logo

Spesifikasi dan Harga Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition yang Miliki Layar Anti Silau

PembasmiBocil
Senin 18 Maret 2024, 15:08 WIB
Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition (FOTO: Huawei)

Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition (FOTO: Huawei)

Indogamers.com - Pabrikan teknologi asal China, Huawei resmi merilis tablet terbaru Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition untuk pasar Indonesia. Tablet ini resmi dirilis pada tanggal 14, Maret 2024 dan merupakan versi baru dari Huawei MatePad 11.5 yang dirilis pada Agustus 2023 lalu.

Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition dan Huawei MatePad 11.5 2023 ini memiliki perbedaan yang paling ketara di sektor layarnya. Di mana, layar Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition menawarkan layar yang bebas refleksi atau pantulan cahaya dan memiliki berbagai kelebihan dibandingkan dengan layar yang permukaannya matte biasa.

Agar tidak penasaran seperti apa tablet terbaru dari Huawei ini, kamu bisa simak selengkapnya spesifikasi dan harga dari Huawei MatePad 11.5 Papermatte Edition yang hadir untuk pasar Indonesia seperti di bawah ini yang dilansir dari laman resmi Huawei.

Spesifikasi Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition

Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition hadir dengan desain yang elegan dan ergonomis. Tablet ini cocok digunakan sebagai perangkat pendukung di kantor atau sebagai perangkat yang menemani waktu senggang untuk hiburan.

Tablet terbaru dari Huawei ini memiliki dimensi Lebar x Tebal x Tinggi (176,82 x 6,85 x 260,88 mm) dan memiliki bobot yang cukup ringan, yaitu 499 gram termasuk baterai.

Untuk sektor layarnya sendiri, Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini menggunakan panel TFT LCD (IPS) seluas 11,5 inci sesuai dengan namanya. Layar tersebut juga berfungsi memberikan tampilan visual yang mulus dan responsif saat menjalankan berbagai aplikasi. 

Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition dilengkapi juga dengan teknologi anti silau yang mampu meminimalisir pantulan cahaya yang dihasilkan sehingga mata tidak mudah lelah. Selain itu, layar Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition juga telah memiliki beberapa sertifikasi, termasuk sertifikasi Low Visual Fatigue oleh SGS, sertifikasi Bebas Refleksi dan Low Blue Light dari TÜV Rheinland.

Beralih ke sektor dapur pacunya, Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini ditenagai dengan prosesor Qualcomm Snapdragon 7 Gen 1 Mobile Platform yang memiliki CPU × [email protected] GHz + 3 × [email protected] GHz + 4 × [email protected] GHz. Sementara itu, untuk kartu pengolah grafisnya menggunakan GPU Adreno 644.

Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition yang berjalan di atas sistem operasi (OS) HarmonyOS 3.1 ini mengandalkan RAM 8GB untuk pemrosesan segala aktivitasnya dan memiliki penyimpanan internal 256GB untuk menyimpan semua data para penggunanya.

Untuk sektor kameranya, Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini hadir dengan kamera belakang beresolusi tinggi, 13 MP (f/1.8 aperture, AF) yang mampu menghasilkan foto 4208 × 3120 piksel dan merekam video 3840 × 2160 piksel. 

Untuk mode pengambilan gambar yang dimiliki Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini meliputi, Beauty, Panorama, Audio Control, Timer, Time-Lapse, Watermark, Documents, dan tidak ketinggalan juga AI Lens.

Sementara itu, untuk kamera depannya menggunakan lensa berukuran 8 MP (f/2.2 aperture, fixed focal length) yang mampu menghasilkan gambar 3264 × 2448 piksel, merekam video 1920 × 1080 piksel dan memiliki mode kamera yang meliputi, Beauty, Mirror reflection, Audio Control, Timer, Time-Lapse dan Watermark.

Sedangkan untuk sektor dayanya, tablet terbaru dari Huawei ini memiliki baterai yang berkapasitas 7700 mAh yang mendukung pemutaran video hingga 10,5 jam tanpa henti dengan daya penuh, mendukung pekerjaan dan kebutuhan entertainment sepanjang hari.

Untuk fitur-fitur dan konektivitas yang hadir pada Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition ini seperti, Wi-Fi 6, empat speaker dengan algoritma Huawei Histen 8.1, Huawei Notes, Huawei Books, USB Type-C, Bluetooth 5.2, dua mikrofon, Huawei M-Pencil generasi kedua dan masih banyak lagi.

Harga Huawei MateBook 11.5 PaperMatte Edition

Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition sudah bisa kamu dapatkan di Indonesia dalam varian warna abu-abu (Space Grey) dengan banderol Rp6.899.000 untuk varian RAM 8 GB/256 GB.

Kamu bisa membelinya secara online atau offline di toko resmi Huawei dan marketplace rekanan Huawei. Untuk periode 21 Maret 2024 hingga 15 April 2024, para pembeli Huawei MatePad 11.5 PaperMatte Edition berhak mendapatkan benefit gratis senilai Rp3,3 juta.

Penawaran sudah termasuk aksesori Huawei Smart Keyboard, Huawei M-Pencil 2nd Gen, dan Huawei Bluetooth Mouse. Benefit ini bersifat first come first serve, alias siapa cepat dia dapat.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

5 Kelebihan Tablet Huawei MatePad Pro 13.2, dari Prosesor Mumpuni hingga Baterai Badak

Jumat 15 Desember 2023, 20:20 WIB
undefined
Gadget

Segera Rilis di Indonesia, Huawei MatePad Pro 13.2 Bakal Jadi Andalan Konten Kreator

Minggu 24 Desember 2023, 08:00 WIB
undefined
PC

Spesifikasi Lengkap dan Harga Tablet Honor Pad 9 yang Punya Segudang Kelebihan

Jumat 23 Februari 2024, 21:35 WIB
undefined
PC

Cek dan Ricek Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Layar serta Daya Tahan Baterai Tablet Honor Pad 9

Jumat 23 Februari 2024, 21:41 WIB
undefined
PC

Mengulik Lebih Dalam Spesifikasi Tablet Gaming Lenovo Legion Y700 (2023), Berapa Harganya Nih?

Minggu 17 Maret 2024, 08:02 WIB
undefined
News Update
Console20 Januari 2026, 23:50 WIB

Gak Ada Matinya! 7 Game RPG Isometrik Masterpiece yang Bisa Kamu Mainkan 100+ Jam!

Ingin petualangan yang tidak ada habisnya? Inilah 7 rekomendasi game RPG Isometrik terbaik yang menawarkan konten melimpah hingga ratusan jam. Dari narasi epik Baldur's Gate 3 hingga kegelapan Diablo II!
Gak Ada Matinya! 7 Game RPG Isometrik Masterpiece yang Bisa Kamu Mainkan 100+ Jam!(FOTO: Joel RPG)
Mobile20 Januari 2026, 23:45 WIB

Gak Ada Obat! 10 Game Mobile Terbaik 2026: Dari Kualitas Konsol hingga Mahakarya Gratis!

Tahun 2026 adalah tahun emas buat gamer mobile! Inilah 10 rekomendasi game Android & iOS terbaik tahun 2026 yang menawarkan grafik gahar dan gameplay inovatif. Dari Subnautica hingga mahakarya Where Winds Meet!
Gak Ada Obat! 10 Game Mobile Terbaik 2026: Dari Kualitas Konsol hingga Mahakarya Gratis!(FOTO: Android Tools)
Console20 Januari 2026, 23:28 WIB

Gak Ada Matinya! 7 Rekomendasi Game Horor PS5 Paling Underrated yang Wajib Kamu Mainkan untuk Pengalaman Mencekam yang Luar Biasa

Bosan dengan judul mainstream? Inilah 7 rekomendasi game horor PS5 paling underrated yang menawarkan kengerian murni. Dari estetika retro PS1 hingga teror psikologis yang mendalam!
Gak Ada Matinya! 7 Rekomendasi Game Horor PS5 Paling Underrated yang Wajib Kamu Mainkan untuk Pengalaman Mencekam yang Luar Biasa(FOTO: NextGenGamers)
Mobile20 Januari 2026, 23:17 WIB

Gak Ada Matinya! 7 Rekomendasi Game Metroidvania Offline Terbaik 2026 di Android dan iOS untuk Petualangan Tanpa Batas

Ingin petualangan yang menantang tanpa perlu kuota internet? Inilah 7 rekomendasi game Metroidvania terbaik di mobile tahun 2026 yang menawarkan eksplorasi luas dan aksi gahar. Dari Prince of Persia hingga Blasphemous!
Gak Ada Matinya! 7 Rekomendasi Game Metroidvania Offline Terbaik 2026 di Android dan iOS untuk Petualangan Tanpa Batas(FOTO: GamePulse Network)
Mobile20 Januari 2026, 23:13 WIB

Bikin Nagih! 7 Rekomendasi Game Offline Android dan iOS Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan di Mana Saja Tanpa Kuota

Lagi irit kuota atau sedang di tempat tanpa sinyal? Inilah 7 rekomendasi game offline Android dan iOS terbaik yang menawarkan grafis gahar dan gameplay adiktif. Dari Hitman hingga Limbo!
Bikin Nagih! 7 Rekomendasi Game Offline Android dan iOS Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan di Mana Saja Tanpa Kuota(FOTO: GamePulse Network)
Console20 Januari 2026, 22:23 WIB

Siap-Siap! 10 Game Nintendo Switch dan Switch 2 Paling Dinantikan di Tahun 2026

Tahun 2026 akan menjadi tahun emas bagi pengguna Nintendo! Inilah 10 rekomendasi game paling dinantikan untuk Switch dan Switch 2, mulai dari aksi roguelike unik hingga simulator yang menenangkan.
Siap-Siap! 10 Game Nintendo Switch dan Switch 2 Paling Dinantikan di Tahun 2026(FOTO: SwitchSide)
Console20 Januari 2026, 22:18 WIB

Nostalgia Konsol Biru! 10 Game PS3 Legendaris Terbaik Sepanjang Masa yang Tak Tergantikan

Ingat masa kejayaan konsol PlayStation 3? Inilah 10 rekomendasi game PS3 terbaik dan paling legendaris sepanjang masa. Dari petualangan Nathan Drake hingga kisah Joel dan Ellie!
Ingat masa kejayaan konsol PlayStation 3? Inilah 10 rekomendasi game PS3 terbaik dan paling legendaris sepanjang masa. Dari petualangan Nathan Drake hingga kisah Joel dan Ellie!(FOTO: Systaseis Games)
Console20 Januari 2026, 22:14 WIB

Gak Boleh Skip! 12 Game Pixel-Art Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan, Dari Petualangan Emosional hingga RPG Kompleks!

Seni pixel-art tidak pernah mati! Inilah 12 rekomendasi game pixel-art terbaik yang menawarkan visual menawan dan gameplay adiktif. Dari atmosfer misterius Planet of Lana hingga Siralim Ultimate, temukan game favoritmu!
Gak Boleh Skip! 12 Game Pixel-Art Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan, Dari Petualangan Emosional hingga RPG Kompleks!(FOTO: Renkai Games)
Console20 Januari 2026, 22:10 WIB

PS5 Auto-Gahar! 10 Game Eksklusif 2026 yang Bakal Menghancurkan Kehidupan Sosialmu

Lupakan rencana akhir pekan! Inilah 10 game eksklusif PS5 paling dinantikan tahun 2026. Dari kebrutalan Marvel's Wolverine hingga aksi Kung Fu Phantom Blade Zero, siapkan dirimu untuk pengalaman gaming yang bikin lupa dunia luar!
null (FOTO: Game Launch Central)
Mobile20 Januari 2026, 22:05 WIB

Gak Ada Obat! 10 Game Mobile Terbaru 2026 yang Wajib Kamu Mainkan, Dari Grafis Konsol hingga MMO Anime!

Siapkan storage HP-mu! Inilah 10 rekomendasi game mobile terbaru tahun 2026 dengan grafis gahar dan gameplay inovatif. Mulai dari mahakarya Where Winds Meet hingga aksi brutal Maneater!
null (FOTO: GameMobile HDgraphic)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.