Memahami Apa Itu Rank Boost di Mobile Legends, Cara Membeli hingga Daftar Hadiahnya

Game Mobile Legends (FOTO: Dok.Indogamers)

Indogamers.com - Istilah rank boost tentu familiar jika kamu penggemar game Mobile Legends. Fitur ini jadi topik hangat karena berpotensi mengubah dinamika in game.

Lantas apa itu rank boost? Mari kita kupas pengertian, cara membeli, dan hadiahnya.

Apa Itu Rank Boost?

Rank boost adalah layanan berbayar di mana pemain bisa mendapat bantuan dari pemain berperingkat tinggi buat naikin rank dalam waktu singkat.

Jasa ini biasanya ditujukan buat pemain yang kesulitan menaikkan peringkat sendirian.

Cara Membeli Rank Boost

Untuk membeli rank boost, kamu harus mengunjungi situs resmi penyedia layanan tersebut.

Proses pembelian biasanya dalam bentuk paket, berdasar rank yang ingin dicapai.

Adapun pembayaran dilakukan lintas metode, termasuk kartu kredit, PayPal, atau mata uang virtual game.

Baca Juga: Mengenal 3 Item Counter Lifesteal di Mobile Legends dan Kegunaannya untuk Pertempuran

Ilustrasi game Mobile Legends. (Sumber: Yodu)

Daftar Hadiah Rank Boost

Setelah berhasil mencapai target peringkat, pemain akan mendapat berbagai hadiah eksklusif.

Hadiah ini bisa berupa skin khusus, poin pertempuran, atau item dalam game yang sulit didapat dengan cara biasa.

Daftar hadiah kerap diperbarui untuk menarik pemain agar terus menggunakan layanan rank boost.

Kontroversi Rank Boost

Kendati rank boost menawarkan jalan pintas menuju kesuksesan, banyak pemain dan pengamat mengkritik layanan ini.

Ada kekhawatiran bahwa rank bost bakal mendorong mentalitas pay to win, sehingga merugikan pemain lain.

Baca Juga: Jelang Pesta Mabar MLBB ALLSTAR 2024, Begini Keseruan Land of the Beat di Yogyakarta

Sebagai pemain Mobile Legends, penting untuk mempertimbangkan pro dan kontra sebelum memutuskan pakai jasa tersebut.

Tags :
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI