logo

5 Fakta Menarik Sony Bakal Produksi Adaptasi Film Resident Evil Reboot

RA_Majid
Rabu 12 Maret 2025, 12:35 WIB
Screen game Resident Evil. (Sumber: The Wrap)

Screen game Resident Evil. (Sumber: The Wrap)

Indogamers.com - Sony kembali mencoba menghidupkan franchise film Resident Evil usai beberapa kali gagal memuaskan fans.

Kendati film-film sebelumnya sukses di box office, banyak penggemar mengkritik film lama tidak setia pada cerita asli game dari Capcom.

Lantas bagaimana dengan film Resident Evil Reboot terbaru? Cek lima fakta menariknya, dirangkum dari laporan News Week pada 7 Maret 2025.

1. Reboot Sebelumnya Gagal di Pasar

Sebelumnya, film Resident Evil: Welcome to Raccoon City (2021) jadi film terbaru dari waralaba tersebut, tetapi tak menghasilkan banyak keuntungan.

Netflix juga pernah bikin serial live-action Resident Evil, tetapi dibatalkan usai hanya jalan satu musim saja.

2. Disutradarai oleh Zach Cregger

Reboot terbaru akan digarap oleh Zach Cregger, sutradara film horor Barbarian (2022) yang sempat panen pujian.

Ia akan bekerja sama dengan Shay Hatten, penulis skenario John Wick: Chapter 3 & 4 serta Ballerina.

Baca Juga: 7 Game Horor Paling Menakutkan dan Mencekam, Bikin Susah Tidur

Game Resident Evil 4. (Capcom)

3. Lebih Setia pada Versi Gimnya

Salah satu kritik terbesar terhadap film-film Resident Evil sebelumnya yakni terlalu jauh dari sumber asli.

Sekarang, Constantin Films berjanji untuk lebih setia pada elemen horor khas game ini.

4. Tanggal Rilis Sudah Ditetapkan

Sony dan Constantin Films mengumumkan reboot ini akan dirilis pada 26 September 2026.

Karena jadwal sudah ditetapkan, tampaknya proyek ini benar-benar serius untuk bawa kembali kejayaan Resident Evil di layar lebar.

Baca Juga: 10 Karakter Terbaik di Resident Evil yang Punya Kesan Mendalam di Hati Penggemar!

Jill Valentine di Resident Evil. (Sumber: Screen Rant)

5. Fans Berharap Karakter Ikonik Muncul

Sejauh ini, belum ada detail resmi tentang karakter dalam film, tapi banyak penggemar berharap karakter klasik seperti Jill Valentine akan menjadi tokoh utama.

Sebelumnya, karakter ini kurang mendapat sorotan dalam adaptasi film-film Resident Evil.

Apakah Sony akhirnya bisa memberikan adaptasi Resident Evil sesuai harapan fans? Kita tunggu perkembangan berikutnya.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

6 Fakta Unik Pembuatan Balatro, Sang Developer Rela Stop Main Game Roguelike Selama 2 Tahun Biar Tak Nyontek Ide

Selasa 11 Maret 2025, 17:25 WIB
undefined
PC

5 Daya Tarik Slay the Spire, Game Roguelike yang Memesona Developer Balatro

Selasa 11 Maret 2025, 19:21 WIB
undefined
PC

Harga Slay the Spire, Panduan Main, dan Spesifikasi PC untuk Memainkannya

Rabu 12 Maret 2025, 08:03 WIB
undefined
Mobile

5 Fakta yang Wajib Kamu Tahu tentang Famas, Senjata Jitu di Game PUBG

Selasa 11 Maret 2025, 20:00 WIB
undefined
Mobile

4 Fakta Menarik Map Karakin di PUBG yang Wajib Kamu Tahu

Selasa 11 Maret 2025, 21:00 WIB
undefined
News Update
News09 Mei 2025, 13:41 WIB

Inovasi Baru: Empat Pertandingan MLS 2025 Tayang Live di EA SPORTS FC Mobile

Electronic Arts Inc dan Major League Soccer mengumumkan pemain EA SPORTS FC™ Mobile kini dapat menyaksikan empat pertandingan pilihan dari musim reguler MLS 2025.
Empat pertandingan MLS 2025 tayang live di EA SPORTS FC mobile (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Mobile09 Mei 2025, 13:41 WIB

Stardew Valley 2 Bisa Jadi Nyata? Creator Kasih Sinyal Positif!

ConcernedApe, sang creator Stardew Valley, akhirnya buka suara soal kemungkinan Stardew Valley 2. Simak penjelasannya yang santai di sini!
Stardew Valley 2 Bisa Jadi Nyata? Creator Kasih Sinyal Positif!(Sumber: Google Play)
Mobile09 Mei 2025, 13:10 WIB

4 Alasan Mengapa Dian Wei Jadi Hero Terkuat di Honor of Kings

Kalau kamu suka main barbar dan enggak takut maju duluan, Dian Wei di Honor of Kings bisa jadi hero favoritmu
Dian Wei Honor of Kings (FOTO: Honor of Kings)
Guides09 Mei 2025, 12:55 WIB

Tangan atau Kaki Kram Saat Bermain Game? Jangan Anggap Sepele!

Kram adalah kontraksi otot yang terjadi secara tiba-tiba, tidak terkontrol, dan biasanya disertai rasa nyeri.
Ilustrasi Bermain Game Simulator
Gadget09 Mei 2025, 12:22 WIB

ASUS ROG Perkenalkan Jajaran Laptop Gaming Terbaik, Siap Bawa Laptop Gaming dengan GeForce RTX 50 Pertama di Indonesia

ASUS Republic of Gamers (ROG) menunjukkan dominasi pada inovasi dan teknologi terbaru sebagai No.1 Gaming Ecosystem
ASUS ROG Kerkenalkan Jajaran Laptop Gaming Terbaik di Indonesia (FOTO: Dok. ASUS)
PC09 Mei 2025, 11:02 WIB

FromSoftware Bakal Turunkan Kesulitan Elden Ring Nightreign Setelah Masukan Beta, Ada Update untuk Boss Nightlord Gladius!

FromSoftware akan turunkan kesulitan Elden Ring Nightreign setelah masukan beta. Boss Nightlord Gladius juga dapat pembaruan! Simak perubahan dan strategi baru di game yang rilis 30 Mei ini.
FromSoftware Bakal Turunkan Kesulitan Elden Ring Nightreign Setelah Masukan Beta, Ada Update untuk Boss Nightlord Gladius!(FOTO:  FromSoftware)
Console09 Mei 2025, 10:47 WIB

GTA 6 Trailer Terbaru Direkam di PS5! Rockstar Konfirmasi Semua Adegan In-Game

Rockstar mengungkap rahasia di balik trailer kedua GTA 6. Semua adegan gameplay dan cutscene ternyata direkam langsung dari PS5! Simak detail lengkapnya di sini.
GTA 6 Trailer Terbaru Direkam di PS5! Rockstar Konfirmasi Semua Adegan In-Game(FOTO: Rockstar)
Mobile09 Mei 2025, 10:22 WIB

Space Squad Survival: Game Base-Building & Petualangan Seru di Luar Angkasa, Rilis Juni 2025!

Rebel Twins bakal menghadirkan pengalaman survival seru di luar angkasa lewat Space Squad Survival! Gabungkan strategi bangun markas, eksplorasi planet, dan aksi tembak-menembak melawan bajak laut alien.
Space Squad Survival: Game Base-Building & Petualangan Seru di Luar Angkasa, Rilis Juni 2025!(FOTO: Rebel Twins)
E-Sport09 Mei 2025, 10:18 WIB

IKL Spring 2025 Makin Panas: Zona Bawah Mulai Bangkit, Sang Raja Masih Tak Tersentuh

Enggak semua tim langsung panas di awal, tapi minggu keempat IKL Spring 2025 mulai jadi panggung buat kebangkitan.
IKL Spring Honor of Kings. (Sumber: Honor of Kings)
PC09 Mei 2025, 09:50 WIB

MSI Modern AM242TP 12M: PC All in One yang Sangat Menawan

MSI Modern AM242TP 12M adalah PC all-in-one (AIO) 23,8 inci yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan kerja hybrid, belajar daring, dan aktivitas e-commerce dari rumah.
Modern AM242TP 12M. (Sumber: MSI)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.