk Penggemar

Grand Theft Auto VI (GTA VI) terus menjadi salah satu game paling dinantikan dalam sejarah industri game.
GTA 6. (Sumber: Rockstar Games)
Console24 November 2024, 09:23 WIB

Gamers Senior Wajib Merapat! Fortnite Balikin Konten Lama yang Sangat Menggoda

Epic Games secara resmi mengumumkan bahwa mekanik ikonik Double Pump akan kembali ke Fortnite
Fortnite OG hadirkan peta asli. (FOTO: Epic Games)
Console24 November 2024, 09:02 WIB

Gaskeun Guys! Game Klasik Donkey Kong Land Tersedia di Nintendo Switch Online

Donkey Kong Land, salah satu game klasik Game Boy, kini resmi bergabung dalam katalog retro di Nintendo Switch Online
Donkey Kong Land. (Sumber: Nintendo)
PC24 November 2024, 08:50 WIB

4 Fitur Utama Edge Game Assist Microsoft, Panduan Praktis saat Bermain Game PC

Microsoft memperkenalkan fitur baru bernama Edge Game Assist, sebuah inovasi
Ilustrasi Game PC (FOTO: Pexels/Julia M Cameron)
Gadget24 November 2024, 06:56 WIB

3 Laptop Advan Terbaik di 2024, Spesifikasi Mewah Harga Murah

Advan menjadi salah satu pilihan terbaik saat kamu membutuhkan laptop terbaik di tahun 2024.
Advan AI Gen Ultra (FOTO: tokopedia.com)
Gadget23 November 2024, 22:01 WIB

Windows 365 Link: Spesifikasi, Harga dan Kelebihan PC Mini Berbasis Cloud Terbaru dari Microsoft

Microsoft menghadirkan perangkat terbarunya, PC mini berbasis cloud yang bernama Windows 365 Link.
Windows 365 Link (FOTO: microsoft)
Gadget23 November 2024, 21:04 WIB

Rekomendasi 5 VGA Card Termurah dan Berkualitas, Cocok untuk Bermain Game

Penggunaan VGA Card pada laptop dan PC membuat gambar yang dihasilkan akan jauh jadi lebih jernih dan jelas.
VVGA termurah berkualitas, Asrock Radeon RX 6600 Challenger (Sumber: asrock.com) (FOTO: asrock.com)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.