logo

Kai Cenat Rebut Gelar Streamer dengan Langganan Terbanyak di Twitch

RA_Majid
Rabu 13 November 2024, 16:04 WIB
Kai Cenat. (Sumber: Xclusive Loaded)

Kai Cenat. (Sumber: Xclusive Loaded)

Indogamers.com - Streamer Kai Cenat merebut kembali gelar kreator dengan langganan terbanyak di platform Twitch.

Merujuk laporan Forbes, Rabu (13/11/2024), Cenat menyalip streamer lain, Ironmouse, via maraton streaming "Mafiathon 2."

Twitch mengkonfirmasi dia sudah punya lebih dari 340.000 langganan berbayar.

Baca Juga: 5 Fakta Terbaru Metal Gear Series Ternyata Sudah Tidak Dikenal Gamer Muda, Duh Kenapa?

Kai Cenat. (Sumber: SVG)

Dalam "Mafiathon 2" yang dimulai sejak awal November 2024, Cenat melakukan streaming tanpa henti bersama sejumlah selebritas, seperti rapper Snoop Dogg, Lil Uzi Vert, dan Serena Williams.

Bintang Disney Channel dan Miranda Cosgrove dari "iCarly" turut meramaikan acara tersebut.

Baca Juga: Ubisoft Digugat Pemain Akibat Tutup Server Game The Crew, Begini Duduk Perkaranya

Karier Cenat sebagai kreator konten dimulai pada 2018 di YouTube, sebelum pindah ke Twitch pada 2021, sampai populer karena konten gaming dan pop culture.

Hanya saja, kesuksesan Cenat tak luput dari kontroversi. Salah satunya insiden di Union Square Park, New York, saat ia menjanjikan pembagian PlayStation 5, sampai membuat keramaian besar dan polisi turun tangan.

Tuduhan kerusuhan itu baru dicabut setelah Cenat meminta maaf dan membayar denda sebesar 57.000 dolar AS atau sekitar Rp855 juta.

Baca Juga: Format Pertandingan Mobile Legends di IESF World Esports Championships (EWC) 2024

Saat ini Kai Cenat memiliki total 14,1 juta pengikut, peringkat kelima kreator paling banyak diikuti di Twitch.

Dia juga masuk kreator dengan penghasilan tertinggi 2024 versi Forbes dengan estimasi pendapatan 8,5 juta dolar AS atau sekitar Rp127,5 miliar.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Accessories

ASUS Luncurkan ProArt Display 5K PA27JCV dengan Akurasi Warna dan Fitur Produktivitas Tinggi

Rabu 13 November 2024, 09:19 WIB
undefined
Console

Nintendo Umumkan Jadi Pemilik Domain Ryujinx, Komunitas Emulasi Kian Terpukul

Rabu 13 November 2024, 10:51 WIB
undefined
Console

Duh! Warner Bros Games Rugi Rp4,7 T Cuma Gara-gara 2 Game

Rabu 13 November 2024, 11:14 WIB
undefined
News

Sutradara Legendaris Devil May Cry Resmi Gabung dengan LightSpeed Studio

Rabu 13 November 2024, 08:59 WIB
undefined
E-Sport

Jadwal IESF WEC MLBB 2024: Duel Seru Indonesia vs Arab Saudi yang Sempat Tertunda

Rabu 13 November 2024, 11:19 WIB
undefined
News Update
Lifestyle13 Juni 2025, 11:20 WIB

Labubu Jadi Fenomena Global, Pemilik Pop Mart Jadi Miliarder Termuda China

Labubu, karakter imut berbentuk kelinci dengan senyum lebar, menjadi fenomena global. Popularitasnya mengantarkan pemilik Pop Mart, Wang Ning, menjadi miliarder termuda di China dengan kekayaan $22,7 miliar. Simak kisah suksesnya di sini!
Labubu Jadi Fenomena Global, Pemilik Pop Mart Jadi Miliarder Termuda China(FOTO: Unsplash.com)
News13 Juni 2025, 10:45 WIB

Konami Resmi Garap Remake Silent Hill 1 Bersama Bloober Team

Konami dan Bloober Team resmi menggarap remake Silent Hill 1, game horor legendaris 1999. Setelah sukses dengan Silent Hill 2, proyek ini diharapkan hadirkan pengalaman horor psikologis lebih mendalam dengan teknologi modern. Baca selengkapnya!
Konami Resmi Garap Remake Silent Hill 1 Bersama Bloober Team (FOTO: KONAMI)
Console13 Juni 2025, 10:41 WIB

4 Fakta Seru Tentang Flight Simulator, Game Pesawat yang Bikin Kamu Nggak Mau Mendarat

Flight Simulator bukan cuma game biasa. Game besutan Microsoft ini jadi salah satu simulasi paling realistis yang pernah ada.
Game Microsoft Flight Simulator (Foto: Steam)
Console13 Juni 2025, 10:27 WIB

Switch 2 Cetak Rekor Sebagai Peluncuran Konsol Terbesar Sepanjang Sejarah Jepang

Nintendo Switch 2 memecahkan rekor sebagai konsol dengan penjualan tercepat sepanjang sejarah Jepang, menjual hampir 1 juta unit dalam empat hari. Baca selengkapnya!
Switch 2 Cetak Rekor Sebagai Peluncuran Konsol Terbesar Sepanjang Sejarah Jepang(FOTO: VGC)
Lifestyle13 Juni 2025, 10:13 WIB

Polisi Temukan Narkoba Disembunyikan dalam Kotak Game GTA

Dua pria di Gwinnett County, Georgia, ditangkap polisi setelah ditemukan narkoba tersembunyi dalam kotak game Grand Theft Auto. Baca selengkapnya tentang kasus unik ini dan modus serupa yang pernah terjadi.
Polisi Temukan Narkoba Disembunyikan dalam Kotak Game GTA(FOTO: Dexerto)
News13 Juni 2025, 10:01 WIB

Dave Bautista Garap Game Bertajuk Cat Assassin Bersama Penulis Stray

Dave Bautista, bintang WWE dan Hollywood, berkolaborasi dengan Steve Lerner, penulis game Stray, untuk menciptakan Cat Assassin, sebuah game stealth action bertema kucing antropomorfik. Baca selengkapnya!
Dave Bautista Garap Game Bertajuk Cat Assassin Bersama Penulis Stray (FOTO: Titan1Studios)
News13 Juni 2025, 09:46 WIB

Stellar Blade di PC Raih Rekor Pemain Tertinggi untuk Rilis Single-Player PlayStation

Stellar Blade, game single-player besutan PlayStation, memecahkan rekor pemain terbanyak di Steam dalam waktu kurang dari 24 jam setelah rilis PC. Baca ulasan dan perbandingannya dengan game PlayStation lain di sini!
Stellar Blade di PC Raih Rekor Pemain Tertinggi untuk Rilis Single-Player PlayStation (FOTO: Shift Up)
Guides13 Juni 2025, 09:30 WIB

4 Tips Bertahan Hidup di PUBG Mobile, Biar Enggak Cepat Balik ke Lobby

Main PUBG Mobile bukan cuma soal tembak-tembakan, tapi juga soal strategi dan keputusan cepat.
Game PUBG. (Sumber: PUBG)
E-Sport13 Juni 2025, 08:00 WIB

RRQ Bungkam Alter Ego 3-1, Siap Tempur Lawan ONIC di Upper Final MPL ID S15

Dengan hasil ini, RRQ Hoshi resmi melaju ke Upper Final dan bakal ketemu ONIC Esports.
Team RRQ. (Sumber: Instagram.com/@teamrrq)
Mobile12 Juni 2025, 22:56 WIB

12 Game Anime Terbaru 2025 untuk Android & iOS, MMORPG, RPG, dan Turn-Based Seru!

Cari game anime terbaru yang bakal rilis global di 2025? Simak rekomendasi 12 game mobile keren mulai dari MMORPG, ARPG, hingga turn-based dengan grafis memukau dan gameplay seru. Cocok buat kamu penggemar anime dan mobile gaming!
12 Game Anime Terbaru 2025 untuk Android & iOS, MMORPG, RPG, dan Turn-Based Seru!(FOTO: GameMobile HDgraphic)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.