logo

Andalan Buat Main Game Berat, Yuk Bongkar Performa Prosesor, Kartu Grafis dan Sistem Pendingin Laptop HP Omen Transcend 14

Nardi98
Kamis 18 Januari 2024, 10:25 WIB
HP Omen Transcend 14. (Sumber: Omen)

HP Omen Transcend 14. (Sumber: Omen)

Indogamers.com - HP baru saja merilis laptop gaming Omen Transcend 14 di acara Consumer Electronics Show (CES) 2024. Acara ini berlangsung sejak awal tahun di Amerika Serikat.

Merujuk pada keterangan di laman resmi Omen, berikut performa prosesor, kartu grafis (GPU), dan sistem pendinginnya.

Prosesor Intel Core Ultra 7/9

HP Omen Transcend 14. (Sumber: Omen)

Bayangkan kamu punya prosesor kuat dan keren, itulah salah satu daya tawar utama Omen Transcend 14.

Dapur pacu laptop ini mengandalkan Intel opsi Core Ultra 7 155H atau Intel Core Ultra 9 185H.

Komposisi 16 core, 22 thread dan clock speed hingga 4,8 GHz, bikin laptop gesit sekaligus jadi andalan utama buat main game berat atau multitasking.

Responsnya dijamin cepat dan bikin kerja makin semangat!

Baca Juga: 5 Laptop Gaming ASUS Termurah dengan Spesifikasi Tinggi, Mana yang Paling Mumpuni?

GPU Nvidia GeForce RTX Seri 4000

HP Omen Transcend 14. (Sumber: Omen)

Omen Transcend 14 menggunakan otak grafis cerdas GPU Nvidia GeForce RTX Seri 4000. Di antara opsinya tersedia RTX 4050, RTX 4060, dan RTX 4070.

Karena sudah mendukung teknologi ray tracing dan AI, grafis laptop Omen Transcend 14 lebih cantik sekaligus realistis. Apalagi buat gaming, visualnya bikin hati senang.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Laptop Gaming Dua Layar Termurah 2023 Dilengkapi Harga dan Spesifikasinya

Sistem Pendingin Vacum Chamber

HP Omen Transcend 14. (Sumber: Omen)

Sistem pendingin di HP Omen Transcend 14 ini nggak main-main, mereka menerapkan teknologi vacum chamber canggih. Hasilnya, laptop ini bisa tetep dingin meski lagi dipakai buat kerja keras.

Apalagi, GPU tersebut dikombinasikan bersama teknologi dual-channel Intel. Dampaknya perangkat mampu bekerja dalam tekanan tanpa mengorbankan sistem termal.

Jadi, kalau kamu suka main game berjam-jam atau kerja keras non-stop 24/7, laptop Omen Transcend 14 cocok dimasukkan ke daftar prioritas belanja kebutuhan.

INDOGAMERS MOBILE LEGENDS CHAMPIONSHIP x VAPORLAX
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Reviews

Cek Spesifikasi dan Harga Laptop Gaming Terbaru Acer Nitro V 16

Jumat 15 Desember 2023, 21:35 WIB
undefined
Gadget

5 Rekomendasi Laptop Gaming Dua Layar Termurah 2023 Dilengkapi Harga dan Spesifikasinya

Kamis 21 Desember 2023, 13:33 WIB
undefined
PC

Laptop Gaming Axioo Pongo 725 Cuma Rp9 Jutaan, Cek Spesifikasi Lengkapnya

Senin 11 Desember 2023, 19:25 WIB
undefined
Gadget

Bocor Alus Banget Spesifikasi Laptop Gaming Asus ROG Zephyrus G14

Sabtu 30 Desember 2023, 08:23 WIB
undefined
Gadget

Rekomendasi Laptop Gaming Acer, Dipilih Mumpung Promo Ulang Tahun

Kamis 11 Januari 2024, 12:32 WIB
undefined
News Update
E-Sport05 November 2024, 09:17 WIB

Klarifikasi BTR Psychoo atas Tuduhan Kasus Kekerasan oleh Mantan Kekasih

Saat ini, kasus dugaan kekerasan yang melibatkan pro player Teguh "Psychoo" Imam Firdaus
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 09:05 WIB

Profil dan Biodata BTR Psychoo, Karier hingga Kasus Dugaan Kekerasan

Psychoo adalah seorang pro player Mobile Legends berbakat yang telah sukses
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 08:49 WIB

Buntut Dugaan Kekerasan terhadap Pacar, Psychoo Langsung Disanksi Bigetron

Kabar mengejutkan datang dari pro player Bigetron Esports, Psychoo yang diduga telah melakukan tindakan kekerasan.
BTR Psychoo. (Sumber: Instagram.com/@teguh.pyscho)
E-Sport05 November 2024, 08:02 WIB

5 Fakta Menarik IESF World Esports Championships 2024 (WEC24) Riyadh, Pertama Kali Edisi MLBB Women

Untuk kedua kalinya dalam setahun ini Riyadh menjadi tuan rumah kejuaraan dunia esports.
Trofi IESF World Esports Championships 2024 Riyadh. (FOTO: Instagram/iesf_official)
E-Sport05 November 2024, 08:01 WIB

Keren, 2 Caster asal Indonesia Tampil di IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Kepastian penampilan keduanya diumumkan di IG resmi International Esports Federation (IESF) @iesf_official.
Dua caster Indonesia tampil di IESF World Esports Championships 2024 Riyadh. (FOTO: Instagram/aeternaaaa)
E-Sport05 November 2024, 07:08 WIB

Jadwal Pertandingan Timnas Indonesia MLBB Women IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Lolos ke ajang IESF World Esports Championships 2024 Riyadh, timnas Indonesia MLBB Women berharap bisa berbicara banyak di ajang ini.
Momen timnas Indonesia MLBB Women meraih emas SEA Games 2023. Akankah prestasi manis terulang di IESF World Esports Championships 2024 Riyadh? (FOTO: Instagram/viorelleval_)
E-Sport05 November 2024, 06:14 WIB

Tergabung di Grup A, Ini Jadwal Timnas Indonesia MLBB Men IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Diperkuat roster terbaik, timnas Indonesia berharap bisa membawa pulang trofi juara setelah pada 2023 puas sebagai runner-up.
Alberttt, salah satu roster Indonesia di MLBB Men. (FOTO: Instagram/albertttiskndr)
E-Sport05 November 2024, 05:44 WIB

Diikuti 16 Negara Termasuk Indonesia, Ini Jadwal PUBG Mobile IESF World Esports Championships 2024 Riyadh

Indonesia menjadi salah satu tim peserta kompetisi bergengsi PUBG mobile IESF World Esports Championships 2024 Riyadh.
Trofi IESF World Esports Championships 2024 Riyadh. (FOTO: Instagram/iesf_official)
Gadget05 November 2024, 05:22 WIB

5 Fitur Penting Gmail yang Bisa Kamu Gunakan

Gmail memilki beberapa fitur penting bisa kamu gunakan, tapi fitur penting tersebut justru masih jarang yang mengetahuinya.
Ilustrasi Gmail (FOTO: pinterest.com)
Gadget05 November 2024, 04:49 WIB

5 Penyebab Kuota Internet Cepat Habis yang Harus Kamu Tahu

Kuota internet yang cepat habis padahal belum genap sebulan bisa disebabkan oleh berbagai macam hal.
Ilustrasi pengguna HP yang kehabisan kuota internet (FOTO: unsplash.com/Jenny Ueberberg)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.