logo

5 Villain Monster Terbaik dalam Game Horror, Sudah Pernah Ketemu?

RA_Majid
Sabtu 05 April 2025, 08:00 WIB
Laura. (Sumber: Pechenaka)

Laura. (Sumber: Pechenaka)

Indogamers.com - Villain dalam game horor sangat penting untuk menciptakan ketegangan dan rasa takut bagi pemain.

Selain menakutkan dari segi penampilan, villain atau monster dalam game berikut juga punya kisah seram.

Berikut lima villain monster terbaik dalam game horor yang wajib diketahui.

1. Pyramid Head
(Silent Hill 2)

Pyramid Head. (Sumber:PC GamesN)

Pyramid Head adalah salah satu monster paling ikonik dalam sejarah game horor. Ia muncul di Silent Hill 2 dan menjadi simbol rasa bersalah James Sunderland, protagonis game ini.

Dengan desain kepala berbentuk piramida dan pedang besar, Pyramid Head bukan monster biasa. Ia manifestasi dosa yang harus dihadapi James.

Kehadiran Pyramid Head selalu memicu ketakutan, terlebih di pertarungan terakhir.

2. The Thin Man
(Little Nightmares 2)

The Thin Man. (Sumber: Game Spot)

Sosok The Thin Man menambah atmosfer mencekam dalam game Little Nightmares 2. Monster ini terlihat tinggi, kurus, dan pakai jas serta topi.

Meski penampilannya mengerikan, yang paling menakutkan adalah twist besar di akhir game.

Twist mengungkap bahwa Mono, karakter yang dimainkan gamer, sebenarnya adalah The Thin Man.

Kejutan ini menambah lapisan psikologis, menjadikannya semakin mengerikan.

Baca Juga: Rekomendasi 7 Game Gore Terbaik, Bukan Buat yang Takut Darah

3. Eveline
(Resident Evil 7)

Eveline (Sumber: Giant Bomb)

Eveline menjadi antagonis utama di game Resident Evil 7. Awalnya tampak seperti gadis biasa, tapi ia sebenarnya merupakan hasil eksperimen genetik, gabungan DNA manusia dengan jamur berbahaya.

Eveline memiliki skill mengendalikan pikiran orang dan mengubah mereka jadi monster. Keberadaannya di keluarga Baker memicu kekacauan dalam game ini.

4. Laura
(The Evil Within)

Laura. (Sumber: Pechenaka)

Laura termasuk salah satu musuh paling menakutkan di game The Evil Within. Dulu, ia adalah gadis yang terbakar hidup-hidup dalam kecelakaan keluarga. Kini, ia menjadi monster dengan tubuh panjang, diselimuti api dan darah.

Meski menakutkan, ada sisi tragis dalam karakter Laura yang membuatnya berbeda dari monster lain. Pemain bisa simpati padanya, tetapi tetap harus menghadapi ketakutannya.

Baca Juga: 7 Karakter Genshin Impact Terkuat Berdasarkan Lore

5. Hannah Washington
(Until Dawn)

Hannah Washington. (Sumber: Until Dawn Fandom)

Hannah Washington berubah menjadi Wendigo setelah selamat dari kecelakaan yang membuatnya jatuh dari tebing.

Untuk bertahan hidup, ia memakan tubuh saudarinya, Beth. Tragedi ini memberi kedalaman emosional pada karakter Hannah.

Awalnya dia cuma gadis biasa, lalu setahun kemudian, ia muncul sebagai Wendigo yang sangat menakutkan.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Lifestyle

5 Kisah Kelam Game Mobile Legends di Indonesia, Ada yang Nyaris Bunuh Diri Gara-gara Akun Dihack

Senin 24 Maret 2025, 10:27 WIB
undefined
Mobile

12 Game RPG Turn Based Terbaik di Android dan iOS 2025 dengan Grafik Keren

Senin 24 Maret 2025, 10:39 WIB
undefined
Lifestyle

Kisah Mahasiswa Minta Tolong Terancam DO Gara-gara Kecanduan Game

Senin 24 Maret 2025, 10:45 WIB
undefined
Mobile

9 Game RPG Mobile Underrated di Tahun 2025, Gameplaynya Ngga Kalah Seru!

Senin 24 Maret 2025, 10:56 WIB
undefined
Mobile

Kenalan Lebih Dekat dengan Kaizer, Hero Fighter Honor of Kings yang Badas Abis

Senin 24 Maret 2025, 10:26 WIB
undefined
News Update
Guides04 Juli 2025, 17:01 WIB

Penting! Berikut Tips Merakit PC Gaming Untuk Hasil yang Maksimal

tips praktis agar proses merakit PC gaming yang bisa kamu perhatikan agar merakit PC gaming kamu berjalan dengan sukses
tips praktis agar proses merakit PC gaming  (FOTO: Notebookcheck)
Guides04 Juli 2025, 17:00 WIB

Tips Memilih PC Gaming Siap Pakai, Jangan Asal Biar Main Game Bisa Maksimal

tips memilih PC gaming siap pakai untuk bermain game lancar tanpa penyesalan.
tips memilih PC gaming siap pakai untuk bermain game lancar tanpa penyesalan (FOTO: Shutterstock)
PC04 Juli 2025, 17:00 WIB

5 Rekomendasi PC Gaming Siap Pakai Terbaik di tahun 2025

lima rekomendasi PC gaming siap pakai terbaik yang bisa jadi pilihan sobat gamers tahun ini
rekomendasi PC gaming siap pakai(FOTO: Notebookcheck)
Guides04 Juli 2025, 17:00 WIB

Cara Merakit PC Gaming Lengkap untuk Sobat Gamers yang Masih Pemula

berikut cara merakit PC gaming dengan panduan lengkap untuk kamu sebagai pemula agar lebih mudah paham.
cara merakit PC gaming dengan panduan lengkap untuk kamu sebagai pemula agar lebih mudah paham  (FOTO: ASUS)
Console04 Juli 2025, 11:31 WIB

15 Game Terlaris di eShop Switch 2 Saat Ini, Sebulan Setelah Perilisan

Nintendo Switch 2 baru dirilis sebulan lalu dan langsung mencetak sejarah. Inilah daftar 15 game eShop terlaris di konsol terbaru Nintendo per awal Juli 2025, berdasarkan pendapatan dalam tiga hari terakhir.
15 Game Terlaris di eShop Switch 2 Saat Ini, Sebulan Setelah Perilisan (FOTO: Mario Kart World)
News04 Juli 2025, 11:00 WIB

Lisa BLACKPINK Main PS5! Ini 7 Hal Menarik dari Video Kolaborasi Lisa dan Sony PlayStation

Lisa BLACKPINK tampil di video terbaru PlayStation sebagai ikon PlayStation Playmakers. Intip 7 hal menarik dari kolaborasi ini, mulai dari game yang dimainkan hingga tujuannya!
Lisa BLACKPINK (FOTO: Playstation)
E-Sport04 Juli 2025, 10:36 WIB

Bigetron by Vitality Punya 3 Divisi ke Esports World Cup (EWC) 2025, Berikut Daftarnya

Bigetron by Vitality kirim tiga tim untuk bisa tampil di EWC 2025 dari divisi yang berbeda berikut daftarnya.
Bigetron by Vitality kirim tiga tim untuk bisa tampil di EWC 2025 (Tengah) Memberikan Instruksi kepada Para Pemain di Ronde Terakhir FF (FOTO: Dok.FreeFire)
Gadget04 Juli 2025, 10:36 WIB

Bekerja Nyaman dan Hidup Bebas Bareng Modern AM242 Series dari MSI

Cari PC All-in-One yang stylish dan multifungsi? MSI Modern AM242 Series hadir dengan fitur backup wireless, webcam Full HD, keamanan privasi canggih, dan desain hemat tempat. Cocok untuk content creator, pebisnis online, hingga pelajar!
Bekerja Nyaman dan Hidup Bebas Bareng Modern AM242 Series dari MSI (FOTO: MSI)
E-Sport03 Juli 2025, 16:50 WIB

Daftar Divisi EVOS yang Siap Tanding di EWC 2025, Tanpa Divisi MLBB

EVOS Esports berhasil mengamankan tiket ke EWC 2025 dengan empat divisi andalannya yaitu EVOS Divine, EVOS TFT, EVOS CoD: Warzone, dan EVOS Apex Legends.
EVOS Esports berhasil mengamankan tiket ke EWC 2025  (FOTO: Garena)
E-Sport03 Juli 2025, 16:50 WIB

Dunia Games Laga 2025: Jadwal, Format, Pendaftaran, dan Hadiah Turnamen Komunitas MLBB Terbesar

Dunia Games kembali menghadirkan turnamen komunitas Mobile Legends terbesar di Indonesia, yaitu Dunia Games Laga 2025 (DGL 2025).
Turnamen DG Laga 2025 (FOTO: Dok.DG)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.