logo

Oppo Reno 11 F Segera Datang, Bawa 10 Antena Penangkap Sinyal

BMKidal
Rabu 24 Januari 2024, 17:55 WIB
Oppo sedang bersiap diri meluncurkan kembali ponsel terbarunya di Tanah Air. HP Oppo terbaru yang bakal segera nongol ini bernama Oppo Reno 11 F (FOTO: Oppo.com)

Oppo sedang bersiap diri meluncurkan kembali ponsel terbarunya di Tanah Air. HP Oppo terbaru yang bakal segera nongol ini bernama Oppo Reno 11 F (FOTO: Oppo.com)

Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship Season 1 2024, SEGERA!

INDOGAMERS.COM - Memasuki pekan terakhir di Januari 2024 ini, Oppo sedang bersiap diri meluncurkan kembali ponsel terbarunya di Tanah Air. HP Oppo terbaru yang bakal segera nongol ini bernama Oppo Reno 11 F.

Patrick Owen, Chief Marketing Officer Oppo Indonesia, dalam keterangannya kepada media sudah menjelaskan kepastian perilisan itu, dan mulai memberi spill soal spesifikasi Oppo Reno 11 F ini.

“Selaras dengan tema Fantastic Reno, kami perkenalkan perangkat terbaru Reno 11 F. Perangkat ini hadir untuk memenuhi kebutuhan pengguna muda di Indonesia,” kata Patrick, dikutip Indogamers.com, Rabu, (24/1).

Baca Juga: Kulik Lebih Detail Spesifikasi Lengkap Samsung Galaxy M54 5G, HP Mantap dengan Harga Rp6 Jutaan

Patrick juga langsung membuka bahwa Oppo Reno 11 F ini membawa keunggulan yang luar biasa, terutama pada kamera portrait yang dimilikinya. HP Oppo teranyar ini juga dibekali baterai yang mampu bertahan sepanjang hari dengan dukungan SuperVOOC yang dilindungi Battery Health Engine untuk menjaga baterainya tetap optimal sampai 4 tahun.

Khusus pada teknologi layar, HP ini mengusung panel AMOLED dengan refresh rate120 Hz dan resolusi 1080 x 2.411 pixel. Pada dapur pacunya, Oppo Reno 11 F disokong MediaTek Dumensity 740.

Penasaran apa lagi spesifikasi Oppo Reno 11 F yang segera diperkenalkan ini? Ada yang tidak biasa, loh! Indogamers.com membukanya untuk kamu.

Baca Juga: Gamers, Bersiaplah untuk Dapat Kejutan Tak Terduga di Event Chaos Free Fire

Oppo telah lama mengembangkan teknologi penangkap sinyal yang ampuh dan teknologi yang disebut fitur LinkBoost ini disematkan pada Oppo Reno 11 F setelah dikembangkan Oppo secara mandiri dengan peningkatan daya tangkap antena yang sangat baik.

Dari teknologi LinkBoost ini, Oppo menanamkan 10 antena yang ditempatkan pada kerangka ponsel ini dalam desain antena surround 360 derajat. Kamu bakal melakukan banyak aktivitas dengan lebih lancar tanpa takut ngelag lagi dalam berbagai scenario, meski berada di tempat minim sinyal. Karena, Oppo Reno 11 F mengoptimalisasi penerimaan frekuensi sinyal dengan bantuan Artificial Intelligence (AI).

Teknologi LinkBoost ini akan sangat berguna pada penggunaan seperti panggilan suara, panggilan video, atau pemutaran video online dan kamu tak perlu khawatir berada dalam suasana sulit yang biasanya membuat sinyal HP mengalami gangguan seperti dalam lift atau basement, berada di keramaian seperti konser, atau ketika menggunakan transportasi umum.

Baca Juga: Asia Pacific Predator League 2024 di Filipina Sukses Besar, Malaysia Jadi Tuan Rumah Berikutnya

Selain kemampuan boleh tahannya pada kekuatan menangkap sinyal, Oppo Reno 11 F juga sudah mendapat sertifikat IP65 untuk perlindungan terhadap debu dan semprotan air.

Tertarik dengan Oppo Reno 11 F? Silahkan lakukan pre order di situs resminya, agar setelah momen peluncuran, kamu bisa langsung punya HP keren ini.

Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship Season 1 2024, SEGERA!
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Gadget

Gak Cuma Keren di Desain, Vivo Y100 5G Bawa Flash Charge Tercepat

Senin 22 Januari 2024, 20:43 WIB
undefined
Gadget

Happy Birthday to You, POCO!

Selasa 23 Januari 2024, 12:36 WIB
undefined
Gadget

5 Cara Praktis Optimalkan Hasil Foto dengan HP Realme C67

Selasa 23 Januari 2024, 15:50 WIB
undefined
Gadget

Budget Pas-pasan? Ini 3 Rekomendasi HP Mirip iPhone Termurah Lengkap dengan Harga dan Spesifikasinya

Selasa 23 Januari 2024, 11:15 WIB
undefined
Gadget

Kulik Lebih Detail Spesifikasi Lengkap Samsung Galaxy M54 5G, HP Mantap dengan Harga Rp6 Jutaan

Rabu 24 Januari 2024, 17:02 WIB
undefined
News Update
PC10 Mei 2025, 09:29 WIB

MSI Cubi NUC Series, Mini PC Moderan yang Menggoda Para Gamers

MSI Cubi NUC Series adalah lini mini PC terbaru dari MSI yang dirancang untuk pengguna modern yang membutuhkan performa tinggi dalam bentuk yang ringkas.
MSI Cubi NUC Series. (Sumber: MSI)
PC10 Mei 2025, 08:53 WIB

MSI MPG Infinite X3 AI 2nd: Desktop Terbaru dengan Teknologi Terkini

Dengan semua fitur ini, MSI MPG Infinite X3 AI 2nd menjadi pilihan ideal bagi mereka yang mencari desktop gaming dengan performa tinggi dan fitur canggih.
Desktop MSI. (Sumber: MSI)
PC10 Mei 2025, 07:53 WIB

Dompet Terkuras, Anak-anak Diduga Jadi Korban Transaksi Mikro di Game Seperti Roblox

Nah, ternyata itu juga yang dialami banyak orang tua gara-gara transaksi mikro di game kayak Roblox.
Ilustrasi platform Roblox. (Sumber: World News Intel)
E-Sport10 Mei 2025, 07:42 WIB

Tumbangkan Dewa United, Coach Dora Ungkap Hal yang Harus di Improve Geek Fam Untuk Terus Menang di MPL ID S 15

Geek Fam sukses tumbangkan Dewa United ESports di MPL ID S 15 Week 7 dan akan terus improve untuk meneruskan tren posistifnya.
Dora Coach Geek Fam (FOTO: Indogamers.com/Ica Juniyanti)
Guides09 Mei 2025, 23:31 WIB

Gampang Emosi Saat Bermain Game? Bisa Jadi Tanda Kamu Sedang Tidak Sehat Mental

Kurang tidur sangat memengaruhi kestabilan emosi.
Ilustrasi. (FOTO: asurion.com)
News09 Mei 2025, 19:33 WIB

Askweni Dukung Langkah KDM Atasi Kecanduan Game, Dorong Pendekatan yang Lebih Lembut dan Terpadu

Anggota Komisi VIII DPR RI dari Fraksi Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Askweni, menyatakan dukungannya terhadap langkah Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi (KDM) dalam menangani persoalan kecanduan game online di kalangan pelajar.
Anggota Komisi VIII F-PKS Askweni (FOTO: Dok. Pribadi)
Guides09 Mei 2025, 18:04 WIB

Cara Ampuh Menyembuhkan Zombie di Minecraft

Selain bisa diserang dan dimusnahkan, ternyata zombie di Minecraft juga bisa disembuhkan agar kembali menjadi villager.
Ilustrasi zombie di Minecraft yang bisa disembuhkan. (FOTO: Minecraft)
Gadget09 Mei 2025, 17:11 WIB

Infinix Note 50, HP Rp2 Jutaan dengan Fitur AI Terlengkap dan Performa Tangguh di Tahun 2025

Infinix Note 50 ini hadir sebagai HP kelas entry-mid dengan ekosistem AI yang mendukung produktivitas, personalisasi, dan efisiensi penggunaan.
Infinix Note 50 dalam masa promo, 5.5 aMAYzing Deals hingga 15 Mei 2025 (FOTO: Infinix)
Guides09 Mei 2025, 17:01 WIB

Cara Mudah Mendapatkan Emeralds di Minecraft, Bikin Auto Kaya Mendadak

Meskipun Emeralds inii merupakan item paling langka di Minecraft, tapi kamu bisa mendapatkan Emeralds dengan cara berikut.
Ilustrasi mencari Emeralds di Minecraft. (FOTO: Minecraft)
Mobile09 Mei 2025, 16:30 WIB

3 Keunikan PUBG Mobile x Attack on Titan: Kolaborasi yang Bikin Match Rasa Anime

kolaborasi PUBG Mobile bareng Attack on Titan di update versi 3.8 ini bakal bikin kamu senyum-senyum sendiri pas main.
PUBG X Attack on Titan. (Sumber: PUBG)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.