logo

Gameplay Menantang Tekken 8 dan Panduan Mainnya untuk Pemula

RA_Majid
Rabu 03 April 2024, 17:33 WIB
Tekken 8. (Sumber: Bandai Namco)

Tekken 8. (Sumber: Bandai Namco)

Indogamers.com -Tekken 8, bagian dari seri game tarung legendaris, dibekali segudang fitur menarik.

Bagi para pemula, paham gameplay dan cara main akan sangat berguna saat sudah masuk di dunia Tekken 8.

Maka dari itu, berikut kami sajikan tips agar kamu lebih dekat dengan gameplay Tekken 8.

Sebagai catatan, tips berikut dirangkum dari laporan The Gamer.

1. Pilih Karakter dengan Bijak

Dalam game Tekken 8, terdapat 32 karakter dengan ciri khas masing-masing.

Pemilihan karakter termasuk hal krusial menyangkut gameplay. Pilihlah karakter sesuai gaya bermain kamu.

Kadang, ada karakter yang dianggap lebih kuat, padahal sebenarnya tak sesuai sama gaya main si pengguna.

Oleh karena itu, pilihlah karakter favorit, lalu pahami karakteristiknya.

2. Pelajari Dasar-dasar Game Melalui Mode Arcade Quest

Mode Arcade Quest menjadi tempat terbaik bagi pemula untuk belajar dasar-dasar Tekken 8.

Mode ini memandu kamu via serangkaian pertarungan intens, sembari kasih paham tentang mekanisme tahap demi tahap.

Baca Juga: Mengenal Sejarah Resto Waffle House yang Viral Diminta Penggemar Hadir di Tekken 8

Tekken 8. (Sumber: Bandai Namco)

3. Manfaatkan Special Style untuk Belajar Combo

Special Style menjadi alat penting bagi pemula buat belajar combo dan serangan spesial.

Aktifkan Special Style agar tahu kombinasi serangan yang paling efektif.

Setelah itu, pakai informasi tersebut untuk meningkatkan skill mengatur combo.

4. Bertarung Lawan AI Ghost

Opsi lain untuk meningkatkan skill bermain yakni dengan bertarung lawan AI Ghost.

AI Ghost mampu belajar dari pengalaman.

Dia bakal terus memaksa kamu untuk pakai strategi baru.

5. Latih Skill Pakai Mode Latihan

Jangan ragu untuk main di mode latihan Tekken 8 buat latihan skill.

Mode ini menyediakan ragam tantangan dan latihan.

Baca Juga: Terungkap! Ini Alasan di Balik Penggemar Desak Restoran Waffle House Hadir di Tekken 8

Demikian, semoga panduan ini bisa jadi bekal untuk memahami gameplay Tekken 8.

Segera ambil kontrol atas karakter favoritmu dan mulailah bertarung.

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Console

Penjualan Tekken 8 Sukses Salip Judul Game Pendahulunya

Selasa 27 Februari 2024, 15:19 WIB
undefined
Console

Beberapa Pemain Tekken 8 Kesal Karena Game Mengalami Kendala Ini

Jumat 01 Maret 2024, 14:53 WIB
undefined
News

4 Rahasia di Balik Tekken 8 Tembus Penjualan 2 Juta Kopi dalam Sebulan, Laris Manis Nih!

Selasa 27 Februari 2024, 18:24 WIB
undefined
News

Viral Penggemar Minta Hadirkan Restoran Ikonik Ini di Tekken 8

Rabu 03 April 2024, 13:04 WIB
undefined
News

Viral Didesak Penggemar Hadirkan Resto Waffle House, Ini Respons Bijak Sutradara Tekken 8

Rabu 03 April 2024, 14:06 WIB
undefined
News Update
News26 November 2025, 10:17 WIB

Harada ‘Tekken’ Kepo Berat Soal Bayar-Menonton Turnamen ‘Street Fighter’! Ini 5 Poin Utama Kenapa Dia Tertarik!

Bos Tekken, Katsuhiro Harada, buka suara soal kebijakan Capcom yang mewajibkan PPV untuk stream final Capcom Cup. Harada bilang, ini "menarik" karena banyak influencer yang untung besar, tapi developer game tidak kecipratan sepeser pun!
Street Fighter 6 (FOTO: Bandai Namco)
Console25 November 2025, 20:29 WIB

7 Game PS5 yang Nasibnya Berubah Drastis: Dari "Bencana" Jadi Masterpiece di Tahun 2025!

Jangan uninstall dulu! Cek 7 game PS5 yang melonjak drastis kualitasnya berkat update masif! Ada kisah redemption No Man's Sky, perbaikan total Cyberpunk 2077, hingga MMORPG legendaris Final Fantasy XIV. Wajib re-install!
null (FOTO: NextGenGamers)
PC25 November 2025, 20:27 WIB

7 Game PC Paling Realistis 2025: Grafis Gila, Fisika Next-Gen, dan Pertarungan Nyata!

Cari game PC dengan grafis dan realisme tertinggi di 2025? Ada simulasi penerbangan Microsoft Flight Simulator yang memakai data satelit bumi, FPS body cam yang fotorealistik, hingga RPG abad pertengahan Kingdom Come: Deliverance 2!
null (FOTO: GamePulse Network)
Mobile25 November 2025, 20:26 WIB

7 Game Offline Android & iOS Terbaik 2025: Dari Parkour Adiktif Sampai Jadi Monyet Iseng!

Cari game seru yang bisa dimainkan tanpa koneksi internet? Cek 7 game offline terbaik Android & iOS 2025, mulai dari action RPG konsol, brawler nostalgia, hingga game parkour adiktif. Sempurna buat perjalanan jauh!
null (FOTO: GamePulse Network)
Mobile25 November 2025, 20:22 WIB

7 Game Offline Terbaik Android & iOS 2025: Nggak Perlu WiFi, Nggak Ada Lagi Mati Gaya!

Butuh game seru yang bisa dimainkan tanpa koneksi internet? Cek 7 game offline terbaik Android & iOS 2025, mulai dari aksi sniping ala Hitman, roguelike adiktif Dead Cells, hingga drift racing yang seru abis. Sempurna buat perjalanan jauh!
null (FOTO: GamePulse Network)
Mobile25 November 2025, 20:19 WIB

7 Game Mobile Offline Paling Gokil November 2025: Dari Kucing Pilot Sampai Memecahkan Bahasa Kuno!

Butuh game offline yang fresh di November 2025? Ada Acecraft (kucing pilot bullet hell), RPG roguelike yang cepat, hingga puzzle petualangan decoding bahasa yang unik (Chance of Senar). Main di mana saja tanpa WiFi!
null (FOTO: Android Tools)
Mobile25 November 2025, 20:17 WIB

7 Game Mobile di Mana Pilihanmu Benar-Benar Mengubah Takdir Cerita!

Tinggalkan game dengan pilihan basa-basi! Cek 7 game mobile terbaik di mana setiap keputusan (kecil atau besar) menentukan ending dan nasib karakter Anda. Ada RPG klasik Baldur's Gate, detektif Disco Elysium, dan simulasi hidup brutal Sir Brontë!
7 Game Mobile di Mana Pilihanmu Benar-Benar Mengubah Takdir Cerita! (FOTO: ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile25 November 2025, 20:15 WIB

7 Game Tower Defense (TD) Paling Gokil 2025, Dari Raja Balon Sampai Bikin Jalur Sendiri!

Para penggemar TD merapat! Cek 7 game Tower Defense Android & iOS terbaik 2025: Ada Bloons TD6 yang tak tertandingi, TD dengan mekanisme kartu, hingga game yang membiarkan Anda membangun jalur musuh sendiri. Siap rage quit lagi?
null (FOTO: ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile25 November 2025, 20:00 WIB

10 Game Offline Terbaik 2025 untuk Android & iOS yang Dijamin Bikin Lupa Waktu!

Bosan dengan game online yang gitu-gitu aja? Simak 10 rekomendasi game offline terbaik 2025 untuk Android dan iOS, dari sepak bola, petualangan emosional, hingga tembak-tembakan zombie. Semua bisa dimainkan tanpa Wi-Fi!
null (FOTO: GamePulse Network)
Console25 November 2025, 19:58 WIB

7 Game Arcade Paling Gacor di Nintendo Switch 2025: Nostalgia Abis, Seru Banget!

Siap-siap flashback ke masa keemasan arcade! Cek 7 game Nintendo Switch terbaik 2025, mulai dari museum interaktif Atari 50, koleksi Capcom raksasa, hingga aksi stealth Agent 47 dan balapan Outrun yang legendaris!
null (FOTO: SwitchTop)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.