logo

Sony Berikan Fitur Baru Ghost of Tsushima Khusus untuk Pemain di PC

Molsky
Jumat 08 Maret 2024, 10:32 WIB
Ghost of Tsushima. (Sumber: dlcompare)

Ghost of Tsushima. (Sumber: dlcompare)

Indogamers.com - Sony Interactive Entertainment akhirnya mengumumkan kalau game Ghost of Tsushima yang sebelumnya eksklusif di PlayStation akan menyeberang ke PC.

Nantinya, game ini akan dijual melalui platform Steam dengan harga $59,99 atau sekitar Rp900an ribu. Meski tergolong cukup mahal, namun game ini dijamin bisa memuaskan lho guys.

Sebab selain memang sudah ditunggu-tunggu kehadirannya di PC, game ini akan memberikan berbagai fitur baru. Dikutip dari Early Game pada Jumat, 8 Maret 2024, fitur-fitur tersebut meliputi:

Baca Juga: Ini Dia Bocoran Chip Mobile Legends, Hero Baru yang akan Segera Rilis

  1. Ultrawide Display Support

  2. Upscaling Technologies

  3. NVIDIA DLSS 3

  4. AMD FSR 3

  5. INTEL XESS

  6. Nvidia Reflex Low Latency & DLAA Support

  7. Dualsense support with haptic feedback and adaptive triggers

  8. IKI Island expansion

  9. Japanese voice over option

  10. Kurosawa mode

  11. Legends co-op multiplayer mode

Baca Juga: Acer Predator Helios Neo 16 Terbaru Resmi Meluncur, Laptop Gaming yang Multitasking

Sebagai informasi, Ghost of Tsushima merupakan permainan video dengan genre aksi-petualangan yang dirilis tahun 2020 oleh pengembang Sucker Punch Productions.

Game ini sangat direkomendasikan buat kamu guys, sebab selain seru, Ghost of Tsushima telah menerima sejumlah nominasi penghargaan di The Game Awards 2020, termasuk penghargaan Game of the Year.

Dirilis pada tanggal 17 Juli 2020 di PlayStation 4, game ini sukses terjual hingga 2,4 juta kopi hanya dalam waktu kurang dari satu minggu.

Baca Juga: Undang Ustaz, EVOS Esport Adain Doa Bersama dan Potong Tumpeng jelang Lawan Alter Ego di Pembuka MPL ID Season 13

Permainan video ini menggunakan perspektif orang ketiga yang mengontrol Jin Sakai, seorang samurai yang memiliki misi untuk melindungi Pulau Tsushima ketika invasi Mongol pertama ke Jepang terjadi.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
E-Sport

Prediksi Pertandingan Alter EGO vs Evos di Laga Pembuka MPL Indonesia Season 13

Jumat 08 Maret 2024, 06:53 WIB
undefined
E-Sport

6 Foto Adu Manis BA Dewa United Esport, Lidiawaty vs Anisa Rahim

Jumat 08 Maret 2024, 10:00 WIB
undefined
PC

Enggak Lagi Eksklusif di PS, Game Ghost of Tsushima akan Dirilis ke PC

Jumat 08 Maret 2024, 10:07 WIB
undefined
News Update
Mobile05 November 2024, 11:15 WIB

4 Game Baseball Android Paling Seru dan Menantang, Kamu Harus Coba

Berikut adalah 4 rekomendasi game baseball paling seru dan menantang di android
Game Baseball Star (Foto: playus soft)
Mobile05 November 2024, 10:25 WIB

4 Game Tenis Meja Mobile yang Wajib Dimainkan oleh Penggemar Ping Pong

Game tenis meja menjadi salah satu pilihan game olahraga yang banyak dimainkan di perangkat android
Game Virtual Table Tennis (Foto: SenseDevil Games)
Mobile05 November 2024, 09:59 WIB

4 Game Billiard Terbaik di Android dengan Grafis Menarik

Berikut adalah 4 rekomendasi game billiard terbaik di Android yang wajib kamu coba
Game 8 Pool Billiards (Foto: uptodown)
E-Sport05 November 2024, 09:17 WIB

Klarifikasi BTR Psychoo atas Tuduhan Kasus Kekerasan oleh Mantan Kekasih

Saat ini, kasus dugaan kekerasan yang melibatkan pro player Teguh "Psychoo" Imam Firdaus
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 09:05 WIB

Profil dan Biodata BTR Psychoo, Karier hingga Kasus Dugaan Kekerasan

Psychoo adalah seorang pro player Mobile Legends berbakat yang telah sukses
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 08:49 WIB

Buntut Dugaan Kekerasan terhadap Pacar, Psychoo Langsung Disanksi Bigetron

Kabar mengejutkan datang dari pro player Bigetron Esports, Psychoo yang diduga telah melakukan tindakan kekerasan.
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 08:02 WIB

5 Fakta Menarik IESF World Esports Championships 2024 (WEC24) Riyadh, Pertama Kali Edisi MLBB Women

Untuk kedua kalinya dalam setahun ini Riyadh menjadi tuan rumah kejuaraan dunia esports.
Trofi IESF World Esports Championships 2024 Riyadh. (FOTO: Instagram/iesf_official)
E-Sport05 November 2024, 08:01 WIB

Keren, 2 Caster asal Indonesia Tampil di IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Kepastian penampilan keduanya diumumkan di IG resmi International Esports Federation (IESF) @iesf_official.
Dua caster Indonesia tampil di IESF World Esports Championships 2024 Riyadh. (FOTO: Instagram/aeternaaaa)
E-Sport05 November 2024, 07:08 WIB

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia MLBB Women IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Lolos ke ajang IESF World Esports Championships 2024 Riyadh, timnas Indonesia MLBB Women berharap bisa berbicara banyak di ajang ini.
Momen timnas Indonesia MLBB Women meraih emas SEA Games 2023. Akankah prestasi manis terulang di IESF World Esports Championships 2024 Riyadh? (FOTO: Instagram/viorelleval_)
E-Sport05 November 2024, 06:14 WIB

Tergabung di Grup A, Ini Jadwal Timnas Indonesia MLBB Men IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Diperkuat roster terbaik, timnas Indonesia berharap bisa membawa pulang trofi juara setelah pada 2023 puas sebagai runner-up.
Alberttt, salah satu roster Indonesia di MLBB Men. (FOTO: Instagram/albertttiskndr)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.