logo

Profil dan Biodata Lydia ONIC, Sosok Inspiratif di Dunia Esports Tanah Air

Molsky
Senin 11 November 2024, 09:51 WIB
Lydia Onic. (Sumber: Instagram.com/@lydiaaas_)

Lydia Onic. (Sumber: Instagram.com/@lydiaaas_)

Indogamers.com - Lydia Setiawan, atau yang dikenal dengan nama ONIC Lydia, adalah salah satu wajah yang paling dikenal di komunitas gaming Indonesia.

Gadis kelahiran Samarinda pada 24 Juli 2004 ini berhasil mencuri perhatian publik sebagai brand ambassador tim ONIC Esports.

Nah, di bawah ini adalah profil dan biodata Lydia Onic yang sukses mencuri perhatian publik.

Baca Juga: 5 Fakta Penting Kasus Video Tak Senonoh Diduga Lydia Onic, Berdurasi 12 Menit 13 Detik

1. Menjadi Brand Ambassador di usia muda

Lydia Onic tengah membuat heboh jagat esports.

Lydia memulai perjalanannya sebagai brand ambassador ONIC Esports pada 28 November 2021. Di usia yang masih sangat muda, Lydia berhasil menunjukkan kepercayaan diri yang luar biasa di dunia esports. Kehadirannya menjadi inspirasi bagi banyak remaja yang ingin berkarier di industri esports dan menunjukkan bahwa usia bukan halangan untuk meraih prestasi.

2. Viral di TikTok

Lydia Onic. (Sumber: Instagram.com/@lydiaaas_)

Karier Lydia dimulai secara tak terduga. Ia ditemukan oleh mantan manajer ONIC yang tertarik pada salah satu video viralnya di TikTok. Dari konten hiburan di media sosial, Lydia akhirnya bisa memasuki dunia esports profesional, membuktikan bahwa media sosial dapat membuka banyak peluang, terutama bagi generasi muda.

Baca Juga: CEO Take-Two Ungkap Alasan Tantangan Membuat Game AAA Semakin Besar

3. Aktif di berbagai medsos

Lydia Onic. (Sumber: Instagram.com/@lydiaaas_)

Selain TikTok, Lydia juga aktif di Instagram, YouTube, dan Nimo TV. Ia memiliki akun Instagram yaitu @lydiaaas_ yang memungkinkan Lydia berbagi konten seputar kehidupan pribadi dan aktivitas profesionalnya.

Di TikTok, Lydia memiliki 3,2 juta pengikut, sementara di Instagram ia diikuti lebih dari 1 juta penggemar. Keberadaannya di berbagai platform menunjukkan jangkauan dan pengaruhnya yang luas di dunia maya.

4. Hobi kulineran dan punya bakat menyanyi

Lydia Onic. (Sumber: Instagram.com/@lydiaaas_)

Selain menggemari gaming, Lydia juga memiliki hobi unik lainnya, yaitu mencoba makanan Korea, terutama tteokbokki. Ia juga memiliki bakat menyanyi yang sering kali mengundang rasa penasaran dari penggemarnya.

Banyak dari mereka yang berharap Lydia lebih sering menunjukkan kemampuan menyanyinya di media sosial atau bahkan mencoba terjun ke dunia hiburan.

Baca Juga: Resmi Rampung, Ini 4 Fakta Menarik tentang Dragon Ball Heroes yang Harus Kamu Tahu

5. Biodata Lydia Onic

Lydia Onic. (Sumber: Instagram.com/@lydiaaas_)
  • Nama Lengkap: Lydia Setiawan

  • Nama Panggung: Lydiaaas / ONIC Lydiaaas

  • Tempat Tanggal Lahir: Samarinda, Kalimantan Timur, 24 Juli 2004

  • Agama: Kristen

  • Tinggi Badan: 162 cm

  • Profesi: Gamer, TikToker, Model

  • Akun Instagram: @lydiaaas_

  • Akun TikTok: @lydiaaas_

Baca Juga: Era Baru! Ini Detail Menarik Dragon Ball Super Divers yang Siap Beri Pengalaman Unik

Itu dia profil dan biodata Lydia ONIC yang enggak cuma sukses sebagai brand ambassador tetapi juga menjadi inspirasi bagi banyak anak muda di Indonesia.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
News

Lagi Diburu Netizen, Ini 7 Potret Lydia ONIC yang Cantik Paripurna

Senin 11 November 2024, 09:17 WIB
undefined
News

5 Fakta Penting Kasus Video Tak Senonoh Diduga Lydia Onic, Berdurasi 12 Menit 13 Detik

Senin 11 November 2024, 09:28 WIB
undefined
News

Diduga karena Video Tidak Senonoh, Lydia Onic Mendadak Trending di Google

Senin 11 November 2024, 08:53 WIB
undefined
News Update
News21 November 2024, 17:02 WIB

Fortnite Naikkan Harga Battle Pass untuk Pertama Kalinya dalam Sejarah

Epic Games mengumumkan kenaikan harga battle pass Fortnite yang berlaku mulai mulai 1 Desember 2024.
Fortnite (FOTO: Epic Games) (FOTO: Epic Games)
E-Sport21 November 2024, 16:50 WIB

Jadwal M6 MLBB 2024: Kapan Team Liquid ID dan RRQ Hoshi Tanding? Cek Di Sini

Kejuaraan M6 MLBB siap digelar mulai 21 November sampai 15 Desember 2024.
M6 hadir dengan format baru, babak swiss stage. (FOTO: MLBB Esports)
Reviews21 November 2024, 16:49 WIB

Luna Heroes Resmi Dirilis: Game Idle RPG yang Tawarkan Sensasi Bermain Santai dan Kompetitif

Luna Heroes sudah dapat diunduh di App Store dan Google Play Store.
Luna Heroes (FOTO: Dok. Luna Heroes)
News21 November 2024, 15:37 WIB

Bentar Lagi Akhir Tahun, Ini Cara Buat YouTube Gaming Recap 2024 dengan Mudah

Nah, seperti biasa bagi kamu para gamers, enggak lengkap rasanya kalau di akhir tahun tidak membuat YouTube Gaming Recap 2024.
YouTube Gaming Recap. (Sumber: YouTube)
Console21 November 2024, 14:52 WIB

Studio GSC Game World Ungkap Komitmen Perbaiki Kekurangan Stalker 2

GSC Game World, pengembang game Stalker 2: Heart of Chornobyl, telah mengakui sejumlah masalah teknis
Stalker 2: Heart of Chornobyl. (Sumber: Steam)
News21 November 2024, 14:43 WIB

Mengenal Apa Itu Visa Gaming dari Dubai dan Persyaratan Pengajuannya?

Gaming Visa ditujukan untuk menarik para profesional di bidang game, seperti gamer profesional, konten kreator, dan pengembang game dari seluruh dunia.
Ilustrasi Gaming Visa Dubai. (Sumber: Phil)
PC21 November 2024, 14:09 WIB

Laris Manis, Ini 4 Fakta Unik tentang Game Farming Simulator yang Harus Kamu Tahu

Farming Simulator adalah game simulasi pertanian yang telah menjadi favorit di kalangan gamer
Game Farming Simulator 25. (Sumber: Steam)
Gadget21 November 2024, 14:01 WIB

Daftar 5 Aksesoris Mobile Gaming Terbaik yang Bikin Ngegame Makin Asyik

Aksesoris mobile gaming ini akan membuat performa dan kenyamanan saat bermain semakin meningkat.
Ilustrasi gamers mobile dengan aksesoris mobile gaming terbaik. (FOTO: pinterest.com)
Console21 November 2024, 13:28 WIB

Fortnite Dirumorkan Bakal Dapat Crossover dengan Cyberpunk 2077

Fortnite, game battle royale yang dikenal dengan kolaborasinya yang luas, tampaknya sedang bersiap untuk crossover besar lainnya, kali ini dengan Cyberpunk 2077.
Cyberpunk 2077. (Sumber: Playstation Store)
News21 November 2024, 13:08 WIB

Sutradara Film Minecraft Tegaskan Siap Terima Kritik Penggemar

Minecraft Movie menjadi salah satu proyek yang kini menjadi sorotan
Creeper (belakang) di Minecraft Movie. (Sumber: Warner Bross)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2024 IndoGamers. All rights reserved.