logo

Game Pokemon TCG Pocket Capai 60 Juta Download, Raup Rp2,8 Triliun dalam Enam Minggu

RA_Majid
Jumat 20 Desember 2024, 11:43 WIB
Pokemon Trading Card. (Sumber: Pokemon)

Pokemon Trading Card. (Sumber: Pokemon)

Indogamers.com - Game mobile Pokemon Trading Card Game (TCG) Pocket mencatat lebih dari 60 juta download hanya enam minggu sejak dirilis pada 30 Oktober 2024.

Selain itu, game ini meraih pendapatan sekitar 180 juta dolar AS atau Rp2,8 triliun, SCMP melaporkan, Rabu (18/12/2024).

Kartu Pokemon TCG. (Sumber: Pokemon)

Menurut firma intelijen pasar digital Sensor Tower, game Pokemon TCG menduduki peringkat kedua dalam pendapatan bulan pertama untuk game mobile, hanya kalah dari Pokemon Go rilisan 2016.

Pokemon TCG Pocket menunjukkan salah satu performa terkuat dari game mobile sepanjang masa,” ujar Sam Aune, analis dari Sensor Tower.

Baca Juga: Tersesat di Hutan, Wanita Ini Berhasil Gunakan Map Pokemon GO Sebagai Petunjuk Jalan

Pokémon TCG Pocket

Game ini merupakan versi virtual Pokemon Trading Card Game, permainan kartu koleksi yang populer sejak akhir tahun 1990-an.

Dalam game Pokemon TCG, pemain bisa membuka "booster pack" untuk mendapat kartu baru, mengoleksi karakter Pokemon, dan bertarung secara daring.

Baca Juga: 5 Alasan Game Pokemon TCG Pocket Dinilai Mengajarkan Judi ke Anak-Anak

Pokemon TCG Pocket dikembangkan oleh Creatures Inc, studio game asal Jepang, dan dirilis oleh The Pokemon Company selaku anak perusahaan Nintendo.

Popularitas game ini menambah daftar panjang kesuksesan franchise Pokemon di pasar global.

Baca Juga: 5 Fakta Penting Pokemon Trading Card Game Pocket Kantongi Keuntungan Fantastis dalam Waktu Singkat

Pendapatan Rp2,8 triliun Pokemon TCG Pocket menempati di urutan kedua dalam sejarah game mobile berdasar pendapatan bulan pertama.

Game ini hanya kalah dari Pokemon Go yang sebelumnya mencetak rekor pada 2016 dengan pendapatan Rp3,2 triliun dalam satu bulan pertama sejak rilis.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Community

Pokemon Ajak Penggemar Menemukan Kartu Pikachu ex Terastal Rasi di Pokemon Festival 2024

Jumat 20 Desember 2024, 08:04 WIB
undefined
Accessories

Review Logitech G Pro X TKL Rapid Wired, Keyboard Gaming Terbaru Rp2 Jutaan dengan Fitur Rapid Trigger

Jumat 20 Desember 2024, 10:07 WIB
undefined
PC

Rekomendasi Game PC dengan Grafik Terbaik yang Wajib Kamu Coba!

Jumat 20 Desember 2024, 11:13 WIB
undefined
Guides

Trik Jago Tendangan Bebas PES di PlayStation 3, Cantik Sekali Golnya

Jumat 20 Desember 2024, 09:10 WIB
undefined
Guides

Daftar Lengkap UniPin FF Diamonds yang Bikin Permainanmu Makin Asyik

Jumat 20 Desember 2024, 10:28 WIB
undefined
News Update
Gadget21 April 2025, 18:04 WIB

Lolos TKDN, Motorola Edge 60 Fusion Segera Hadir di Indonesia?

Smartphone terbaru dari Motorola lolos sertifikasi TKDN, Motorola Edge 60 Fusion segera hadir untuk pasar Indonesia.
Motorola Edge 60 Fusion. (FOTO: India Today)
Gadget21 April 2025, 17:02 WIB

Aspire 7 Pro, Laptop Gaming Acer yang Dibekali Sistem Pendingin Kipas Ganda

Acer Aspire 7 Pro menawarkan sistem pendingin yang cukup optimal menggunakan kipas ganda yang mampu menjaga suhu tetap stabil saat digunakan dalam intensitas tinggi.
Acer Aspire 7 Pro, laptop gaming terbaru dari Acer. (FOTO: Acer)
Gadget21 April 2025, 16:33 WIB

Daftar 3 HP Termurah dengan Kamera 200 MP

HP dengan kamera 200 MP termurah menjadi pilihan terbaik saat kamu membutuhkan HP murah yang mampu menghasilkan foto berkualitas tinggi.
Redmi Note 13 Pro 5G (FOTO: Xiaomi)
Guides21 April 2025, 15:02 WIB

Cara Membeli Bibit di Harvest Moon Back to Nature yang Langka

Bibit langka di Harvest Moon Back to Nature bisa didapatkan dengan cara yang cukup ribet seperti berikut.
Ilustrasi mendapatkan bibit langka di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: youtube.com/rental PS chanel)
Mobile21 April 2025, 14:42 WIB

10 Game Mobile Gila di 2025 yang Bikin Kamu Lupa Realitas

Dari game survival dengan Pokemon bersenjata hingga shooter taktis ala Rainbow Six, tahun ini penuh dengan game yang siap bikin kamu ketagihan. Tapi hati-hati, nggak semua game bakal sesukses yang diharapkan.
10 Game Mobile Keren di 2025 (Foto: YouTube/ANDROID GAMES CAPITAL)
Mobile21 April 2025, 14:15 WIB

Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!

Prince of Persia: Lost Crown resmi rilis di Playstore Indonesia! Game side-scrolling action RPG ini hadir dengan grafis keren dan gameplay seru. Simak review singkat, harga, dan kesan pertama main versi mobile-nya di sini!
Prince of Persia: Lost Crown Akhirnya Rilis di Playstore Indonesia! Cek Gameplay dan Harganya di Sini!(FOTO: Youtube Lein Xceed)
News21 April 2025, 14:11 WIB

Cara Mendapatkan Power Berry di Harvest Moon: Back to Nature

Di Harvest Moon Back to Nature, kamu bisa mendapatkan Power Berry untuk meningkatkan stamina di 10 lokasi dengan cara berikut.
Ilustrasi mendapatkan Power Berry di Harvest Moon Back to Nature. (FOTO: gamerzenith.com)
News21 April 2025, 13:03 WIB

Samsung Kembali Buka Program 'Samsung Solve for Tomorrow' bagi Pelajar dan Mahasiswa, Ini Jadwal dan Pendaftarannya

Untuk anak sekolah menengah atas, kejuruan, madrasah aliyah dan setingkat, serta para mahasiswa di perguruan tinggi.
Potret kantor Samsung. (FOTO: via Clay)
Guides21 April 2025, 12:46 WIB

Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!

Bingung cari Juice Jems di Crashlands 2? Simak panduan lengkapnya di sini! Temukan lokasi tersembunyi, cara buat Popcorn Docks, dan tips upgrade Infinis Suit dengan mudah. Jangan sampai kelewatan!
Tips Crashlands 2: Cara Dapatkan & Gunakan Juice Jems, Plus Lokasi Terbaik!(FOTO: AlphaZin Gaming)
Console21 April 2025, 12:25 WIB

10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan

Cari game seru buat dimainkan berdua sama pasangan? Yuk, cek 10 rekomendasi game co-op terbaik di Nintendo Switch!
10 Game Co-op Terbaik di Nintendo Switch untuk Dimainkan Bareng Pasangan(FOTO: SwitchWorld)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.