logo

Kelebihan Hero Lunox Mobile Legends, Mage Overpower

Icaa
Rabu 14 Agustus 2024, 10:07 WIB
Hero Lunox Mobile Legends (FOTO: Dok,mobilelegends)

Hero Lunox Mobile Legends (FOTO: Dok,mobilelegends)

Indogamers.com - Lunox merupakan salah satu hero Mage poppuler dalam Mobile Legends, ia juga dikenal sebagai salah satu Mage yang kuat dengan kemampuan burst damage menyakitkan.

Lunox juga hero yang unggul dalam memberikan serangan sihir yang eksplosif, Lunox cocok untuk kamu yang menyukai gaya permainan dengan damage tinggi. 

Dengan kemampuan uniknya membuatnya memiliki penting dalam pertarungan tim, Lunox mampu menawarkan keseimbangan kekuatan dan fleksibilitas yang sempurna untuk pertempuran di medan perang yang menentukan.

Selain terdapat pula beberapa kelebihan yang dimiliki oleh hero mage yang satu ini yang membuatnya menjadi salah satu hero populer di Mobile Legends. Berikut kelebihan dari hero Lunox:

Kelebihan Hero Lunox Mobile Legends

Rekomendasi Build Hero Lunox Mobile Legends

Damage Tinggi di Early

Lunox merupakan hero yang memiliki burst damage tinggi, terlebih ia juga unggul pada early game karena skill pasif Lunox yaitu Dreamland Twist mampu membuatnya memiliki damage yang besar sejak early game.

Hero yang Lincah

Lunox memiliki kemampuan mobilitas yang baik dengan skill Blink (Cahaya) yang memungkinkannya berpindah tempat dengan cepat. Ini membantunya dalam menghindari bahaya atau mengejar musuh. Dengan mobilitas yang tinggi, Lunox dapat dengan mudah bergerak ke posisi yang strategis dan mengubah keadaan pertempuran.

Baca Juga: 17 Hero Mobile Legends yang Dianggap Cantik dan Mematikan

Kemampuan Menghancurkan Musuh

Lunox memiliki kemampuan serangan magic yang sangat tinggi, terutama saat ia berada dalam mode Cahaya (Light). Dalam mode ini, serangan dasarnya menghasilkan Light Damage yang sangat efektif untuk menghancurkan musuh. Selain itu, skill 2 dari Lunox, yaitu Chaos Assault, dapat memberikan target kerusakan tunggal dan bonus kerusakan dari musuh, menjadikannya sebagai penyihir pembunuh tank seperti Karrie.

Baca Juga: 6 Game Mobile Terbaik untuk Pasangan LDR, Nikmati Koneksi Virtual Menyenangkan

Hero Fleksibel

Lunox bisa beralih antara mode Cahaya (Light) dan Kegelapan (Dark) sesuai dengan kebutuhan. Mode Cahaya memberikannya daya tahan dan damage magic tinggi, sementara mode Kegelapan memberikannya kemampuan penyembuhan. Dengan fleksibilitas ini, Lunox dapat menyesuaikan diri dengan situasi pertempuran dan meningkatkan efektivitasnya.

Baca Juga: 5 Fakta Menarik RRQ Vyn, Veteran RRQ Divisi Mobile Legends

Kemampuan Ketahanan 

Dalam mode Cahaya, Lunox akan mendapatkan kekebalan serbaguna yang membuatnya tidak terkena damage dan crowd control. Ini sangat berguna dalam situasi yang berisiko tinggi, seperti ketika berhadapan dengan musuh yang kuat.

Baca Juga: 3 Hero Mobile Legends ini Jadi Counter Paling Oke Untuk Mathilda, Dijamin Nggak Bisa Bergerak Bebas!

Nah itu dia kelebihan yang dimiliki hero Lunox Mobile Legends yang membuat hero Mage tersebut populer di kalangan Mage lainnya. Selamat bermain bersama Lunox semoga beruntung.**


Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Infografis

Build Terbaik Hero Lunox Mobile Legends, Jaminan Push Rank Jadi Aman

Senin 05 Februari 2024, 10:27 WIB
undefined
Mobile

3 Emblem Lunox Mobile Legends Terbaik yang Patut Kamu Cobain

Jumat 15 Maret 2024, 09:33 WIB
undefined
Mobile

5 Rahasia yang Harus Kamu Tahu tentang Lunox di Mobile Legends

Jumat 15 Maret 2024, 09:51 WIB
undefined
News

Admin Mobile Legends, Lunox_Lustless, Dipecat Karena Kontroversi Kata Yatim

Sabtu 30 April 2022, 07:30 WIB
undefined
E-Sport

Profil dan Prestasi Idok, Roamer RRQ Hoshi yang Gantikan Brusko

Selasa 13 Agustus 2024, 11:30 WIB
undefined
News Update
PC14 Agustus 2024, 23:42 WIB

Dari Dragon Ball hingga One Piece, ini 25 Game Adaptasi Anime Terbaik 2024

Banyaknya game anime atau game yang diadaptasi dari serial anime tentu membuat persaingan industri game makin kompetitif
Game Anime Terbaik dan Populer 2024 (Foto: YouTube/Super Gamer)
PC14 Agustus 2024, 23:41 WIB

Cerita Lengkap Game Friday Nights Five Nights at Freddy's: Into the Pit, Ternyata Begini Akhirnya

Game Friday Nights Five Nights at Freddy's: Into the Pit atau biasa dikenal sebagai FNAF Into the Pit memiliki cerita yang mengundang penasaran.
Friday Nights Five Nights at Freddys: Into the Pit atau FNAF Into the Pit (YouTube/GamerSault)
News14 Agustus 2024, 23:10 WIB

8 Kontroversi Video Game, Awalnya Geger, tapi Pas Rilis Malah Bikin Gamers Takjub

Berikut ini adalah delapan kontroversi video game yang ternyata tidak seburuk yang dibayangkan:
Grand Theft Auto IV (FOTO: Grand Theft Auto IV)
News14 Agustus 2024, 21:35 WIB

10 Karakter Resident Evil Paling Diremehkan

Berikut 10 karakter Resident Evil yang paling underrated alias diremehkan:
Rebecca Chambers (Resident Evil & Resident Evil Zero) (FOTO: Rebecca Chambers (Resident Evil & Resident Evil Zero))
Console14 Agustus 2024, 21:09 WIB

10 Game PS2 Paling Langka: Apakah Kamu Punya Salah Satunya?

Berikut adalah 10 game PS2 terlangka yang mungkin belum pernah kamu dengar, atau bahkan mungkin kamu punya!
Haunting Ground (FOTO: Haunting Ground)
PC14 Agustus 2024, 21:05 WIB

Kelebihan Lenovo Legion 7i yang Disebut Sangat Bertenaga

Lenovo Legion 7i 16IRX9 ini dibanderol dengan harga sekitar Rp30 jutaan dan memiliki berbagai kelebihan seperti berikut.
Lenovo Legion Pro 7i 16IRX8H yang hadir dengan desain elegan dan performa powerful (FOTO: Lenovo)
Console14 Agustus 2024, 19:34 WIB

10 Game Legendaris yang Terlupakan, tapi Punya Pesona Tersembunyi!

Berikut 10 game terlupakan yang menyimpan kenangan berarti bagi gamers:
Prince of Persia: The Forgotten Sands (FOTO: Prince of Persia: The Forgotten Sands)
Console14 Agustus 2024, 19:08 WIB

10 Game Console dengan Review Bagus, tapi Gagal di Pasaran

Berikut 10 game yang mendapat review bagus, tapi gagal mencapai sukses komersial:
Split Second (FOTO: Split Second)
Mobile14 Agustus 2024, 18:02 WIB

RP Grand: Game Simulasi yang Menggabungkan Aksi dan RPG Sudah Hadir di Android dan iOS

RP Grand, game terbaru dalam genre simulasi kehidupan dunia terbuka, kini telah tersedia di platform Android dan iOS.
RP Grand: Game Simulasi yang Menggabungkan Aksi dan RPG Sudah Hadir di Android dan iOS(FOTO: Grand Games)
E-Sport14 Agustus 2024, 17:45 WIB

Profil dan Deretan Prestasi Wannn, Mantan Juara Dunia M1 EVOS Legends

Profil dan daftar prestasi dari salah satu pemain legenda juara dunia M1, yaitu Wannn.
Wannn (Foto: Liquidpedia)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.