logo

NetEase Buka Suara Soal PHK Tim Pengembang Marvel Rivals Meski Sukses Besar, Begini Penjelasannya

RA_Majid
Jumat 21 Februari 2025, 17:01 WIB
NetEase Games. (Sumber: NetEase)

NetEase Games. (Sumber: NetEase)

Indogamers.com - NetEase mengkonfirmasi pemutusan hubungan kerja (PHK) developer game Marvel Rivals di Amerika Serikat.

Mereka berdalih, keputusan ini diambil demi efisiensi pengembangan game.

Sebagaimana diwartakan Eurogamer pada 19 Februari 2025, juru bicara NetEase bilang bahwa PHK tersebut merupakan keputusan "sulit."

Baca Juga: 5 Fakta Game Marvel Rivals Sukses Besar tapi Malah PHK Tim Pengembangnya

Game Marvel Rivals

"Kami menghargai kerja keras dan dedikasi mereka, serta akan menanganinya dengan hormat, dan mengakui kontribusi masing-masing," ujar perwakilan NetEase.

NetEase memastikan tim inti di China tetap berkomitmen menghadirkan pengalaman terbaik bagi gamer Marvel Rivals.

"Kami justru berinvestasi lebih banyak dalam pengembangan dan pertumbuhan game ini," lanjut NetEase.

Baca Juga: Kata Winnie The Pooh Dilarang di Game Marvel Rivals, Ini Ternyata Alasannya

Game Marvel Rivals meraih 10 juta pemain dalam waktu 3 hari sejak rilis. (Sumber: Marvel Rivals)

Marvel Rivals, game tembak-tembakan gratis berbasis karakter Marvel, meledak sejak dirilis pada awal Desember 2024 lalu.

Di akhir pekan peluncurannya, game tersebut mencatatkan 10 juta pemain.

Hingga saat ini, masih ada lebih dari 100 ribu pemain harian Marvel Rivals di Steam, sementara per Januari 2025 pendapatan game tersebut diprediksi mencapai lebih dari 130 juta dolar AS (Rp2 triliun).

Kendati sukses besar, NetEase tetap memangkas sejumlah staf developer Marvel Rivals, termasuk sang direktur, Thaddeus Sasser.

Baca Juga: Kaum Pro-Palestina Ajak Boikot Film Captain America: Brave New World, Ternyata Ini Alasannya

PHK terbaru ini sejalan dengan tren restrukturisasi NetEase di luar negeri.

Pada November 2024 silam, studio Worlds Untold yang didukung oleh NetEase telah menyetop operasional.

Sementara awal tahun ini, Jar of Sparks, studio besutan eks kepala desain Halo Infinite, Jerry Hook, menunda proyek pertamanya sambil mencari mitra baru.

Adapun Liquid Swords, studio berbasis di Swedia yang juga didukung NetEase, mengumumkan PHK sebelum merilis game pertama mereka.***

Follow Berita Indogamers di Google News
Editor :
Berita Terkait
Lifestyle

13 Teori Populer Penggemar One Piece yang Akhirnya Terbantahkan

Jumat 21 Februari 2025, 11:40 WIB
undefined
Console

Semua Game Final Fantasy di PSP yang Wajib Kamu Mainkan!

Jumat 21 Februari 2025, 11:42 WIB
undefined
Lifestyle

7 Job Terkuat dalam Sejarah Final Fantasy yang Bisa Bikin Game Jadi Mudah!

Jumat 21 Februari 2025, 11:47 WIB
undefined
Console

10 Game Mecha Terbaik di PSP, Hadirkan Pertarungan Epik dan Robot Keren!

Jumat 21 Februari 2025, 11:56 WIB
undefined
Mobile

Kelebihan dan Kekurangan Hero Angela Honor of Kings yang Wajib Kamu Tahu

Jumat 21 Februari 2025, 13:30 WIB
undefined
News Update
Gadget29 April 2025, 14:08 WIB

5 Cara Mengatasi Laptop Error Code 0xc00000e9

Masalah ini biasanya terjadi karena sistem operasi gagal untuk membaca data dari harddisk.
Error Code 0xc00000e9 di laptop (FOTO: lifewire)
E-Sport29 April 2025, 14:01 WIB

5 Skandal Pro Player Esports Indonesia yang Paling Bikin Geger

Bukan cuma skill dan turnamen yang bikin esports Indonesia jadi sorotan. Kadang, drama di luar arena justru jauh lebih heboh dan susah dilupain.
Udil Surbakti. (Instagram.com/@udilsurbakti)
Mobile29 April 2025, 13:37 WIB

7 Trik Jago Memancing di Stardew Valley untuk Pemula

Meskipun sebagian besar aktivitas ini cukup mudah dilakukan, namun memancing selalu menjadi tugas yang sangat sulit karena mekanismenya yang menantang.
Memancing di Stardew Valley (FOTO: TheGamer)
Mobile29 April 2025, 12:45 WIB

5 Kesalahan Fatal Pemain Genshin Impact, Nomor 3 Bikin Nyesel!

Main Genshin Impact tapi sering kalah? Bisa jadi kamu melakukan kesalahan ini! Simak 5 kesalahan umum pemain Genshin Impact, dari salah upgrade karakter sampai abai shield elemental.
5 Kesalahan Fatal Pemain Genshin Impact, Nomor 3 Bikin Nyesel!(FOTO: Mtashed)
Mobile29 April 2025, 12:41 WIB

10 Game Superhero Terlupakan yang Jarang Diingat Orang

Ingat game superhero jadul seperti Spider-Man: Web of Shadows atau The Punisher? Ternyata ada banyak game superhero keren yang sudah terlupakan!
10 Game Superhero Terlupakan yang Jarang Diingat Orang(FOTO: gameranx)
Mobile29 April 2025, 12:36 WIB

10 Game Superhero Terbaik dalam 10 Tahun Terakhir, Wajib Main!

Cari game superhero seru? Simak rekomendasi 10 game superhero terbaik sejak 2014! Dari Batman sampai Spider-Man, ada aksi keren, cerita epik, dan gameplay memukau.
10 Game Superhero Terbaik dalam 10 Tahun Terakhir, Wajib Main!(FOTO: MojoPlays)
Mobile29 April 2025, 12:04 WIB

5 Game Iron Man Terbaik untuk Android 2025, Superhero Seru di Genggaman!

Cari game Iron Man keren buat dimainin di HP? Simak daftar 5 game Iron Man terbaik di Android 2025 ini! Mulai dari open-world, misi seru, sampai grafis keren, semua ada di sini.
5 Game Iron Man Terbaik untuk Android 2025, Superhero Seru di Genggaman!(FOTO: Zimbola Gamer)
News29 April 2025, 12:02 WIB

Terima Kasih, Elden Ring Terjual 30 Juta Unit

Angka tersebut meningkat dari 28,6 juta unit pada 13 Desember 2024.
Game action RPG Elden Ring terjual mencapai 30 juta unit sampai saat ini. (FOTO: bandainamco)
Mobile29 April 2025, 11:56 WIB

10 Game Superhero Terbaik di 2025 yang Wajib Kamu Mainkan!

Cari game superhero seru di 2025? Dari Marvel’s Spider-Man 2 sampai Suicide Squad: Kill the Justice League, simak rekomendasi game superhero terbaik yang bikin kamu betah main berjam-jam!
10 Game Superhero Terbaik di 2025 yang Wajib Kamu Mainkan!(FOTO: BestGames2Play)
Mobile29 April 2025, 11:50 WIB

10 Game Superhero Open World Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan

Cari game superhero dengan dunia terbuka yang seru? Dari Spider-Man hingga Batman, ini dia 10 game superhero open world terbaik yang bikin kamu betah berjam-jam main.
10 Game Superhero Open World Terbaik yang Wajib Kamu Mainkan(FOTO: GamingBolt)
Portal Media Game Nomor 1 di Indonesia

Indogamers sebuah situs yang didedikasikan kepada pecinta game dari semua kalangan dan latar belakang. Hadir menjadi sumber informasi terpercaya bagi seluruh gamers di Indonesia.

Perumahan Bukit Hijau Felicity Village Blok B No. 6 Kelurahan Pondok Petir, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok Provinsi Jawa Barat 16517

+62851 8306 6952

redaksi@indogamers.com

Subscribe

Anda juga bisa mengikuti update terbaru mengenai event-event yang sedang berjalan di media sosial kami.

© Copyright 2025 IndoGamers. All rights reserved.