logo

(Stok Lebaran) 5 Game Steam dengan Rating Tertinggi untuk PC Kentang Spesifikasi Rendah

RA_Majid
Senin 17 Maret 2025, 08:52 WIB
Little Nightmares 3. (Sumber: Steam)

Little Nightmares 3. (Sumber: Steam)

Indogamers.com - Siapa bilang main game rating tinggi di platform Steam harus punya PC mahal dengan spesifikasi tinggi?

Nyatanya, ada banyak game PC dengan kualitas gameplay kelas wahid, tapi bisa dimainkan di PC berspesifikasi rendah.

Jadi, kalau kamu punya PC atau laptop non-gaming, jangan khawatir, coba lima game ringan dengan rating tinggi berikut tanpa takut PC nge-lag.

1. Balatro

Balatro. (Sumber: Alphacoders)

Rating Steam: 98%
Game ini mungkin belum banyak dikenal, tapi Balatro termasuk game roguelike deck-builder yang wajib dicoba.

Dibuat oleh satu orang developer, Balatro memberi pengalaman memuaskan walau sistemnya sangat ringan.

Game yang terinspirasi dari pokeri ini masuk nominasi Game of the Year versi The Game Awards 2024.

Spesifikasi PC Minimum:

  • OS: Windows 10

  • Prosesor: Intel Core i3

  • RAM: 1 GB

  • Kartu Grafis: Grafis Terintegrasi (OpenGL 2.1 Minimum)

  • Penyimpanan: 1 MB

2. Animal Well

Animal Well. (Sumber: Steam)

Rating Steam: 96%
Animal Well adalah game Metroidvania dengan spesifikasi rendah tapi membawa pengalaman bermain yang segar.

Fokusnya bukan pada tempur, melainkan pemecahan puzzle yang butuh pemikiran kreatif.

Spesifikasi PC Minimum:

  • OS: Windows 10

  • Prosesor: 64-Bit Processor 1 GHz

  • RAM: 1 GB

  • Kartu Grafis: Tidak Dinyatakan

  • Penyimpanan: 40 MB

Baca Juga: 6 Fakta Unik Pembuatan Balatro, Sang Developer Rela Stop Main Game Roguelike Selama 2 Tahun Biar Tak Nyontek Ide

3. Little Nightmares

Little Nightmares 3. (Sumber: Steam)

Rating Steam: 94%
Siapa yang nggak suka pengalaman horor mencekam? Little Nightmares membawa kamu ke dunia gelap dan penuh misteri dengan gameplay 2.5D.

Untuk bertahan hidup, kamu wajib hindari musuh dan memecahkan teka-teki.

Walau grafis game-nya tak berat, atmosfer mencekam dan desain karakter di game ini tetap terasa menantang.

Spesifikasi PC Minimum:

  • OS: Windows 10

  • Prosesor: Intel Core i3

  • RAM: 6 GB

  • Kartu Grafis: Nvidia GTX 480

  • Penyimpanan: 10 GB

4. Citizen Sleeper 2: Starward Vector

Citizen Sleeper 2: Starward Vector. (Sumber: Steam)

Rating Steam: 95%
Citizen Sleeper 2 merupakan game RPG yang berfokus pada cerita dengan pilihan narasi.

Kamu akan memerankan seorang android dengan ingatan manusia, berusaha kabur dari organisasi yang menguasainya.

Cerita khas dan sistem berbasis manajemen waktu bikin game ini tetap seru buat dicoba.

Spesifikasi PC Minimum:

  • OS: Windows 10

  • Prosesor: 64-bit Prosesor dan Sistem Operasi

  • RAM: 4 GB

  • Kartu Grafis: GPU Kompatibel DirectX 11

  • Penyimpanan: 2 GB

Baca Juga: Rekomendasi 5 Game PC Open World dengan Kekuatan Supernatural Paling Seru

5. Borderlands 2

Borderlands 2. (Sumber: Steam)

Rating Steam: 95%
Siapa bilang game FPS klasik nggak bisa dimainkan di PC spesifikasi rendah?

Borderlands 2 adalah game FPS dengan grafis cel-shading yang tetap terlihat keren meski di perangkat lama.

Dengan cerita penuh humor dan mekanik looting, game ini menawarkan pengalaman menyenangkan.

Spesifikasi PC Minimum:

  • OS: Windows 10

  • Prosesor: 2.3 GHz Dual Core

  • RAM: 2 GB

  • Kartu Grafis: NVIDIA Geforce 8500; AMD Radeon HD 2600

  • Penyimpanan: 13 GB.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Game Horor Survival Dead by Daylight Resmi Kolaborasi Spesial dengan Tokyo Ghoul, Ini 5 Bocoran Kejutannya

Jumat 14 Maret 2025, 06:33 WIB
undefined
Console

10 Game PS5 Terbaik di Paruh Kedua 2025 yang Nggak Boleh Kamu Lewatkan!

Kamis 13 Maret 2025, 17:36 WIB
undefined
Console

10 Game Fighting Terbaik di Nintendo Switch, Dari Klasik Hingga Penuh Aksi!

Kamis 13 Maret 2025, 17:42 WIB
undefined
E-Sport

Jadwal MPL ID Season 15 Hari Ini Jumat, 14 Maret 2025: Saatnya NAVI dan ONIC Bangkit

Jumat 14 Maret 2025, 06:03 WIB
undefined
E-Sport

Debut Manis, Toyy Diganjar Week 1 Best Rookie dan Team of The Week

Jumat 14 Maret 2025, 06:50 WIB
undefined
News Update
News09 Juli 2025, 15:03 WIB

Telkomsel Educational Day 2025, Dorong Transformasi Digital dalam Dunia Pendidikan

Telkomsel menggelar Educational Day 2025 di Bali, menghadirkan 300 kepala sekolah dan mendorong penerapan teknologi pembelajaran interaktif melalui aplikasi Skul.id.
Telkomsel Educational Day 2025, Dorong Transformasi Digital dalam Dunia Pendidikan (FOTO: Telkomsel)
News09 Juli 2025, 14:50 WIB

Telkomsel Perluas Jangkauan Sinyal di Pulau Padar, Dukung Wisata Berbasis Digital dan Ramah Lingkungan

Telkomsel resmi memperluas jaringan sinyal ke Pulau Padar di Taman Nasional Komodo. Kolaborasi ini juga menghadirkan papan informasi wisata dan mendorong pariwisata digital yang bertanggung jawab.
Telkomsel Perluas Jangkauan Sinyal di Pulau Padar, Dukung Wisata Berbasis Digital dan Ramah Lingkungan(FOTO: RRI/Telkomsel)
News09 Juli 2025, 14:38 WIB

Telkomsel Raih Dua Penghargaan HR Asia 2025 Berkat Inovasi dan Pemanfaatan AI

Telkomsel kembali membuktikan komitmennya dalam menciptakan lingkungan kerja terbaik dengan meraih dua penghargaan bergengsi dari HR Asia 2025, termasuk apresiasi atas pemanfaatan teknologi AI melalui platform MOANA.
Telkomsel Raih Dua Penghargaan HR Asia 2025 Berkat Inovasi dan Pemanfaatan AI(FOTO: Telkomsel)
News09 Juli 2025, 14:26 WIB

Telkomsel Resmi Luncurkan Layanan FTTR untuk Pengguna IndiHome, Solusi Internet Ngebut di Tiap Ruangan Rumah

Telkomsel meluncurkan layanan FTTR (Fiber-To-The-Room) untuk pengguna IndiHome di Jabodetabek. Teknologi ini hadir sebagai solusi untuk sinyal WiFi yang lemah akibat tembok atau sekat ruangan, menghadirkan internet cepat dan stabil di setiap sudut rumah.
Telkomsel Resmi Luncurkan Layanan FTTR untuk Pengguna IndiHome, Solusi Internet Ngebut di Tiap Ruangan Rumah(FOTO: Telkomsel)
News09 Juli 2025, 13:59 WIB

Telkomsel Tutup Program DCE ke-4 Lewat DCE Summit 2025, Dorong UKM Adopsi Teknologi AI

Telkomsel sukses menggelar DCE Summit 2025 sebagai penutup program CSR Digital Creative Entrepreneurs (DCE) ke-4. Mengusung tema “AI for #AdvancingLocals”, acara ini mendorong UKM mengadopsi teknologi AI untuk meningkatkan daya saing.
Telkomsel Tutup Program DCE ke-4 Lewat DCE Summit 2025, Dorong UKM Adopsi Teknologi AI(FOTO: Telkomsel Jabar)
Gadget09 Juli 2025, 11:12 WIB

Desain Premium Mirip iPhone 17 Air, Infinix SMART 10 Plus Rilis dengan Harga Sejutaan dan Baterai 6000mAh

Infinix SMART 10 Plus hadir dengan desain stylish ala iPhone, layar 120Hz, baterai jumbo 6000mAh, RAM 8GB, dan harga terjangkau Rp1 jutaan. Smartphone entry-level rasa premium!
Desain Premium Mirip iPhone 17 Air, Infinix SMART 10 Plus Rilis dengan Harga Sejutaan dan Baterai 6000mAh(FOTO: Infinix)
News09 Juli 2025, 10:44 WIB

Pengeluaran Anak Muda Amerika untuk Game Turun Drastis, Kenapa Ya?

Pengeluaran anak muda Amerika untuk video game turun drastis hingga 25% di tahun 2025. Apa penyebabnya? Dari harga game yang naik sampai tekanan finansial, ini penjelasan lengkapnya dengan gaya santai!
Pengeluaran Anak Muda Amerika untuk Game Turun Drastis, Kenapa Ya?(FOTO: freepik.com)
Lifestyle09 Juli 2025, 10:28 WIB

7 Fakta Unik Layanan Rental Nenek di Jepang: Bisa Masak, Jadi Teman Curhat, Sampai Bantu Putus dari Pacar

Layanan "Rental Nenek" di Jepang makin populer, menawarkan bantuan seperti memasak, mengasuh anak, hingga menemani saat putus cinta. Ini dia 7 fakta unik tentang layanan ini!
7 Fakta Unik Layanan Rental Nenek di Jepang: Bisa Masak, Jadi Teman Curhat, Sampai Bantu Putus dari Pacar(FOTO: Paolo fromTOKYO)
Lifestyle09 Juli 2025, 10:03 WIB

Janji Waktu Kecil Jadi Nyata, Mangaka Ini Menikah dengan Cinta Pertamanya, Berikut Fakta-faktanya!

Bukan cuma ada di anime, kisah nyata childhood friends yang menikah setelah puluhan tahun benar-benar terjadi! Yuk baca 5 fakta seputar Mangaka yang menikah dengan cinta pertamanya ini.
Janji Waktu Kecil Jadi Nyata, Mangaka Ini Menikah dengan Cinta Pertamanya, Berikut Fakta-faktanya!(Foto: YouTube/Sauanime)
E-Sport09 Juli 2025, 09:29 WIB

Roster Team Liquid Philippines di MSC 2025, Bisa Jadi Saingan Berat Untuk tim Indonesia

Team Liquid Philippines (Liquid PH) menjadi salah satu wakil Philippines di MSC 2025
Roster Liquid Ph di MSC 2025 (FOTO: Instagram.com/@teamliquid.ph)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.