logo

5 Keunggulan Laptop Gaming Redmi G Pro 2024 yang Mampu Berikan Pengalaman Gaming Mendalam

PembasmiBocil
Senin 18 Maret 2024, 20:05 WIB
Laptop gaming termurah dikelasnya, Redmi G Pro 2024 yang memiliki berbagai keunggulan (FOTO: m.mi.com)

Laptop gaming termurah dikelasnya, Redmi G Pro 2024 yang memiliki berbagai keunggulan (FOTO: m.mi.com)

Indogamers.com - Xiaomi, pabrikan teknologi ternama asal China, akhirnya merilis laptop gaming Redmi G Pro 2024.

Laptop gaming terbaru Redmi G Pro 2024 ini juga hadir dengan spesifikasi yang mengesankan namun tetap memiliki harga yang terbilang murah di kelasnya.

Dengan harga di bawah Rp20 jutaan saja, Redmi G Pro 2024 ini telah memiliki berbagai kelebihan.

Agar tidak penasaran dengan apa saja keunggulan yang dihadirkan laptop gaming Redmi G Pro 2024, kamu bisa simak selengkapnya di bawah ini.

Keunggulan Redmi G Pro 2024

1. Desain khas laptop gaming yang modern

Keunggulan pertama yang hadir pada Redmi G Pro 2024 ada pada sektor desainnya yang khas ala laptop gaming modern yang memiliki bentuk bodi menarik. Redmi G Pro 2024 didukung oleh berbagai efek pencahayaan, salah satunya pada bagian logo. Xiaomi mengklaim bahwa desain seperti ini bertujuan untuk menghadirkan pengalaman bermain game yang lebih mendalam bagi para penggunanya.

Dimensi dari Redmi G Pro 2024 adalah 360 mm x 260.90 mm x mm 23.45 dengan berat keseluruhan (dengan baterai) 2,7 kg. Untuk keyboardnya sendiri Redmi G Pro 2024 sudah tersedia numpad key terpisah dan tentunya sudah dibekali dengan backlit RGB yang mendukung 11 efek pencahayaan, yaitu spiral pelangi, riak, dan gelombang.

2. Layar IPS LCD dengan resolusi tinggi

Redmi G Pro 2024 juga memiliki keunggulan lainnya, yaitu di sektor layarnya yang hadir dengan resolusi tinggi. Redmi G Pro 2024 mengandalkan panel IPS LCD seluas 16 inci dengan resolusi 2.5K (2,560 x 1,600 piksel) dan refresh rate variabel di 240Hz.

Layar Redmi G Pro 2024 juga memiliki kecepatan respons 3 ms, mendukung teknologi G-SYNC dan memiliki kecerahan 500 nit. Dalam kombinasi dengan kedalaman warna 10-bit dan meredupkan peredupan DC, layar memastikan grafis yang mengesankan dengan warna-warna cerah dan gerakan halus.

Dukungan teknologi refresh adaptif G-SYNC yang digunakan pada Redmi G Pro 2024 juga mampu mengurangi terjadinya tearing, stuttering, flickering, dan distorsi dalam setiap gameplay.

3. Menggunakan prosesor gaming terkencang di kelasnya

Keunggulan selanjutnya dari Redmi G Pro adalah menggunakan prosesor gaming terkencang di kelasnya, yaitu Intel Core i9 Gen-14 tepatnya Intel Core i9-14900HX dengan frekuensi turbo maksimal mencapai 5,8GHz (24 core, 32 threads, dan smart cache L3 36MB).

Dikutip dari laman PCWorld, prosesor Intel Core i9 -14900HX ini merupakan salah satu prosesor gaming tercepat untuk kelas mobile. Performa dari Intel Core i9 -14900HX in tidak jauh berbeda dengan Intel Core i9 -13900HX.

4. Memiliki kartu pengolah grafis unggulan dari NVIDIA

Redmi G Pro 2024 juga hadir dengan kartu pengolah grafis unggulan dari NVIDIA yaitu, NVIDIA GeForce RTX 4060 Laptop GPU. Dikutip dari laman resmi NVIDIA, kartu grafis yang digunakan Redmi G Pro 2024, NVIDIA GeForce RTX 4060 ini memungkinkan para penggunanya untuk memainkan game dan aplikasi terbaru dengan arsitektur NVIDIA Ada Lovelace yang sangat efisien.

Pengguna juga dapat merasakan pengalaman gaming imersif yang dipercepat AI dengan ray tracing dan DLSS 3, serta tingkatkan proses kreatif dan produktivitas Anda dengan NVIDIA Studio.

NVIDIA GeForce RTX 4060 sendiri memiliki 24 core akselerasi raytracing, memasangkan memory GDDR6 sebesar 8 GB dengan GeForce RTX 4060 Mobile, yang dihubungkan menggunakan antarmuka memori 128-bit. GPU beroperasi pada frekuensi 1545 MHz, yang dapat ditingkatkan hingga 1890 MHz, memori berjalan pada 2000 MHz (efektif 16 Gbps).

5. Memiliki sistem pendingin canggih

Keunggulan terakhir dari Redmi G Pro 2024 adalah memiliki sistem pendingin yang canggih. Penggunaan sistem pendingin ini dilakukan untuk menjaga stabilitas performa Redmi G Pro 2024.

Sistem pendingin yang dihadirkan Xiaomi untuk Redmi G Pro 2024 adalah serangkaian sistem pendingin canggih, yang meliputi kipas ganda, tiga pipa panas mesh 3D, dan ruang uap VC sehingga memungkinkan sistem pembuangan panas melonjak lebih cepat dari generasi sebelumnya.

Serangkaian sistem pendingin tersebut juga mendorong performa laptop ini berjalan menggunakan total daya hingga 210W. Secara khusus, batas kinerja untuk CPU dan GPU ada di dalam 130W dan 140W masing-masing.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

Spesifikasi dan Harga Acer Predator Helios 16 dan 18, Laptop Gaming dengan Tampilan Menawan

Selasa 30 Januari 2024, 10:15 WIB
undefined
Gadget

Rekomendasi Laptop Gaming Acer, Dipilih Mumpung Promo Ulang Tahun

Kamis 11 Januari 2024, 12:32 WIB
undefined
PC

Spesifikasi dan Harga Laptop Gaming Redmi G Pro 2024 yang Super Mumpuni

Senin 18 Maret 2024, 18:10 WIB
undefined
PC

Harga dan Spesifikasi MSI Raider 18 HX A14V, Laptop Gaming Ringan dengan Performa Tinggi

Kamis 18 Januari 2024, 19:25 WIB
undefined
News Update
Mobile21 Januari 2026, 22:40 WIB

Gak Perlu Konsol! Ini 6 Game Mobile AAA Terbaru 2026 dengan Grafis Gila yang Wajib Kamu Mainkan!

Masuki era baru mobile gaming dengan daftar 6 game mobile AAA terbaik 2026 untuk Android dan iOS. Mulai dari horor Resident Evil 2 hingga balapan realistis Grid Legends!
Gak Perlu Konsol! Ini 6 Game Mobile AAA Terbaru 2026 dengan Grafis Gila yang Wajib Kamu Mainkan!(FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 22:33 WIB

Level Konsol! Ini 6 Game Mobile Terbaik 2025 yang Masuk Nominasi Game of the Year!

Cek daftar game mobile terbaik 2025 dengan kualitas grafis AAA setara konsol. Mulai dari petualangan epik Game of Thrones: Kingsroad hingga kejutan Red Dead Redemption Mobile!
Level Konsol! Ini 6 Game Mobile Terbaik 2025 yang Masuk Nominasi Game of the Year! (FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 22:25 WIB

Jangan Ngaku Gamer Kalau Belum Coba! 10 Game RPG Mobile Terbaik Sepanjang Masa di Android dan iOS!

Temukan 10 game RPG mobile terbaik dengan grafis setara konsol. Mulai dari aksi cepat Solo Leveling: Arise hingga petualangan dunia terbuka Genshin Impact!
Jangan Ngaku Gamer Kalau Belum Coba! 10 Game RPG Mobile Terbaik Sepanjang Masa di Android dan iOS!(FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 22:17 WIB

Main Sendirian Lebih Asyik! 6 Game Single Player Terbaik Android dan iOS 2026 Pilihan Kami!

Daftar 6 game single player terbaik 2026 untuk Android dan iOS yang menawarkan pengalaman setara konsol. Dari horor Forgotten Memories hingga aksi cepat I Am Your Beast!
Main Sendirian Lebih Asyik! 6 Game Single Player Terbaik Android dan iOS 2026 Pilihan Kami!(FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:59 WIB

Bebas Lag! Ini 10 Game Offline Terbaik Android dan iOS di Tahun 2026 yang Wajib Kamu Coba!

Bosan dengan koneksi internet tidak stabil? Cek daftar 10 game offline terbaik 2026 untuk Android dan iOS. Mulai dari Grand Mountain Adventure 2 hingga Monument Valley 2!
Bebas Lag! Ini 10 Game Offline Terbaik Android & iOS di Tahun 2026 yang Wajib Kamu Coba! (FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:47 WIB

Masa Depan di Genggaman! 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Paling Ditunggu (Android & iOS)

Cek daftar game mobile terbaru 2026 dengan kualitas AAA dan dunia terbuka (open world). Dari aksi epik Assassin’s Creed Jade hingga kehadiran Arknights: Endfield, temukan game Android & iOS paling memukau tahun ini!
Masa Depan di Genggaman! 6 Game Mobile Terbaru 2026 yang Paling Ditunggu (Android & iOS)(FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:39 WIB

Waktunya Main! 10 Game Action Mobile Terbaik 2026 dengan Kualitas AAA (Android & iOS)

Masuki era baru mobile gaming dengan daftar 10 game action AAA terbaik 2026. Dari aksi cepat Warframe Mobile hingga tantangan Devil May Cry, temukan game Android & iOS dengan grafis konsol di sini!
Waktunya Main! 10 Game Action Mobile Terbaik 2026 dengan Kualitas AAA (Android & iOS) (FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:35 WIB

Ngebut Tanpa Batas! Ini 6 Game Balap Mobil Terbaru 2026 dengan Grafis AAA Paling Realistis!

Temukan daftar 6 game balap mobil terbaik 2026 untuk Android dan iOS. Mulai dari simulasi Racing Master hingga aksi jalanan CarX Street. Rasakan sensasi berkendara kualitas konsol di genggamanmu!
Ngebut Tanpa Batas! Ini 6 Game Balap Mobil Terbaru 2026 dengan Grafis AAA Paling Realistis!(FOTO: GamePulse Network)
Mobile21 Januari 2026, 21:24 WIB

Bebas Kuota! Ini 6 Game Offline Terbaik 2026 untuk Android & iOS yang Wajib Kamu Instal!

Cek daftar game offline terbaik 2026 untuk Android dan iOS yang menawarkan kualitas konsol tanpa butuh koneksi internet. Mulai dari petualangan magis Infinity Nikki hingga horor mencekam Dredge!
Bebas Kuota! Ini 6 Game Offline Terbaik 2026 untuk Android & iOS yang Wajib Kamu Instal!(FOTO: GamePulse Network)
PC21 Januari 2026, 21:18 WIB

Gak Ada Lawan! Ini 6 Game FPS PC Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan Sekarang!

Cek daftar game FPS PC terbaik yang menawarkan aksi tembak-menembak paling intens, mulai dari tactical shooter hingga pertempuran multiplayer masif. Siapkan PC kamu sekarang!
Gak Ada Lawan! Ini 6 Game FPS PC Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan Sekarang!(FOTO: GamePulse Network)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.