logo

GameStick Android Murah Sekarang Sudah Dapat Dipesan

bruno
Rabu 02 Januari 2013, 07:00 WIB
GameStick Android Murah Sekarang Sudah Dapat Dipesan

GameStick Android Murah Sekarang Sudah Dapat Dipesan

Pecinta game Android mungkin dapat menerima konsol yang satu ini, mengingat begitu banyaknya penggemar game Android yang bermunculan saat ini. Kebanyakan dari game Android dimainkan pada perangkat smartphone ataupun tablet. Hal ini tentu membuat pengguna sedikit agak repot dengan kontroler yang hanya terpampang di layar sentuh tersebut.

 

 

Industri game pun tak menyia-nyiakan kesempatan emas seperti ini. Dari sini maka hadirlah sebuah konsol untuk menunjang perangkat Android tersebut yang bernama GameStick. Konsol ini adalah konsol yang secara khusus dibuat untuk para pecinta game Android. Dengan dukungan sebuah prototype yang tidak lebih besar dibandingkan dengan sebuah flash disk, GameStick mengijinkan setiap pengguna untuk dapat bermain permainan-permainan Android , yang bahkan dapat tersambung ke layar monitor karena konsol ini memiliki koneksi HDMI.

 

 

Konsol ini sudah bisa dibeli dari beberapa hari yang lalu seperti yang dikatakan oleh PlayJam. Selain itu perusahaan juga mengatakan kepada publik bagi siapa saja yang ingin mendapatkan konsol tersebut dengan harga yang sedikit miring, dapat membelinya di Amazon. Karena harga yang ditawarkan disana masih berupa harga dari konsol tersebut pertama kali dirilis. Memang ada sebuah kerja-sama khusus yang dijalin antara produsen konsol tersebut dengan situs jual beli online Amazon itu.

Untuk pengiriman retail dalam jumlah besarnya, PlayJam sendiri mengatakan baru akan datang pada bulan April nanti. Yang dimaksud disini adalah perangkat ini baru bisa didapatkan di toko-toko setelah bulan April nanti. Untuk saat ini konsol Android tersebut masih terbilang cukup ekslusif.

 

 

Saat ini GameStick memang baru saja masuk ke masa pre-order. Sebenarnya sejak bulan January kemarin, Anthony Johnson selaku CMO dari PlayJam mengatakan kalau mereka sudah siap untuk mengedarkan konsol tersebut. Hanya saja produk baru untuk pecinta game Android tersebut memang membutuhkan waktu untuk jumlah produksi yang cukup besar. PlayJam sendiri akan menjual GameStck dengan harga yang cukup terjangkau, yaitu dengan harga $79,99, dan itu sudah termasuk kontroler. Untuk harga dari Dock-nya sendiri dibandrol dengan harga $24,99, sedangkan untuk case-nya sendiri akan dijual dengan harga $9.99. Tertarik untuk membelinya? Mungkin dapat memesannya pada situs resmi GameStick langsung. <bms>

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Tags :
News Update
News17 Mei 2024, 17:36 WIB

Paul Walter Hauser Beri Sediki Bocoran Soal Keterlibatannya di Film The fantastic Four

Paul Walter Hauser berikan petunjuk mengenai keterlibatannya dalam reboot The Fantastic Four yang sangat dinanti-nantikan di MCU.
Paul Walter Hauser Beri Sediki Bocoran Soal Keterlibatannya di Film The fantastic Four(FOTO: The Hollywood Reporter)
News17 Mei 2024, 17:01 WIB

5 Fakta Menarik Game Tebak Gambar, Pemain Bisa Intip Kunci Jawaban

Apa saja sih fakta menarik Game Tebak Gambar, sehingga diunduh lebih dari 10 juta kali di Playstore?
Game Tebak Gambar di awal pengembangan. (FOTO: binus.ac.id)
Guides17 Mei 2024, 16:53 WIB

7 Tips Memainkan Nana di Mobile Legends, Hero Mage Menakutkan dan Selalu Bikin Pusing Lawan!

tips untuk memaksimalkan potensi Nana dalam permainan Mobile Legends
Tips Memainkan Nana di Mobile Legends, Hero Mage Menakutkan dan Selalu Bikin Pusing Lawan!(Sumber: Moonton)
Guides17 Mei 2024, 16:29 WIB

Cara Download, Instal dan Main Sakura School Simulator di PC, Simak Tutorial Lengkapnya

Bagi kamu yang ingin merasakan pengalaman bermain game Sakura School Simulator di layar lebih besar dengan kontrol lebih nyaman, kamu bisa main via PC. Emang bisa?
Guru di Sakura School Simulator. (Sumber: LDPlayer)
Guides17 Mei 2024, 16:27 WIB

Cara Membagi Layar di MacBook, Bikin Multitasking Lebih Mudah

Membagi layar di MacBook akan mempermudah dalam menyelesaikan beberapa pekerjaan sekaligus.
Ilustrasi membagi layar di MacBook (FOTO: Apple Must)
Guides17 Mei 2024, 16:05 WIB

Kumpulan ID Sakura School Simulator Rumah Mewah 4 Lantai Terbaru, dari Estetik hingga Klasik

Berikut beberapa ID rumah mewah 4 lantai yang bisa kamu tambahkan ke dalam game Sakura School Simulator agar pengalaman lebih imersif.
Rumah mewah 4 lantai di Sakura School. (Sumber: Chichi Sakura)
Guides17 Mei 2024, 15:42 WIB

4 Alasan Mengapa Jungler Tank Begitu Populer dalam Mobile Legends, Salah satunya Punya Kontribusi Untuk Segala Situasi!

Ada beberapa alasan yang menyebabkan jungler tank hingga kini masih lebih disukai oleh para pemain Mobile Legends
4 Alasan Mengapa Jungler Tank Begitu Populer dalam Mobile Legends, Salah satunya Punya Kontribusi Untuk Segala Situasi! (Sumber: Moonton)
Guides17 Mei 2024, 15:11 WIB

Cara Membuat Rumah Sendiri di Sakura School Simulator

Berikut langkah-langkah yang bisa kamu ikuti untuk membuat rumah di game Sakura School Simulator.
Rumah di Sakura School Simulator. (Sumber: Cafebazaar)
Gadget17 Mei 2024, 14:05 WIB

Benarkah Segahar Itu? Bongkar Kinerja Dapur Pacu, Kualitas Kamera dan Daya Tahan Baterai Sony Xperia 1 VI

Sony Xperia 1 VI ditenagai dengan prosesor Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3.
Sony Xperia 1 VI dengan prosesor Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3 (FOTO: Sony)
News17 Mei 2024, 14:02 WIB

Kapan Ghost of Tsushima Rilis di PC? Yuk, Simak Jadwalnya untuk Beberapa Negara Berikut Ini

Meski sempat menuai protes, namun tidak ada yang mampu membendung kenyataan bahwa Ghost of Tsushima Director’s Cut resmi rilis di PC.
Ghost of Tsushima. (Sumber: PlayStation)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+6289633333329

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.