logo

Perjalanan Resident Evil dari Game Sampai Serial Netflix

Ajeng Putri Cendani
Selasa 02 Juli 2024, 19:08 WIB
Resident Evil (FOTO: Resident Evil/ HN Entertainment)

Resident Evil (FOTO: Resident Evil/ HN Entertainment)

Indogamers.com - Resident Evil adalah salah satu film yang diangkat dari game PC.

Series pertama Resident Evil rilis pada 2002 dan series terbarunya rilis pada 2021. Film ini berhasil menarik penonton di seluruh dunia.

Sebelum diangkat menjadi film, Resident Evil lebih dikenal sebagai game survival horror yang dikembangkan Capcom. Game ini dirilis pertama kali pada 1996.

Baca Juga: Remake Resident Evil dengan Unreal Engine 5 Dinilai Jadi yang Terbaik

Secara garis besar game ini bercerita tentang sekelompok tim elit yang dikenal sebagai STARS (Special Tactics and Rescue Service) yang dikirim untuk menyelidiki insiden aneh di kota Raccoon City.

STARS kemudian menemukan zombie dan makhluk mengerikan lainnya akibat eksperimen biologis ilegal yang dilakukan oleh Umbrella Corporation.

Kesuksesan game Resident Evil ini telah mendorong industri film untuk bekerjasama dan mengadaptasinya menjadi film. Film Resident Evil pertama disutradarai Paul W.S. Anderson dan dibintangi oleh Milla Jovovich sebagai karakter utama, Alice.

Baca Juga: Paket Game Resident Evil Asli Tersedia untuk PC Melalui GOG

Film ini menceritakan tokoh Alice yang terbangun di sebuah mansion besar tanpa ingatan tentang siapa dirinya. Dia kemudian bergabung dengan sekelompok komando untuk menyusup ke dalam laboratorium rahasia bawah tanah yang dikenal sebagai The Hive, yang dikelola Umbrella Corporation. Di sana, mereka menemukan bahwa eksperimen yang gagal telah mengubah semua orang menjadi zombie.

Film Resident Evil mendapatkan komentar yang positif serta mendapatkan kesan yang baik dari para penonton.

Menurut Rotten Tomatoes, film ini memiliki rating 35% dari kritikus tetapi mendapatkan rating yang lebih baik dari penonton dengan 67% (Rotten Tomatoes, 2002). Rating ini menunjukkan bahwa meskipun film ini mungkin tidak diterima dengan baik oleh kritikus, namun para penggemar game dan penonton umum sangat menikmatinya.

Sekuelnya yang dalam beberapa bagian juga telah membuktikan kepopulerannya.

Resident Evil saat ini bahkan telah muncul di layar Netflix. Hal ini membuktikan bahwa Resident Evil memang banyak penggemarnya.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Capcom Umumkan Resident Evil 7 biohazard Bisa Dimainkan di Platform Apple

Rabu 19 Juni 2024, 08:56 WIB
undefined
News

Paket Game Resident Evil Asli Tersedia untuk PC Melalui GOG

Kamis 27 Juni 2024, 16:00 WIB
undefined
Guides

Gameplay Resident Evil Village dan Panduan Mainnya untuk Pemula

Kamis 13 Juni 2024, 16:05 WIB
undefined
News

Kejutan! Remaster Resident Evil 5 Diklaim akan Jauh Lebih Keren

Selasa 25 Juni 2024, 09:26 WIB
undefined
News

Remake Resident Evil dengan Unreal Engine 5 Dinilai Jadi yang Terbaik

Senin 01 Juli 2024, 08:54 WIB
undefined
News Update
E-Sport04 Juli 2024, 21:35 WIB

Profil Roster Fnatic ONIC, Perwakilan Tim MLBB Indonesia di MSC 2024

Fnatic ONIC menjadi salah satu perwakilan yang bertanding di Mid Season Cup (MSC) 2024 Riyadh, Arab Saudi dan tidak adanya perubahan roster.
Fnatic Onic (FOTO: MPL Indonesia)
Guides04 Juli 2024, 21:09 WIB

Stardew Valley: Cara Mudah Dapat Item Secara Halal

Cara mudah dapatkan item dan uang secara halal di Stardew Valley.
Bus di Stardew Valley (FOTO: GameRant.com)
Guides04 Juli 2024, 20:25 WIB

Cara Membuat Map di Minecraft dengan Mudah

Berikut panduan langkah demi langkah cara membuat map atau peta di game Minecraft dengan mudah.
Peta di Minecraft. (Sumber: Bussines Insider)
Guides04 Juli 2024, 19:34 WIB

Cara Main dan Instal Stardew Valley, Game PC Ringan Tema Berkebun

Cara instal game Stardew Valley, permainan dengan tema berkebun. Game PC yang sangat ringan!
Stardew Valley (FOTO: Stardew Valley)
Console04 Juli 2024, 19:09 WIB

Sejarah dan Perkembangan Game Lawas Mario Bros

Game Mario Bros hadir sebagai dengan evolusinya sebagai salah satu game legend yang masih eksis hingga saat ini.
Mario Bros (FOTO: Mario Bros/pxlbbq.com)
PC04 Juli 2024, 19:09 WIB

Intip Spesifikasi dan Harga LG Gram SuperSlim 2024, Laptop Terbaru dari LG yang Curi Banyak Perhatian

LG menghadirkan laptop terbaru yang sangat mencuri perhatian karena memiliki bodi yang tipis dan ringan.
LG Gram SuperSlim 2024 (FOTO: LG)
Guides04 Juli 2024, 18:18 WIB

Apa Itu Minecraft Forge? Ketahui Fungsi dan Cara Menginstalnya yang Benar

Berikut penjelasan selengkapnya mengenai fungsi Minecraft Forge dan cara instalnya.
Game Minecraft. (Sumber: Minecraft)
PC04 Juli 2024, 18:11 WIB

4 Alasan ROG Keris II Mouse Gaming Mungil Amat Sangat Worth It

Mouse gaming ROG Keris II hadir dengan desain mungil dan super ringan. Mouse ini juga memiliki berbagai kelebihan seperti berikut.
Mouse gaming mungil dan ringan ROG Keris II Ace (FOTO: ROG)
News04 Juli 2024, 18:07 WIB

Produser Street Fighter II Berharap Assassin’s Creed Shadows Sukses Besar, Ini Alasannya

Tinggal menunggu beberapa waktu lagi, Ubisoft akan resmi merilis Assassin’s Creed Shadows sebagai salah satu game andalannya.
Assassins Creed: Shadows (FOTO: Ubisoft)
PC04 Juli 2024, 17:41 WIB

Intip Spesifikasi dan Harga ROG Keris II ACE, Mouse Gaming Baru dari ASUS dengan Bobot yang Ringan

ROG menghadirkan mouse gaming terbaru ROG Keris II Ace dengan bentuk mungil dan bobot ringan.
Mouse gaming terbaru ROG Keris II Ace (FOTO: ROG ASUS)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.