logo

Spesifikasi PC untuk Persona 3 Reload Tanpa Upgrade

PembasmiBocil
Rabu 22 November 2023, 19:29 WIB
Game PC Persona 3 Reload (Sumber: steampowered.com)

Game PC Persona 3 Reload (Sumber: steampowered.com)

Indogamers.com - Persona 3 Reload merupakan versi remake dari game Persona 3. Karena game ini hadir dengan versi remake, jadi sudah pasti game Persona 3 Reload ini menyuguhkan cerita yang lebih seru lagi. Cerita yang dibawakan dari tim SEES untuk menyelamatkan dunia atas fenomena misteri Apathy Syndrome, Dark Hour dan yang lainnya.

Selain hadir dengan cerita yang lebih seru, Persona 3 Reload tentunya memiliki kualitas yang lebih baik dibandingkan versi originalnya dari segi sound, visual, dan lainya.

Game ini juga sudah direncanakan untuk hadir pada versi PC. Sehingga, kedepannya para penikmat gamers PC tentunya dapat melihat spesifikasi yang sesuai dengan Persona 3 Reload.

Baca Juga: Persona 4 Arena hadir di AS untuk PS3 dan Xbox 360

Penasaran seperti apa spesifikasi PC yang disarankan agar bisa bermain game Persona 3 Reload ini? Simak selengkapnya di bawah ini.

Spesifikasi PC yang direkomendasikan untuk game Persona 3 Reload

Dengan mengikuti rekomendasi spesifikasi PC seperti yang akan dijelaskan di bawah, kamu bisa bermain game Persona 3 Reload dengan permainan yang terasa lebih responsif dan smooth.

Untuk rekomendasi PC dalam memainkan game Persona 3 Reload diantaranya sebagai berikut:

  • Processor: Intel Core i7-4790, 3.4 GHz

  • OS: Windows 10

  • Memory: 8 GB RAM

  • Storage: 30 GB

  • Graphics: Nvidia GeForce GTX 760, 2 GB

  • DirectX: Version 12

Spesifikasi PC minimum untuk game Persona 3 Reload

Selain spesifikasi yang direkomendasikan, kamu juga harus tahu apa spesifikasi PC minimum yang bisa digunakan untuk bermain game Persona 3.

Baca Juga: Persona 4 Arena Akan Rilis di Amerika

Untuk spesifikasi minimum dalam bermain game Persona 3 Reload kamu bisa lihat di bawah ini:

  • Processor: Intel Core i7-4790, 3.4 GHz

  • OS: Windows 10

  • Memory: 8 GB RAM

  • Storage: 30 GB

  • Graphics: Nvidia GeForce GTX 650 Ti, 2 GB

  • DirectX: Version 12

Nah, itulah tadi rekomendasi spek PC yang cocok untuk bermain game Persona 3 Reload. Selain spek PC rekomendasi, tersedia juga spek minimum PC untuk bermain game Persona 3 Reload. Dengan data tersebut, nantinya kamu tidak perlu lagi bingung untuk memilih PC mana yang cocok digunakan bermain game Persona 3 Reload.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Dota 2 T10 Battle Pass: Update Menarik, 3 Arcana, dan 2 Persona

Selasa 26 Mei 2020, 07:40 WIB
undefined
Console

Persona 6 Kapan Rilis? Ini Bocoran dari Sumber yang Dekat dengan Pengembang

Sabtu 18 November 2023, 09:10 WIB
undefined
News

Laku Keras, Persona 5 Sudah Terjual 1,5 Kopi!

Rabu 04 Januari 2017, 00:00 WIB
undefined
News Update
E-Sport27 Juli 2024, 23:36 WIB

Fakta Unik dan Menarik Pai Talent Honor of Kings

Kumpulan fakta unik tentang Pai, seorang mantan pro player Mobile Legends yang kini telah beralih menjadi talent Honor of Kings.
Pai Alter Ego
E-Sport27 Juli 2024, 23:10 WIB

Perjalanan Pai dari Pro Player Mobile Legends Menjadi Talent Honor of Kings

Salah satu pemain veteran Mobile Legends, Pai, memutuskan untuk pensiun sebagai pemain profesional Mobile Legends dan beralih menjadi talent untuk game Honor of Kings.
Alter Ego Pai (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Guides27 Juli 2024, 22:00 WIB

Arcana Hero Lian Po di Honor of Kings, Tank dengan Fokus Roamer

Rekomendasi Arcana yang digunakan dalam memakai hero Lian Po di Honor of Kings
Lian Po (FOTO: Honor of Kings) (FOTO: Honor of Kings)
Console27 Juli 2024, 21:09 WIB

15 Game Nintendo Switch Terlaris Sepanjang Masa

Berikut ini adalah beberapa judul game Nintendo paling laris sepanjang masa
Nintendo Switch 2 (Sumber: Lega Nerd)
Console27 Juli 2024, 19:34 WIB

18 Game Ekslusif Nintendo Switch yang Wajib Ada di Library-mu

Berikut ini adalah beberapa judul game eksklusif Nintendo yang wajib ada di library-mu:
Nintendo Switch (FOTO: Toms Guide)
Console27 Juli 2024, 19:08 WIB

19 Game Ekskusif Xbox yang Wajib Kamu Mainkan di Tahun 2024

Berikut ini adalah beberapa judul game wajib di Xbox yang wajib kamu mainkan
Kait Diaz dalam game Gears 5. (Sumber: IGN)
Guides27 Juli 2024, 18:14 WIB

Cara Membuat Beacon di Minecraft untuk Menemukan Markas, Ikuti Langkahnya

Berikut cara mudah membuat Beacon di Minecraft lengkap dengan tutorial pakainya
Cara Membuat Beacon di Minecraft (FOTO: YouTube/Eyecraftmc)
Console27 Juli 2024, 17:33 WIB

10 Game Ekskusif Xbox yang Wajib Kamu Mainkan di Tahun 2024

Berikut ini adalah beberapa judul game wajib di Xbox yang wajib kamu mainkan:
Forza Horizon 5 (FOTO: Playground Games)
Guides27 Juli 2024, 17:12 WIB

Rekomendasi Build Item Diochan di Midlane Honor of Kings, Bisa Kill Musuh Hingga Maniac

Rekomendasi Build Item yang digunakan dalam memakai Diaochan di Honor of Kings untuk fokus di midlane
Hero Diaochan Honor of Kings (FOTO: Dok.HonorogKings)
Console27 Juli 2024, 17:07 WIB

23 Judul Game yang Hanya Rilis di Sony PlayStation

Berikut ini adalah beberapa judul game yang hanya rilis di console Sony PlayStation:
PS5 (FOTO: Alvarotrigo)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.