logo

Ini Dia Alasan Kota Solo Dilirik Nvidia untuk Dijadikan Sebagai Pusat AI

Molsky
Senin 15 April 2024, 10:55 WIB
Nvidia. (Sumber: NVIDIA Newsroom)

Nvidia. (Sumber: NVIDIA Newsroom)

Indogamers.com - Kota Solo, Jawa Tengah akan segera mendapatkan suntikan dana segar untuk menjadi pusat AI di Indonesia. Pasalnya, kota yang kaya akan budaya tersebut dilirik oleh perusahaan asal Amerika Serikat, NVIDIA yang bergerak di bidang teknologi artificial intelligence.

Wakil Menteri Kominfo Nezar Patria mengatakan, pembangunan Pusat AI di Indonesia bekerja sama dengan Nvidia merupakan proyek yang cukup strategis.

“Jadi kerja sama ini sangat strategis dan kita berharap ada transfer teknologi juga sehingga kita gak cuma jadi users, tapi nanti bisa menjadi bagian dari pemain AI yang diperhitungkan baik di kawasan maupun di tingkat global,” katanya dikutip dari laman resmi Kominfo pada Senin, 15 April 2024.

Baca Juga: Spesifikasi Lengkap Infinix Note 40 Pro & Note 40 Pro+, Gamers Bakal Takjub! Segera Hadir di Indonesia

Sementara itu menurut Menteri Budi Arie, kerja sama tersebut akan fokus pada infrastruktur telekomunikasi dan sumberdaya manusia atau talenta digital.

“Sudah disampaikan Pak Vikram Sinha (CEO Indosat) ke Pak Walikota Solo (Gibran Rakabuming Raka) bahwa Indosat dan Nvidia komitmen untuk investasi dalam bentuk infrastruktur dan peningkatan sumberdaya manusia," kata Budi Arie.

Terkait alasan Kota Solo yang dipilih, Budi Arie mengatakan karena SDM-nya bagus, kondisinya siap dan juga sudah didukung dengan jaringan 5G.

Baca Juga: Kelebihan Hero Franco dalam Mobile Legends, Salah Satunya Kemampuan Hook yang Baik

“Ada komitmen dari Nvidia dan Indosat untuk berinvestasi senilai USD200 juta atau Rp3 Triliun untuk membangun Indonesia AI Nation di Solo Technopark,” kata Menkominfo Budi Arie Setiadi.

Menurut Budi Arie, Nvidia akan bekerja sama dengan PT Indosat Ooredoo Hutchison Tbk untuk mengembangkan Pusat AI di Solo Technopark, Kota Solo Jawa Tengah pada tahun 2024 ini.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Belajar Coding Dinilai Tidak Perlu Lagi Gara-gara Adanya Teknologi AI

Kamis 29 Februari 2024, 20:05 WIB
undefined
News

VNGGames Jakarta Studio Rilis Moonlight Blade M, Undang 4.000 Gamer Ikuti Beta Test

Senin 15 April 2024, 09:52 WIB
undefined
News

Kota Solo Akan Dijadikan Pusat AI, Kerja Sama Bareng Nvidia

Senin 15 April 2024, 10:15 WIB
undefined
News Update
Guides25 Desember 2024, 05:21 WIB

Cara Setting Headset VR Biar Main Game Virtual Reality Jadi Lancar Jaya

Setting headset VR sebenarnya gampang asal kamu tahu caranya.
Ilustrasi Headset Virtual Reality atau VR (Foto: Pixabay/TheDigita;Artist)
Guides24 Desember 2024, 23:33 WIB

Panduan Hemat dan Cara Menikmati Game VR Tanpa Bikin Kantong Bolong

Main game VR memang seru banget, tapi buat yang dompetnya nggak terlalu tebal, terkadang harganya bikin mikir dua kali.
Game Balap VR (Foto: Pexels/Tima Miroshnichenko)
Community24 Desember 2024, 21:22 WIB

Apa Itu VRChat dan Kenapa Banyak Orang Tertarik Memainkannya

VRChat adalah dunia virtual yang membuka pintu buat kamu bertemu orang baru, mengeksplorasi kreativitas, dan bersenang-senang tanpa batas.
VRChat. (Sumber: PC Mag)
Console24 Desember 2024, 20:00 WIB

Naoe Dinilai Jadi Karakter Tercepat di Assassin's Creed Shadows, Kenapa?

Naoe, karakter utama dalam Assassin's Creed Shadows, disebut sebagai Assassin tercepat dalam sejarah franchise ini.
The Qlectors Assassin’s Creed Shadows Yasuke & Naoe is being redesigned following backlash. (FOTO: X @PureArtsLimited)
Guides24 Desember 2024, 19:33 WIB

Tips Memilih PC atau Konsol Buat Main Game VR

Main game VR itu pengalaman yang seru banget, tapi nggak semua perangkat bisa langsung dipakai buat menikmati dunia virtual ini. Salah pilih PC atau konsol malah bikin pengalaman jadi kurang maksimal.
Game PSVR Gratis (FOTO: YouTube/Virtual Reality Oasis)
Console24 Desember 2024, 19:00 WIB

Mantap! Cyberpunk 2077 dan Johnny Silverhand Kini Hadir di Fortnite

Karakter ikonik dari Cyberpunk 2077, Johnny Silverhand yang diperankan Keanu Reeves,
Cyberpunk 2077. (Sumber: Cyberpunk 2077)
Gadget24 Desember 2024, 18:23 WIB

iPad Mini 7 Kini Resmi Hadir di Indonesia, Hanya Tersedia versi WiFi Only!

iPad Mini Gen 7 atau iPad Mini 7 2024 kini resmi hadir di Indonesia dengan varian WiFi only.
iPad Mini 7 di Indonesia dengan varian WiFi only. (FOTO: ibox.co.id)
Gadget24 Desember 2024, 18:15 WIB

Rekomendasi 3 Laptop Windows 11 Murah Terbaik di Tahun 2024

Bagi kamu yang bingung mencari laptop dengan Windows 11 terbaik dengan harga murah di tahun 2024.
Advan Workpro (FOTO: Advan)
News24 Desember 2024, 18:11 WIB

Program Poco Extreme League Bareng Team Liquid ID Telusuri Bakat Gamers Terpendam

Sepanjang 2024, Poco dan Team Liquid Indonesia (TLID) menggelar Poco Extreme League.
Performa TLID di M6 juga bikin Poco bangga. (FOTO: Poco Indonesia)
Guides24 Desember 2024, 18:05 WIB

10 Tips Buat Pemula di Tears of the Kingdom yang Bikin Kamu Jadi Overpowered

10 tips pemula Tears of the Kingdom yang bikin kamu jadi OP tanpa spoiler. Mulai dari trik naga, rahasia pohon sakura, sampai upgrade kuda favorit. Yuk eksplorasi lebih efektif.
Game The Legend of Zelda: Tears of the Kingdom (Foto: Nintendo)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.