logo

Game One Punch Man World Kini Sudah Ada di Huawei AppGallery

BMKidal
Senin 05 Februari 2024, 01:48 WIB
RPG aksi dunia terbuka dari manga Jepang ikonik dan seri anime, One Punch Man: World kini telah tersedia di Huawei AppGallery (FOTO: Huawei Indonesia)

RPG aksi dunia terbuka dari manga Jepang ikonik dan seri anime, One Punch Man: World kini telah tersedia di Huawei AppGallery (FOTO: Huawei Indonesia)

Turnamen Mobile Legends Vaporlax – Indogamers (IMC) Season I 2024

INDOGAMERS.COM - RPG aksi dunia terbuka dari manga Jepang ikonik dan seri anime, One Punch Man: World kini telah tersedia di Huawei AppGallery. Kini, kamu diajak bersiap untuk berpetualang dengan karakter favorit seperti Saitama, Genos, Atomic Samurai, dan banyak lagi untuk menelusuri dunia heroik yang epik dan penuh kejutan.

Dalam rangka merayakan peluncuran game Aksi 3D pertama yang sangat dinantikan di wilayah APAC ini, AppGallery telah memberikan keuntungan khusus untuk kamu pengguna Huawei dan Android yang mengunduh game ini melalui AppGallery.

Baca Juga: Komunitas Esports Kampus Masih Dipandang Sebelah Mata?

Rei Xiao, Direktur Perkembangan Bisnis Mobile Eco Huawei Wilayah APAC menjelaskan bahwa mereka sangat senang mengumumkan hadirnya "One Punch Man: World" di Huawei AppGallery. Karena, ini adalah sebuah kesempatan bagus untuk bisa menawarkan pengguna di wilayah APAC dengan game berkualitas tinggi yang diadaptasi dari manga Jepang ikonik dan seri anime.

"Kami berharap peluncuran RPG ikonik dari seri One Punch Man ini dapat menargetkan semua pengguna di komunitas sebagai tonggak pencapaian komitmen kami menyediakan pengalaman pengguna yang paling mulus dan terbaik bagi komunitas game," katanya.

Baca Juga: Profil dan Biodata Ryzen Bigetron Red Villains

Mari, telusuri dunia penuh kemungkinan

One Punch Man: World akan membawa kamu melalui perjalanan menggembirakan melalui Kota-Z yang ramai. Kamu dapat menelusuri dunia petualang dalam game ini, terlibat dalam pertarungan hingga titik darah penghabisan, melawan monster dengan sekutu, membuka misi rahasia dan acak serta menyelami alur cerita yang luar biasa.

Kamu bebas menelusuri setiap jalan dan menemukan game tersembunyi di setiap sudut. Dari permainan arcade klasik hingga penjualan supermarket epik, Kota-Z penuh dengan acara menarik dan karakter yang bisa ditemukan. Kamu juga akan menghadapi karakter acak dari anime TV dan mendapatkan hadiah ekslusif dengan menyelesaikan misi khusus.

Game One Punch Man: World berdasar pada kemampuan karakter klasik dan kombinasi visual yang memukau, suara dan kontrol untuk menciptakan pengalaman bertarung yang menegangkan.

Kamu dapat mengontrol karakter favoritmu dari seri anime untuk memulai petualangan seri di Kota-Z. Karakter yang tak terhitung jumlahnya tersedia untuk dipilih, masing-masing dengan model istimewa, kemampuan dan teknik yang unik.

Yuk, mulai jajal!

Indogamers akhirnya resmi menghelat Turnamen Mobile Legends Terakbar, Vaporlax Indogamers Mobile Legends Championship (IMC) Season I 2024 “Taste The Difference”
Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
PC

Spek PC Minimun dan Rekomendasi Persona 3 Reload

Minggu 04 Februari 2024, 21:26 WIB
undefined
Gadget

6 Kelebihan Oppo A79 5G, Daya Tahan dan Kecepatan Isi Baterainya Menonjol

Minggu 04 Februari 2024, 19:31 WIB
undefined
Console

Cek Spesifikasi Kontroler Nintendo Switch Bertema Hot Dog, Sekeren Penampilannya Nggak?

Minggu 04 Februari 2024, 20:35 WIB
undefined
Infografis

Profil dan Biodata Ryzen Bigetron Red Villains

Minggu 04 Februari 2024, 22:40 WIB
undefined
News

Komunitas Esports Kampus Masih Dipandang Sebelah Mata?

Senin 05 Februari 2024, 01:30 WIB
undefined
News Update
News26 Januari 2026, 10:03 WIB

MYSTIC Esports Juara Indogamers Mobile Legends Championship 2026

MYSTIC Esports berhasil keluar sebagai juara Indogamers Mobile Legends Championship 2026 setelah melalui persaingan ketat sejak turnamen digelar pada 23 Januari 2026 dan resmi berakhir pada 25 Januari 2026.
Juara IMC 2026 Mystic Esports
E-Sport25 Januari 2026, 20:42 WIB

Babak Baru Sejarah, MLBB Jadi Game Pertama yang Dikonfirmasi untuk Esports Nations Cup 2026!

Kabar gembira! MLBB resmi jadi cabang pertama di Esports Nations Cup 2026 Riyadh. 32 tim nasional akan berebut medali emas pada November mendatang. Cek detailnya!
Babak Baru Sejarah, MLBB Jadi Game Pertama yang Dikonfirmasi untuk Esports Nations Cup 2026!(FOTO: MOONTON)
E-Sport25 Januari 2026, 20:39 WIB

M8 World Championship Resmi Digelar di Istanbul! Turki Jadi Tuan Rumah M-Series Pertama di Eropa

Kejutan besar di Grand Final M7! CEO MOONTON Games resmi mengumumkan Turki sebagai tuan rumah M8 World Championship. Simak pernyataan lengkap Cloud Zhang di sini!
M8 World Championship Resmi Digelar di Istanbul! Turki Jadi Tuan Rumah M-Series Pertama di Eropa(FOTO: Indogamers/Ica)
E-Sport25 Januari 2026, 19:00 WIB

Rekor Dunia Pecah! Duel Alter Ego vs SRG di M7 Tembus 5,5 Juta Penonton

Sejarah baru tercipta! Laga Alter Ego vs SRG di M7 resmi pecahkan rekor views terbanyak mobile esports dengan 5,5 juta penonton. Simak ulasannya!
Rekor Dunia Pecah! Duel Alter Ego vs SRG di M7 Tembus 5,5 Juta Penonton(FOTO: MOONTON)
E-Sport25 Januari 2026, 13:35 WIB

Sembilan Babak Menuju Keabadian, Maraton Ajaib Alter Ego di Sabtu Keramat di M7 World Championship

Keajaiban M7! Simak kisah Cinderella Story Alter Ego: Menumbangkan raksasa Liquid PH & SRG dalam sehari hingga pecahkan kutukan 7 tahun menuju Grand Final.
Sembilan Babak Menuju Keabadian, Maraton Ajaib Alter Ego di Sabtu Keramat di M7 World Championship(FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport24 Januari 2026, 12:11 WIB

Alter Ego Kembali Bersinar di Panggung M7 Usai Taklukan Team Spirit: Yasuke Ungkap Rahasia Nya!

Alter Ego (AE) kembali menunjukkan kelasnya di panggung internasional M7 World Championship Mobile Legends, dengan kemanjuan yang signifikas Coach Xepher mejadi kunci kemenagan Alter Ego dipanggung Internasional tersebut.
Alter Ego (AE) di panggung internasional M7 World Championship Mobile Legends (FOTO: Indogamers/Rozi)
E-Sport24 Januari 2026, 11:44 WIB

Sukses Gulung Team Spirit, Alter Ego Melaju ke Babak selanjutnya Lower Bracket M7, bertemu dengan Team Liquid PH

Alter Ego menjadi satu-satunya harapan Indonesia di M7 setelah melibas Team Spirit 3-1. Simak rekap pertandingan dan pandangan jujur Kidbomba soal peluang juara El Familia!
Sukses Gulung Team Spirit, Alter Ego Melaju ke Babak selanjutnya Lower Bracket M7, bertemu dengan Team Liquid PH(FOTO: Indogamers/Rozi)
News24 Januari 2026, 11:44 WIB

Indogamers Mobile Legends Championship 2026 Resmi Dimulai, 256 Tim Bertarung hingga 25 Januari

Indogamers Mobile Legends Championship (IMC) 2026 resmi dibuka hari ini, menandai dimulainya rangkaian pertandingan yang mempertemukan 256 tim Mobile Legends dari berbagai daerah di Indonesia.
Indogamers Mobile Legends Championship 2026
Mobile24 Januari 2026, 08:28 WIB

Gak Perlu Kuota! Ini 6 Game Offline Baru Rilis di Android 2026 yang Paling Gacor!

Lagi irit kuota atau terjebak tanpa sinyal? Cek daftar 6 game offline Android terbaru 2026 yang baru saja rilis. Dari aksi Maneater hingga horor mencekam The Exit!
Gak Perlu Kuota! Ini 6 Game Offline Baru Rilis di Android 2026 yang Paling Gacor!(FOTO: Daftar Game ID)
Mobile24 Januari 2026, 08:22 WIB

Bertahan Hidup atau Mati! Ini 6 Game Survival Mobile Terbaik 2026 yang Bikin Lupa Waktu!

Sedang cari tantangan bertahan hidup di ponsel? Intip daftar game survival Android & iOS terbaik 2026 mulai dari kedalaman laut Subnautica hingga keganasan Rust Mobile!
Bertahan Hidup atau Mati! Ini 6 Game Survival Mobile Terbaik 2026 yang Bikin Lupa Waktu!(FOTO: Tekkan)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2026 IndoGamers. All rights reserved.